Anda di halaman 1dari 18

CARA PENULARAN

PENYAKIT
Syarat Parasitism pada penyakit

• Terdapat Kuman
• Terdapat tempat keluarnya kuman penyakit
(Portal of Exit)
• Terdapat Reservoir atau Perantara vektor
• Terdapat tempat masuknya
(Portal d’entry)
Portal Of Exit
• Saluran Pencernaan
Keluar bersama air liur, Muntah, Tinja
Mis : Kolera, Typhoid

• Saluran Pernafasan
Keluar Droplet
Mis : TBC, Influenza, Diptheria

• Saluran Urogenitalia
Keluar bersama Urine atau zat yang lain
Mis : Hepatitis
• Conjuctiva
Mis : Conjuctivitis
• Melalui Kulit
Mis : Penyakit Sifilis
• Secara Mekanik ( Suntikan, Gigitan )
Mis : Malaria, Filariasis
Cara Penularan
( Mode of Transmission)

Cara penularan Langsung ( Direct Trans.)


Perpindahan sejumlah unsur penyebab dari
reservoir langsung ke Pejamu potensial
melalui pintu masuk yang sesuai

a) Dari orang ke Orang


Termasuk semua penyyakit yang hanya
menyerang manusia. Reservoirnya hanya
manusia
Mis : PMS
b) Dari binatang ke Orang
Termasuk Penyakit Zoonosis
Cara bersentuhan langsung ( gigitan)
Mis : Rabies

c) Dari tumbuhan ke orang


Disebabkan oleh jamur
(juga dapat terjadi dari orang ke orang)
Cara Penularan tidak langsung
(Indirect Trans.)
a) Melalui Udara ( air Borne)
Droplet Nuclei : Keluar melalui mulut/hidung sewaktu
batuk, bersin, bicara-----Dapat tetap ada di udara dalam
waktu yang cukup lama

Droplet dapat bertahan di debu, dilantai, tempat tidur


dan Tanah----terjadi pd unsur penyebab penyakit yg
memp daya tahan yg kuat thdp Lingk & Kekeringan
Mis : Basil Tuberkulosis, Diphteria

Pdu tjd di dalam ruangan tertutup (gedung, RS, Lab )


b) Melalui Makanan/ Minuman/ Benda Lain
(Vehicle Borne)
- Penyakit Sal. Pencernaan

Berdasar Media utama Penularan


1) Water Borne Disease (Air)
Port d’entry : mulut ( oral )
 Kolera, Tifus, d.amuba
Kulit ( contact)
 schistosomiasis
2) Foodborne Disease (makanan)
Mis : Tifus abd, Diare pd bayi, Kolera streptococcus,
Stapylococcus
Daging Hewan : Taenia Saginata ( Sapi)
Taenia Solium ( Babi)

3) Milk Borne disease (susu)


Meliputi penykt. Klp droplet nuklei
Diare oleh E.Coli , disentri
Melalui Vektor ( Vector Borne Disease)
Sec. Mekanik  Menempel
Sec. Biologis  Masuk dalam tubuh vektor
Mis : Malaria, DBD, Filariasis
RESERVOIR

• a/ organisme hidup / barang mati (tanah, air)


dimana agent penyakit menular dapat hidup
secara normal dan berkembang biak
• Berupa :
• manusia
• Binatang
• Tumbuhan
• Sumber lingkungan lain
• 
• Reservoir merupakan :
• Komponen utama dari lingkungan penularan
dimana agent meneruskan dan
mempertahankan hidup
• Pusat / sumber penularan dalam lingkungan
penularan
Sumber infeksi
• Infeksi iatrogenik
• Penyakit akibat tindakan klinisi
• Contoh : Outbreak akibat vaksinasi
• Overdosis
• Tidak mampu menghidari side effect, seharusnya
pemilik memberitahu
• Penggunaan yang tidak esuai pada therapeutic
regimens
Sumber infeksi
• Hewan reservoir
• Hewan carrier
• Hewan dengan infeksi yang tidak
terlihat
• Hewan sebagai host intermediate
• Hewan sebagai amplifying host
• Berperan dalam meningkatkan
kondisi yang favourable untuk
suatu penyakit
• Sekali terpapar : berikutnya :
• Dapat menjadi Incubatory carrier – dapat menularkan penyakit
selama periode inkubasi  pada umumnya penyakit yang
ditularkan lewat udara (mis. ISPA)
• Convalescent carrier – dapat menularkan penyakit setelah
munculnya gejala penyakit  umumnya pada penyakit yang
disebabkan oleh parasit (protozoa/helminth)

• MANUSIA JUGA DAPAT MENJADI SUMBER PENULARAN


TERHADAP HEWAN LAIN
Sources of infection
• Hewan reservoir
• Amplifying host pada umumnya adalah intermediate host
yang tidak mengalami penyakit tetapi agen penyakit yang
ada dalam tubuh hewan tersebut dapat
tumbuh/bertrambah jumlahnya
• Lingkungan
• Dapat dianggap sebagai sumber infeksi jika agen penyakit
berkembangbiak dan tidak membutuhkan hewan lain
untuk bertahan hidup.
• Contoh : Histoplasmosis
• Tumbuh di tanah dan infeksinya melalui inhalasi
/akibat menghirup konidia histoplasma tersebut
Carrier

• Carrier  (Pembawa Kuman)


• Px atau orang yang sedang / terinfeksi yang masih
mengandung agent penyakit menular tetapi tanpa
Gx klinis
• Kategori :
• Reservoir yang umunya selalu muncul sebagai
Px misal penyakit cacar, campak, TBC
• Reservoir sebagai Px tapi menularkannya harus
melalui perantara hidup (vektor)
• Misal Malaria

Anda mungkin juga menyukai