Anda di halaman 1dari 27

Masa nifas

Definisi

• Suatu periode dimulai sejak 1 jam setelah lahirnya


plasenta sampai dengan 4-6 minggu (42 hari).
• Ditandai banyak perubahan fisiologis.
• Terjadi perubahan organ reproduksi ke bentuk sebelum
hamil.

Williams, 2012
PERUBAHAN PADA MASA NIFAS
VAGINA & OSTIUM VAGINA

• Padasaat post partum vagina edema: rugae


menghilang
• Rugae mulai muncul pada minggu ketiga.
• Hymen hanya tersisa berupa caruncula
hymenalis.
• Dapat terjadi prolapse uteri, inkontinensia urin
dan alvi akibat trauma pada otot dasar panggul
selama persalinan.

Williams, 2012
Serviks
• Selang beberapa jam post partus bentuk serviks kembali
normal.
• Pada hari ketiga serviks terbuka 2 cm
• Ostium eksternum tidak akan kembali ke keadaan sebelum
hamil (Menjadi lebih lebar)
• Pada minggu ke 4 ostium serviks tidak dapat dilalui oleh jari.
• Epitel serviks mengalami remodeling yang bermakna &
bermanfaat : regresi dysplasia derajat tinggi setelah
pelahiran pervaginam.

Williams, 2012
Uterus
• Pada saat kehamilan terjadi hipertrofi pembuluh darah
uterus akibat peningkatan aliran darah ke uterus.
• Setelah persalinan diameter pembuluh darah berkurang
seperti sebelum hamil.
• Involusi uterus.
• Rongga uterus perlu 5 minggu untuk kembali ke ukuran
potensial sebelum hamil

Williams, 2012
Involusi Uterus

• Setelah ekspulsi plasenta berkontraksi dan mengecil 2


jari dibawah pusat.
• Beratnya+/- 1000 gram post partum, setelah 2 minggu
500 gram, setelah 3 minggu 200 gram, dan setelah 4
minggu <100 gram (Seperti berat uterus non gravid)
• Nyeri setelah melahirkan terjadi pada multipara. Nyeri semakin
terasa dengan meningkatnya paritas dan saat bayi menyusu
(Oksitosin), berkurang pada hari ketiga.
• Lokia : Eritrosit, potongan jaringan desidua, sel epitel, dan
bakteri.
Hari ke 1-2 (Rubra) : Warna merah seperti darah mens.
(Berisi darah dan jaringan desidua)
Hari ke 3-4 (Sanguiolenta) : Kuning berisi lender dan darah
Hari ke-10 (Serosa) : Kuning cair tidak berdarah lagi
Minggu ke-2 : Lokia Alba
• Lokia bertahan 4-8 Minggu setelah melahirkan.

Williams, 2012
• ENDOMETRITIS SECARA HISTOLOGIS MERUPAKAN
BAGIAN DARI PROSES PERBAIKAN NORMAL.
• INVOLUSI TEMPAT PERLEKATAN PLASENTA: PERLU
WAKTU 6 MINGGU.
• SUBINVOLUSI:
UTERUS BESAR & LUNAK. PEMANJANGAN LOKIA &
PERDARAHAN UTERUS BANYAK. PENYEBABNYA RETENSI
SISA PLASENTA & INFEKSI PELVIS. METHERGINE 0.2 MG
SETIAP 3-4 JAM SELAMA 24-48 JAM DIREKOMENDASIKAN
MESKIPUN MANFAATNYA MASIH DIPERTANYAKAN.

Williams, 2012
• PERDARAHAN PASCAPARTUM: ACOG – PERDARAHAN PASCAPARTUM
SEKUNDER: 24 JAM – 12 MINGGU. PENYEBABNYA RETENSI SISA PLASENTA
/INVOLUSI ABNORMAL TEMPAT PERLEKATAN PLASENTA -> POLIP
PLASENTA.
TX:
JIKA USG MENUNJUKKAN RONGGA UTERUS YANG KOSONG, BERIKAN
OKSITOSIN, ERGONOVINE, ATAU ANALOG PG.
JIKA DICURIGAI INFEKSI: ANTIBIOTIK.
JIKA TERDAPAT BEKUAN DARAH PADA USG: SUCTION RINGAN
JIKA PERDARAHAN BANYAK & PERSISTEN: KUTERASE.

Williams, 2012
Ovarium
• Pada wanita menyusui kadar prolactin yang
tinggi menekan ovulasi.
• Pada wanita yang tidak menyusui kadar
prolactin menjadi normal dalam waktu 3
minggu.
• Wanita menyusui bisa mendapatkan amenore +/-
6 bulan/
• Kadar esterogen menurun setelah persalinan
dan akan meningkat kira kira 2 minggu setelah
persalinan bila tidak menyusui.
Kardiovaskular
• 2-3Minggu pasca persalinan fungsi kardiovaskular
akan kembali normal.
• Volume plasma berkurang +/- 1000cc.
• Terjadi perpindahan cairan ekstrasel ke intravascular.
• Perlu perhatian pada pasien dengan penyakit jantung.
• Beratbadan berkurang kira-kira 5 kg akibat diuresis
dan kehilangan cairan ekstrasel.
SALURAN KEMIH

VESIKA URINARIA: PENINGKATAN KAPASITAS & TIDAK


SENSITIF DENGAN TEKANAN INTRAVESIKA.
PEMBERIAN OKSITOSIN DALAM DOSIS ANTIDIURETIK,
EPISIOTOMI, ANESTESI LOKAL, PELAHIRAN DENGAN
DIBANTU ALAT
JADI OVERDISTENSI, PENGOSONGAN YANG TIDAK
SEMPURNA BIASA TERJADI.

Williams, 2012
• BIASANYA KATETER DIPASANG DALAM 24 JAM DAN
SETELAH ITU DILEPAS. HALI INI UNTUK MENCEGAH
REKURENSI DAN MEMUNGKINKAN PEMULIHAN
SENSASI & TONUS KANDUNG KEMIH -> EVALUASI
JUMLAH URIN.
• JIKA TIDAK BAK DALAM 4 JAM, MAKA DIPASANG
KATETER & VOL. URIN DIUKUR. JIKA >200 ML ARTINYA
KANDUNG KEMIH TIDAK BERFUNGSI BAIK & KATETER
DILANJUTKAN SAMPAI HARI BERIKUTNYA. JIKA <200 ML,
KATETER DILEPAS & DIEVALUASI KEMBALI.
• DAPAT DIBERIKAN ANTIBIOTIK JANGKA PENDEK UNTUK
MENCEGAH INFEKSI, KARENA 40% WANITA DIDAPATKAN
BAKTERIURI.

Williams, 2012
Inkontinensia urin
• Inkontinensia urin beberapa hari setelah
paskapartum tidak biasa.
• Dapat disebabkan karena edema, laserasi
vaginal, perineal, sfingter ani dan episiotomy.

Williams, 2012
Peritoneum & Dinding abdomen
• Ligamentum latum dan rotundum perlu waktu yang cukup lama
untuk pulih, maka dinding abdomen masih akan tetap lunak &
flaksid.
• Jika abdomen tidak lembek dan kendur, korset sudah cukup.
• Latihan untuk mengembalikan tonus dinding abdomen dapat
dimulai kapanpun setelah pelahiran pervaginam dan segera
setelah nyeri abdomen pasca lscs berkurang.
• Stira putih akan kembali normal
PAYUDARA & MENYUSUI
9
10

CARA
MEMERAHASI

Cara menyimpanASI perah?


Cara pemberianASI perah?
11

Kontraindikasi & Masalah


Menyusui
• obat-obatan terlarang dan alkohol
• galaktosemia
• Infeksi (HIV)
Kontraindikasi •

TB aktif dan tidak diobati
mengkonsumsi obat tertentu
• sedang menjalani perawatan kanker
payudara

• Inverted nipple
• Galaktokel
Masalah • Agalaktia atau Poligalaktia
Menyusui •

Puting lecet,
Mastitis dan Abses Payudara
RINGKASAN
18

Gejala dan tanda yang selalu Gejala dan tanda lain yang Kemungkinan diagnosa
didapat mungkin didapat
Nyeri perut bagian bawah Perdarahan pervaginam aktif Metritis
Lokhia yang purulen dan Tanda-tanda Syok
berbau
Uterus lunak dan subinvolusi

Nyeri perut bagian bawah Gejala dan tanda metritis Abses adneksa
Demam Teraba massa di perut Abses pelvis
Dengan antibiotik spektrum bawah
luas tidak membaik Cavum douglas teraba
menonjol
Nyeri perut , kadang tidak Anoreksia Peritonitis
terlokalisir Mual dan muntah
Dinding perut tegang malaise
Bising usus tidak terdengar
19

Gejala dan tanda yang selalu Gejala dan tanda lain yang Kemungkinan
didapat mungkin didapat diagnosa
Demam, Menggigil Komplikasi pada paru, ginjal, Thromboflebitis
Ketegangan dan nyeri perut bawah persendian, mata, otak dll  piemia pelvis septik
Dengan antibiotik spektrum luas
tidak membaik

Nyeri pada luka/irisan post op Keluar nanah Infeksi luka operasi


Tegang/indurasi (perineal/abdominal)
Kemerahan
20

Gejala dan tanda yang Gejala dan tanda lain yang Kemungkinan diagnosa
selalu didapat mungkin didapat

- Disuria, frekuensi, urgensi Infeksi pada traktus urinarius


Nyeri dan tegang pada daerah
pinggang (flank area)
Nyeri suprapubik
Menggigil, demam
Nyeri payudara Demam Mastitis
Tegang/bengkak, kemerahan

Nyeri payudara Pembengkakan dengan ada Abses payudara


Tegang/bengkak, kemerahan fluktuasi
Keluar nanah Demam

Batuk berdahak Kerongkongan yang terasa penuh Pneumonia


Peningkatan frekuensi nafas Nyeri dada
Sesak

Demam
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai