Anda di halaman 1dari 11

USB (UNIVERSAL SERIAL BUS)

KELOMPOK 8
MATERI PRESENTASI : UNIVERSAL SERIAL BUS
NAMA / NPM : GEORGE VALENITINO RAMPENGAN (05201640044)
: MUHAMMAD FAHRI HUSNI (05201640081)
: NURALI (05201640019)
UNIVERSAL SERIAL BUS
• USB adalah salah satu standar interkoneksi antara komputer
dengan peralatan eksternal.

• Kelebihan USB: 1. Penggunaannya yang mudah


2. Adanya Power Down (Suspend) otomatis apabila
tidak digunakan
3. Mendukung kecepatan diatas 1 Mbps
4. USB mensuply daya 900 mA ke
peralatan USB
5. USB bersifat Multiplatform dan Fleksibel

B. Kelemahan USB: 1. Jarak jangkauan USB yang berupa kabel dengan


maksimal 15 kaki (mobilitas berkurang)
2. Perangkat keras Scanner dan Printer tidak bisa
menggunakan Hub yang sama
SEJARAH SINGKAT USB

• 1994 (Dimulainya Pengembangan)


Tujuh perusahaan teknologi,yaitu: Compaq, DEC, IBM, Nortel, NEC, Intel, dan Microsoft, sepakat untuk
menciptakan perangkat peheripheral (USB)
• Januari 1996 (USB 1.0 Rilis)
Mendukung 2 tipe kecepatan : a. Fullspeed kecepatan 12 Mbps
b. Lowspeed kecepatan 1.5 Mbps
• April 2000 (USB 2.0 Rilis) : Mendukung kecepatan sampai dengan

480Mbps (Highspeed Mode)


• Desember 2000 (USB Flash Drive)
IBM merilis flash drive dengan kapasitas penyimpanan 8 MB. Memindahkan file dari satu komputer ke
komputer lain menjadi lebih cepat. Flash drive juga lebih mudah digunakan daripada diskete 3½” yang masih
dipakai di pergantian abad 20.
• Mei 2005 (USB Wireless)
Menggunakan transmisi radio, USB merilis teknologi nirkabel/wireless
• November 2008 (USB 3.0 rilis)
Kecepatan transfer data USB 3.0 adalah 5 Gbps atau 5.000 Mbps. Sekitar 10 kali lebih cepat dari USB 2.0.
Kemampuan transfer data sebanding dengan FireWire 800.
USB 1.0 USB 2.0 USB 3.0
• Juli 2012 (Spesifikasi Pengiriman Power Meningkatkan Kemampuan USB)
Jumlah daya (power) yang bisa disalurkan melalui kabel USB atau konektor meningkat. Teknologi ini
mampu memberikan daya lebih tinggi untuk mengisi notebook dan hard disk eksternal
KONFIGURASI SISTEM USB SECARA UMUM

• Konfigurasi sistem USB pada umumnya terdiri atas host dan Device USB yang terhubung melalui kabel
dan wireless USB
• Host memiliki hub terintegrasi yang disebut Root Hub.
• Root Hub memiliki 2 PortUSB
• Host bertanggung jawab terhadap transfer data pada bus, sehingga host harus mampu mendeteksi
device apa saja yang terhubung dan kemampuan peralatan tersebut
KONEKTOR

• USB mempunyai 2 tipe konektor


• Konektor tipe A yang terhubung ke host secara Upstream
• Konektor tipe B yang terhubung ke Device secara Downstream

Anda mungkin juga menyukai