Anda di halaman 1dari 7

SISTEM PEMANTAUAN POLUSI

UDARA BERBASIS IOT


Imam Syukhron (1610631160069),
Kevin Diantoro (1610631160071),
M. Rizqi Setiawan (16106311600++),
Ryan Ramadhan (16106311600++)
Latar Belakang
Saat ini tingkat polusi udara di Indonesia sangat tinggi,
seiring dengan meningkatnya jumlah kendaraan
bermotor dan pabrik-pabrik yang tidak seimbang
dengan penghijauan lahan. Dengan itu kelompok kami
membuat suatu alat untuk memonitoring suatu
kualitas udara berbasis IoT yaitu dengan menggunakan
sensor gas MQ135 dan modul WiFi ESP8266 sebagai
media penghubung ke internet.
Indeks Standar Pencemar Udara (ISPU)
Komponen yang di gunakan

Gas MQ135. Modul Wifi ESP8266. Breadboard.


Arduino Uno.

Kabel Jumper. LCD 16x2. Potentiometer. Buzzer.


Skematik Rangkaian
Rangkaian setelah jadi
Blok Diagram

Anda mungkin juga menyukai