Anda di halaman 1dari 10

1.

Seorang pasien didiagnosa menderita diare


nonspesifik dan diberikan kombinasi attapulgit
dan pektin sebagai pengobatannya. Bagaimana
aturan penggunaan obat tersebut?
a.1 tablet setelah BAB, maksimal 6 tablet sehari
b.2 tablet setelah BAB, maksimal 6 tablet sehari
c.1 tablet setelah BAB, maksimal 12 tablet sehari
d.2 tablet setelah BAB, maksimal 12 tablet sehari
e. 3 tablet setelah BAB, maksimal 12 tablet sehari
2. Seorang wanita datang ke apotek dengan keluhan
rasa tidak nyaman saat buang air kecil, nyeri pada perut
bagian bawah, demam, keinginan untuk buang air kecil
terus menerus. Pasien tersebut diresepkan cefuroxime
oleh dokter. Termasuk dalam golongan apakah obat
tersebut?
a. Sefalosporin generasi pertama
b. Sefalosporin generasi kedua
c. Sefalosporin generasi ketiga
d. Sefalosporin generasi keempat
e. Aminoglikosida
3. Seorang pasien demam tifoid mengalami
komplikasi kebocoran usus (perforasi ileum).
Terapi yang paling tepat untuk pasien tersebut
adalah?
a. Terapi oral ciprofloxacin
b. Terapi oral ofloxacin
c. Terapi oral azitromisin
d. Terapi parenteral ciprofloxacin
e. Terapi oral sefalosporin
• 4. Seorang anak mengalami diare lebih dari
tiga hari dan disertai demam, dari hasil uji
laboratorium terbukti adanya infeksi Shigella.
Terapi yang tidak boleh dianjurkan untuk pasien
tersebut adalah?
• a. Terapi pendukung oralit
• b. Rifaximin
• c. Loperamid
• d. Floroquin
• e. Sefalosporin
5. Seorang wanita menderita diare >3x, lemas,
kram perut, tidak nafsu makan. Setelah diperiksa
pasien positif terinfeksi shigella. Antibiotik apa
yang paling cocok?
• a. Vankomisin
• b. Metronidazol
• c. Amoksisilin
• d. Eritromisin
• e. Ciprofloksasin
6. Seorang pasien di diagnosa mengalami
hepatitis B dan belum pernah diberikan
pengobatan untuk terapi hepatitisnya. Obat apa
yang dapat anda sarankan?
• a. Interferon alfa
• b. Tenofovir
• c. Lamivudine
• d. Ribavirin
• e. Ribavirin dengan interferon
• 7. Seorang pasien datang ke apotek dengan resep
yang terdiri dari Clarithromycin, Amoxicillin, dan
Esomeprozole. Keluhan yang disampaikan adalah
perih di saluran pencernaan dan disertai demam.
Apakah penyebab utama keluhan penderita di atas?
• a. Helicobacter pylori
• b. Haemophilus influenza
• c. Klebsiella pneumonia
• d. Moraxella cattarhalis
• e. Neisseria mengitidies
• 8. Seorang ibu berumur 28 tahun sedang hamil dan didiagnosis
oleh dokter mengalama ISK (Infeksi Saluran Kemih). Terjadi
demam selama 5 hari, malais, mual, nyeri pinggang. Kultur urin
menyatakn bakteri E.colli lebih dari 10^5 CFU/ml urin. Antibiotik
apa yang cocok diberikan untuk ibu ini?
• a. Doksisiklin 2x
• b. Tetrasiklin 2x
• c. Cefadroxil 2x
• d. Cefiksim 2x
• e. Eritromisin 2x


9. Seorang perempuan berusia 25 tahun mengeluh
nyeri pada lambung, mual, muntah yang berlebihan.
Pasien memiliki riwayat penyakit magh kronis. Dokter
menyuruh pasien tes laboratorium, hasil laboratorium
menunjukkan pasien mengalami penyakit ulkus peptik
yang disebabkan oelh h.pylori. pilihan terapi apa yang
tepat untuk mengobati kondisi pasien?
• a. Antasida, ranitidin, omeprazole
• b. Ranitidine, sukralfat, omeprazol
• c. Antasida, sukralfat, omeprazole
• d. Antasida, klaritromisin, ranitidin
• e. Omeprazol. Klaritromisin, metronidazole
10. Seorang laki-laki usia 27 tahun datang ke RS
dengan keluhan diare berat, kosistensi cair seperti air
cucian beras, muntah, hipotensi. Hasil kultur tinja
menyatakan adanya bakteri vibrio
kholera. Antibiotik apakah yang tepat untuk pasien?
a. Metronidazol
b. Doksisiklin
c. Seftriakson
d. Amoxicilin
e. Eritromisin

Anda mungkin juga menyukai