Anda di halaman 1dari 5

Tatalaksana

Otitis Media Supuratif Kronik


• Prinsip terapi OMSK tipe aman ialah konservatif atau dengan
medikamentosa
• Sedangkan terapi OMSK tipe bahaya ialah Pembedahan yaitu:
mastoidektomi
Terapi OMSK tipe Aman
• Bila sekret keluar terus-menerus, maka di berikan obat pencuci telinga,
berupa larutan H202 3% selama 3-5hari.

• Setelah sekret brkurang maka terapi dilanjutkan dengan memberikan obat


tetes telinga yang mengandung antibiotika & kortikosteroid.

• Bnyak ahli berpendapat bahwa obat yang dijual di pasaran mengandk


antibiotika yang bersifat ototoksik, sehingga tidak di anjurkan menggunakan
secara terus-menerus 1-2minggu.

• Secara oral diberikan antibiotika


Terapi OMSK tipe Maligna
• Jenis Pembedahan:
1) Mastoidektomi Sederhana
2) Mastoidektomi Radikal
3) Mastoidektomi Radikal dengan Modifikasi
4) Miringoplasti
5) Timpanoplasti
6) Pendekatan ganda timpanoplasti
Jenis Operasi yang dilakukan tergantung pada luas infeksi, sarana yang
tersedia serta pengalaman operator.

Anda mungkin juga menyukai