Anda di halaman 1dari 13

Epidemiologi

Kependudukan
Disusun Oleh :
Dika
Dian
Dwi
Definisi Epidemiologi

Epidemiologi berasal dari bahasa


YUNANI
• Epi / Upon= pada / tentang
• Demos = people  penduduk
• Logia = Knowledge  iLmu

^^Ilmu mengenai kejadian yang


menimpa penduduk ^^
DEFINISI epidemiologi
• Epidemiologi adalah ilmu yang mempelajari tentang
distribusi (penyebaran) dan determinan (faktor
penentu) masalah kesehatan atau berkaitan dengan
status atau kejadian spesifik pada populasi, serta ilmu
yang menjelaskan kejadian suatu penyakit di
masyarakat (Last, 1988)
• Menurut Hirach (1883), epidemiologi adalah gambaran
kejadian, distribusi, dan tipe penyakit manusia
• Menurut WHO dalam Regional Committe Nacting ke-42
di Bandung, mendefinisikan epidemiologi sebagai ilmu
yang mempelajari tentang distribusi dan determinan
dari peristiwa kesehatan dan peristiwa lainnya yang
berhubungan dengan kesehatan yang menimpa
sekelompok masyarakat dan menerapkan ilmu tersebut
untuk memecahkan masalah-masalah yang dijumpai.
Tujuan Epidemiologi

• Untuk memperoleh data frekuensi


distribusi dan determinan penyakit atau
fenomena lain yg berkaitan dg kesehatan
masyarakat
• Data yang diperoleh dapat digunakan
untuk memperoleh informasi tentang
penyebab penyakit.
Ruang Lingkup
Epidemiologi
a. Epidemiologi & pencegahan penyakit
menular
b. Epidemiologi dan pencegahan
penyakit tidak menular
c. Epidemiologi dalam klinik
d. Epidemiologi kependudukan
e. Epidemiologi pengolahan pelayanan
kesehatan
f. Epidemiologi lingkungan dan
kesehatan kerja
g. Epidemiologi kesehatan jiwa
h. Epidemiologi Gizi
Macam2 Metode
Epidemiologi
1. Epidemiologi Deskriptif
Mampu menjawab pertanyaan ,Who (siapa) Where
(dimana)When (Kapan)
2. Epidemiologi Analitik
Mampu menjawab pertanyaan,Why (kenapa)
3. Epidemiologi Eksperimental
Melakukan analisis secara langsung ttg hub.sebab
akibat mll percobaan2.
Variable Epidemiologi

a. Variabel Waktu
• Jangka Pendek
• Berkala
• Jangka Panjang
b. Variabel Tempat
c. Variabel Orang
Peranan Epidemiologi

 Mengidentifikasi faktor yang mempengaruhi


timbulnya gangguan kesehatan atau penyakit
dalam suatu masyarakat tertentu
 Menyiapkan data atau informasi untuk keperluan
perencanaan program
 Membantu menilai berbagai hasil dari setiap
bentuk program kesehatan
 Mencari dan mengembangkan metodologi dalam
menganalisis penyakit serta cara
menanggulanginya
Prinsip-Prinsip Epidemiologi

 Mempelajari sekelompok manusia atau


masyarakat yang mengalami masalah
kesehatan.
 Menunjuk kepada banyaknya masalah
kesehatan yang ditemukan pada populasi
yang dinyatakan dengan frekuensi atau rasio
 Menunjuk kepada banyaknya masalah
kesehatan yang diperinci menurut keadaan
tertentu (waktu, tempat, orang yang
mengalami masalah)
 Merupakan kegiatan tertentu yang dilakukan
untuk mengkaji masalah kesehatan sehingga
diperoleh kejelasan dari masalah tersebut.
Riwayat Alamiah Penyakit

• Pre Patogenesis interaksi antara penjamu dg bibit


penyakit
• Tahap Inkubasi (Patogenesia)  bibit peny. Masuk ke
tubuh manusia
• Tahan Penyakit dini munculnya gejala2 penyakit
• Tahap Penyakit lanjut  peny.penjamu tambah parah
• Tahap Penyakit akhir (sembuh sempurna, sembuh tapi
cacat, karier, kronis, meninggal)
Upaya Pencegahan
Terjadinya Penyakit

1. Peningkatan kesehatan (health promotion)


2. Perlindungan Umum dan khusus terhadap
penyakit-penyakit tertentu
3. Penegakkan diagnosa secara dini dan
pengobatan cepat dan tepat

Anda mungkin juga menyukai