Anda di halaman 1dari 19

Dislipidemia

Definisi Dislipidemia
• Dislipidemia didefinisikan sebagai kelainan
metabolisme lipid yang ditandai dengan
peningkatan maupun penurunan fraksi
lipid dalam plasma.

• Kelainan fraksilipid yang utama adalah


kenaikan kadar kolesterol total (Ktotal),
kolesterol LDL (K-LDL), trigliserida (TG), serta
penurunankolesterol HDL (K-HDL).
• Agar lipid dapat larut dalam darah, molekul lipid harus
terikat pada molekul protein (yang dikenal dengan nama
apoprotein, yang sering disingkat dengan nama Apo.

• Tergantung dari kandunganlipid dan jenis apoproteinyang


terkandung makadikenal 5 jenis liporotein :
1. kilomikron,
2. very low density lipo protein (VLDL),
3. intermediate density lipo protein (IDL),
4. low-density lipoprotein (LDL), dan
5. high density lipoprotein (HDL)
Tugas 1, jelaskan hubungan penyakit dibawah
ini dengan kejadian dislipidemia
Tes saring (screening test) Dislipidemia
Tugas 2: apa itu dislipidemia frederickson tipe III dan fenotip apo E2/2
Catatan: Pemeriksaan laboratorium
untuk panel dibawah ini dapat
dilakukan dalam keadaan tidak puasa

Anda mungkin juga menyukai