Anda di halaman 1dari 10

KELOMPOK 4 :

1. Nur Ramadani Fitri (12)


2. Anggrek Sinar Puspita (14)
3. Nabilla Putri Humala N (16)
4. Cindyana Putry (18)

Assalamu’alaikum 
ARTIKEL
JURNAL
Dosen Pembimbing : Ibu Anggun Puspitarini S, ST, Ph.D
I. DEFINISI

Mengutip dari laman Simon Fraser University sebuah institusi


di Canada yang ditulis oleh Janis McKenzie, definisi dari
artikel jurnal adalah sebagai berikut :
Journal articles are shorter than books and written about very
specific topics.
A journal is a collection of articles (like a magazine) that is
published regularly throughout the year. Journals present the
most recent research, and journal articles are written by
experts, for experts. They may be published in print or online
formats, or both.
Janis juga menambahkan bahwa, ciri ciri dari artikel jurnal yang biasa
kita dengar sebagai artikel ilmiah tersebut adalah :
• Ditulis oleh sebuah institusi, peneliti, ataupun para ahli dalam
bidangnya masing – masing.
• Menggunakan bahasa ilmiah.
• Ditulis dalam bentuk yang padat dan terperinci, mengenai sebuah
penelitian atau sebuah disiplin ilmu.
• Dalam bahasa inggris sering juga disebut sebagai peer-reviewed
journal atau refereed.
• Di dalam artikel jurnal juga memuat informasi tentang penulis.
• Diterbitkan dalam sebuah forum akademis, organisasi akademis,
maupun sebuah institusi.
II. TUJUAN

Tujuan dari artikel jurnal menurut Henry Oldenburg adalah


untuk memberikan para ahli atau para peneliti tempat untuk
menyalurkan atau menanamkan pengetahuan mereka antara
satu dengan yang lain, dan berkontribusi untuk meningkatkan
ilmu pengetahuan bahkan menyempurnakan semua seni
filosofis dan sains.
Sedangkan menurut Ibnudin dalam artikelnya, artikel jurnal
digunakan sebagai media mengembangkan keilmuan dari
beberapa penelitian yang telah dilakukan/bahan rujukan dalam
melakukan penelitian.
III. ELEMEN

• Mulai dengan topik/judul yang menarik


• Abstract (summary)
• Kata kunci (keywords)
• Pendahuluan
• Teori/ tinjauan pustaka
• Metode (jika : experimental harus rinci)
• Hasil
• Pembahasan
• Kesimpulan
• Keterbatasan dan penelitian kedepan
• acknowledgements
IV. KLASIFIKASI
Dengan pedoman angka kredit dari PAK-2014 yang dikeluarkan oleh
Dikti terdapat klasifikasi jurnal adalah sebagai berikut :
• Jurnal bereputasi Internasional
ialah berbahasa PBB, editor bereputasi internasional dari
beberapa negara dan penulis dari beberapa negara.
• Jurnal nasional
ialah editor bereputasi nasional maupun internasional dari
beberapa institusi,dan penulus dari beberapa institusi.
• Jurnal lokal
ialah editor dan penulis keseluruhan/sebagian besar dari institusi
yang sama.
V. CONTOH
Situasi Jurnal Ilmiah di Indonesia
• Diterbitkan sangat terbatas (rata2 300 kopi per edisi)
• Sirkulasi terbatas dan bersifat lokal
• Mayoritas penerbit pihak kampus(akademik)
• Jarang dilanggan perpustakaan
• Ditulis dalam bahasa indonesia (baru akhir-akhir ini
dilengkapi abstrak bahasa inggris)
• Not being used by university staff as sources of
teaching materials
• Minat menulis artikel jurnal rendah.

Anda mungkin juga menyukai