Anda di halaman 1dari 10

PERMINTAAN AGREGAT II

KELOMPOK 7
Muhammad Rizal Imamuddin ( 20150430099)
Fathur rahman afkha sirait ( 20150430063 )
Ratna Kuswandari ( 20170430003)
Zakiya Faza Royani( 20170430032 )
KURVA PERMINTAAN AGREGAT

Menunjukan jumlah permintaan barang dan jasa


dalam perekonomian untuk sembarang tingkat
harga
Kemiringan
permintaan agregat
dipengaruhi oleh :

Pengaruh kekayaan

Pengaruh suku bunga

Pengaruh nilai tukar


Fluktuasi dengan Model IS-LM

a. Bagaimana Kebijakan Fiskal Mengggeser Kurva IS dan


Mengubah Ekuilibrium Jangka Pendek

Perubahan Perubahan
Belanja Pajak
Pemerintah

b. Bagaimana Kebijakan Moneter Menggeser Kurva


LM dan mengubah ekuilibrium Jangka Pendek
Model IS-LM ke ad

Diagram IS dan LM bahwa r dan Y ada


pada dua sumbu. Sekarang kita akan
membawa variabel ketiga, tingkat harga (P)
ke dalam analisis. Kita dapat
melakukannya dengan menghubungkan
kedua grafik dua-dimensi.. .
Kurva permintaan agregat meringkas hasil
dari model IS-LM dengan menunjukkan
pendapatan ekuilibrium pada setiap
tingkat harga. Kurva permintaan agregat
miring ke bawah, karena tingkat harga
yang lebih rendah meningkatkan
keseimbangan uang riil, mengurangi
tingkat bunga, mendorong pengeluaran
investasi, dan meningkatkan pendapatan
ekuilibrium.
Model IS-LM dalam Jangka Pendek dan Jangka Panjang
KASUS
PERMINTAAN
AGREGAT

PengaruhKenaikan suku bunga terhadap


permintaan ageregat
Model IS-LM tentang permintaan agregat terhadap barang dan
jasa, dalam kebijakan fiskal dan moneter dalam jangka pendek
dan panjang dan tingkat harga. Model tersebut menjelaskan dua
variabel endogen tingkat bunga dan tingkat pendapatan
nasional.kurva IS menunjukan hubungan negatif antara tingkat
bunga dan tingkat pendapatan yang muncul dari ekuilibrium pasar
barang dan jasa. Kurva LM menunjukkan hubungan positif antara
tingkat bunga dan tingkat pendapatan yang muncul dari
ekuilibrium pasar keseimbangan rill.
JURNAL
Dewi Ernita
ANALISIS PERTUMBUHAN EKONOMI, INVESTASI, DAN KONSUMSI DI
INDONESIA ( Januari 2013 )
Nurohman
ANALISIS PENGARUH VARIASI PRODUK DAN LINGKUNGAN FISIK TERHADAP
LOYALITAS KONSUMEN ( Maret 2016)

Anda mungkin juga menyukai