Anda di halaman 1dari 9

Tatalaksana Osteoartritis

SGD 8
Tujuan

 Terapi utama adalah mengelola gejala, mengurangi nyeri dan


disabilitas, meningkatkan fungsi sendi dan kestabilan sendi
Tatalaksana Non-farmakologi
 Latihan fisik dan terapi manual
 Latihan fisik dapat berupa latihan aerobik dan bisa dilakukan di air
(water based exercise) dan di darat (land based exercise).
 Tujuan terapi manual adalah mengurangi nyeri, menormalisasi
biomekanik sendi dan jaringan, dan meningkatkan fungsi sendi
 Penurunan berat badan
 Pasien dengan indeks massa tubuh lebih dari 25 kg/m2 harus didorong
untuk menurunkan berat badanny
 Braces dan orthosis
 Dapat digunakan untuk memperbaiki gait dan membantu
meringankan beban lutut sehingga mengurangi nyeri
Tatalaksana Farmakologi

 Mengurangi rasa nyeri sangat penting dalam penanganan OA.

 Acetaminophen
 NSAIDs
 Intraarticular corticosteroid injections
 Acetaminophen.
 Obat ini efektif meredakan nyeri OA lutut tetapi masih kurang efisien
dibandingkan OAINS.
 Farmakokinetik
 cepat diabsorbsi dari saluran pencernaan, dengan kadar serum
puncak dicapai dalam 30-60 menit. Waktu paruh kira-kira 2 jam.
Metabolisme di hati, sekitar 3 % diekskresi dalam bentuk tidak berubah
melalui urin dan 80-90 % dikonjugasi dengan asam glukoronik atau
asam sulfurik kemudian diekskresi melalui urin dalam satu hari pertama
 NSAID
 Merupakan golongan obat antiinflamasi yang sering digunakan
untuk mengatasi inflamasi pada pasien arthritis.
 NSAIDs bekerja dengan cara menghambat enzim cyclooxygenase-
1 dan 2 (COX-1 dan COX-2) sehingga menurunkan produksi
prostaglandin (PGE2) dan prostasiklin (PGI2) yang merupakan
mediator inflamasi sehingga mengakibatkan terjadinya
vasokonstriksi.
 Berdasarkan mekanisme tersebut maka penggunaan NSAIDs ini
dapat berdampak pada timbulnya beberapa komplikasi seperti
hipertensi, edema, gangguan fungsi ginjal, dan pendarahan
gatrointestinal
 Kortikosteroid intra-artikular
 Terapi ini sudah lama digunakan sebagai salah satu pilihan untuk
meredakan nyeri dan memperbaiki fungsi sendi dalam jangka
pendek

Anda mungkin juga menyukai