Anda di halaman 1dari 12

PENULISAN NASKAH

KOMUNIKASI

NASKAH DUA KOLOM


Naskah dua kolom
Naskah dua kolom sering digunakan dalam
pembuatan karya non fiksi, seperti dokumenter,
feature, magazine dan lain sebagainya.

Naskah dua kolom tidak memiliki format yang


benar-benar baku dan disepakati semua kalangan
sebab jenis naskah ini akan terus berkembang dengan
penulisnya, akan tetapi beberapa kemudian
memunculkan standar bakunya.
Cara Penulisan naskah dua kolom
 Margin/ Font

◦ Margin: masing-masing halaman 1 inchi.


◦ Font yang digunakan adalah font mesin ketik/ jika
menggunakan Ms. Word gunakan font Courier New
dengan besar font 12 pt.
◦ Indonesia biasanya menggunakan kertas A4, dengan
kertas ini standarnya menghasilkan durasi 1 menit
tayangan.
Cara Penulisan naskah dua kolom
 Header

◦ Setiap halaman memiliki header yang memuat nomor


halaman dan judul.
◦ Berada di atas sebelah kanan halaman.
◦ informasi header berbeda-beda mulai dari judul, tanggal,
tipe, on air/off air dan lain sebagainya.
Cara Penulisan naskah dua kolom
 Kolom

◦ Terdapat dua kolom


◦ Kolom sebelah kiri untuk video
◦ Kolom sebelah kanan untuk audio
◦ Deskripsi shot dicantumkan dalam kolom video ditulis
secara horizontal (sejajar) dengan kolom audio yang
mencantumkan suara/bunyi backsound, sound atau
dialog.
Cara Penulisan naskah dua kolom
 Label kolom
◦ Di setiap kolom, digunakan keterangan VIDEO atau
AUDIO dan diberi garis bawah (bukan hal yang
perlu/mutlak).

 Pembagian garis
◦ Pembagian garis (vertikal) dijadikan dua kolom, video
dan audio.
◦ Pembagian garis (horizontal) ditulis per-action untuk
memudahkan melihat berapa scene yang harus kita
ambil.
Cara Penulisan naskah dua kolom
 Penggunaan huruf kapital
◦ Penggunaan huruf kapital bukan untuk kalimat yang
diucapkan, tetapi untuk kalimat yang menunjukan pada
kolom video, seperti: Nama karakter, dan pada audio
seperti musik dan sound effect.
◦ Kata-kata untuk diucapkan ditulis dengan huruf
reguler/kecil. Hal ini disebabkan:
 Riset mengatakan uruf kecil dapat lebih mudah dibaca
dibanding dengan huruf kapital secara keseluruhan.
 Penggunaan huruf kapital tidak pada semua kalimat, akan
mempermudah mencirikan mana yang berupa action dan
mana yang dialog.
VIDEO
 Dalam kolom video semua shot dideskripsikan,
seperti type of shot, camera movement, camera
angle, dan spesial efek yang digunakan dalam shot.

 Menggunakan spasi ganda agar mempermudah


dalam memberi catatan- catatan atau semacam
koreksi ulang.
AUDIO
 Dalam kolom audio biasanya berisi:
◦ Karakter
◦ Dialog
◦ Musik
◦ Soud effect

 Dialog ditulis dengan huruf kecil, sedangkan yang


lainya ditulis dengan huruf kapital.
 Penulisan musik dan sound effect ditulis dengan
huruf kapital, diberi tutup kurung tutup buka dan
digaris bawah.
KARAKTER
 Karakter adalah nama pemain, penulisanya berada
di kolom audio.

 Ditulis dengan huruf kapital.

 Pada saat akan ada dialog diberi tanda titik dua atau
dialog berada di bawahnya.
SPASI (PEMBERIAN SPASI)
 Spasi ganda baik kolom video atau audio.

Anda mungkin juga menyukai