Anda di halaman 1dari 10

Soal 1

Kendaraan melewati suatu pertigaan jalan dengan


rata-rata 300 kendaraan setiap jamnya. Tentukan
peluang kejadian tidak ada kendaraan yang
melewati pertigaan itu dalam rentang waktu satu
menit !
Soal 2

Sebuah konveksi pakaian menggunakan 30 mesin


jahit. Probabilitas sebuah mesin jahit mengalami
dan memerlukan perbaikan adalah 0,02. Tentukan
probabilitas dari 3 mesin yang akan mengalami
gangguan dan memerlukan perbaikan !
Soal 3

Sebuah toko alat-alat listrik mencatat rata-rata


penjualan lampu R 40 W setiap hari 3 buah. Jika
permintaan akan lampu tersebut mengikuti
distribusi Poisson, berapa probabilitas untuk
penjualan berikut?

a) 0 lampu R
b) 5 lampu R
Contoh 4

Sebuah toko online mencatat bahwa toko tersebut


akan mendapatkan komplain dari 40 pelanggan
ketika mengirimkan barang ke 1.000 pelanggan. Jika
pada suatu hari toko tersebut mengirim barang ke
pelanggannya sebanyak 100 barang. Hitunglah
peluang toko tersebut mendapat komplain dari

a. 1 pelanggan,
b. 3 pelanggan,
d. tidak ada komplain,
e. lebih dari 2 pelanggan.
Soal 5

Sebuah pabrik TV diketahui bahwa rata-rata


terdapat 8 TV yang rusak dari 4000 TV yang
dihasilkannya. Berapakah peluang bahwa dari 500
TV yang akan diproduksinya terdapat

a. 1 TV rusak
b. 3 TV rusak
c. tidak ada yang rusak
d. rusak lebih dari 2
Soal 6

Sebuah toko elektronik mencatat bahwa rata-rata


penjualan lampu LED sebanyak 2 buah setiap hari.
Berapakah peluang pada esok hari akan terjual
lampu LED sebanyak

a. 4 lampu
b. 2 lampu
Soal 7
Sebuah alat elektronik diberikan jaminan tak akan
rusak rata-rata selama 800 hari. Dengan standar
deviasi 40 hari. Berapa peluang alat elektronik
tersebut tak akan rusak antara 778 hari dan 834
hari
Soal 8
Sebuah mata uang dilempar sebanyak 5 kali.
Berapa probabilita munculnya sisi gambar
sebanyak 2 kali?
Soal 9
Berdasarkan pengalaman, setiap mencetak 10.000
lembar kertas terdapat 100 lembar yang rusak. Pada
suatu waktu perusahaan mencetak 1000 lembar kertas.
Hitunglah probabilitanya:
a. Tepat mendapat 5 lembar kertas yang rusak.
b. Mendapatkan paling banyak 2 lembar kertas yang
rusak.
c. Paling sedikit mendapat 2 kertas yang rusak.
Contoh dalam Penelitian:
Hitung Frekuensi harapan kedatangan pelanggan
SPBU dalam sebuah penelitian jika setelah dilakukan
pengamatan di SPBU tersebut didapatkan data
sebagai berikut:
anyak Pelanggan di Frekuensi Terjadi Tiap 5
Jumlah Kedatangan
Sistem SPBU Menit
0 0 11
1 0 5
2 0 8
3 0 6
4 0 5
5 2 6
6 4 8
7 0 8
8 4 6
9 1 6
10 0 8
11 1 9

Anda mungkin juga menyukai