Anda di halaman 1dari 9

KONSEP GENDER

Kelompok 1(satu)

>MAYA SARI (C 19011)


>A.AIDNINNUR (C19002)
MATERI KONSEP GENDER
PENGERTIAN GENDER DAN
01 SEKSUALITAS

BUDAYA YANG MEMPENGARUHI


02 GENDER

03 DISKRIMINASI GENDER

KETIDAK SETARAAN DAN KETIDAK ADILAN GENDER


04 DALAM PELAYANAN KESEHATAN.

05 ISU GENDER DALAM KESEHATAN REPRODUKSI


PENGERTIAN GENDER

Istilah gender,[3] belum ada dalam perbendaharaan kamus

besar Bahasa Indonesia. Kata gender berasal dari Inggris,

gender berarti jenis kelamin. [4] Gender dapat diartikan

sebagai perbedaan antara laki-laki dan perempuan dilihat


PowerPoint
Presentation

dari segi

nilai dan perilaku. Secara kodrat, nilai dan perilaku.

Secara kodrat, memang diakui adanya perbedaan

(discrimination) antara laki-laki dengan

perempuannya yaitu dalam aspek biologis.


BUDAYA YANG MEMPENGARUHI GENDER

SECARA UMUM DAPAT DI KATAKAN BAHWA SETIAP KEBUDAYAAN


01 Content Here
MEMPUNYAI CITRA YANG JELAS TENTANG BAGAIMANA LAKI LAKI DAN
PEREMPUAN SEHARUSNYA BERTINDAK.PADA UMUMNYA LAKI LAKI
ADALAH ORANG YANG LEBIH KUAT,LEBIH AKTIF SERTA DITANDAI DENDAN
02 Content Here
KEBUTUHAN YANG BESAR MENCAPAI TUJUAN DOMINASI ,OTONOMI,DAN
AGRESI.SEBALIKNYA PEREMPUAN DIPANDANG SEBAGAI LEBIH LEMAH
DAN KURANG AKTIF,LEBIH MENAROH PERHATIAN,PADA
03 Content Here
AFILIASI,BERKEINGINAN UNTUK MENGASUH, SERTA
MENGALAG.PANDANGAN UMUM YANG DEMIKIAN AKHIRNYA MELAHIRKAN
CITRA DIRI BAIK TENTANG LAKI LAKI MAUPUN PEREMPUAN. CITRA DIRI
YANG DEMIKIAN INILAH YANG KEMUDIAN DISEBUT BANYAK ORANG
SEBAGAI STEREOTIP.
DISKRIMINASI GENDER
MARGINALISASI:
SUBORDINASI:
PROSES
PANDANGAN
MARGINALISASI,YANG
BERLANDASKAN GENDER
MERUPAKAN PROSES JUGA TERNYATA BISA
PEMISKINAN TERHADAP MENGAKIBATKAN
PEREMPUAN,TERJADI SUBORDINASI TERHADAP
SEJAK DI DALAM PEREMPUAN. ANGGAPAN
RUMAH TANGGA DALAM BAHWA PEREMPUAN ITU
BENTUK DISKRIMINASI IRASIONAL ATAU
EMOSIONAL BERAKIBAT
ATAS ANGGOTA
MUNCULNYA SIKAP
KELUARGA LAKI LAKI MENEMPATKAN
DENGAN ANGGOTA PEREMPUAN PADA POSISI
KELUARGA YANG TIDAK PENTING.
PEREMPUAN.
KETIDAKSETAR
AAN DAN
KETIDAK KETIDAKADILAN GENDER YAITU KETIDAK ADILAN
ADILAN BERDASARKAN NORMA DAN STANDAR YANG
GENDER BERLAKU, DALAM HAL DISTRIBUSI MANFAAT DAN
DALAM TANGGUNG JAWAB ANTARA LAKI LAKI DAN
PELAYANAN PEREMPUAN DENGAN PEMAHAMAN BAHWA LAKI
KESEHATAN
LAKI DAN PEREMPUAN MEMPUNYAI PERBEDAAN
KEBUTUHAN DAN KEKUASAAN. SEDANGKAN
KETIDAKSETARAAN MENYIRATKAN BAHWA
KESENJANGAN YANG TERJADI TIDAK DI NILAI
APAKAH HAL TERSEBUT DAPAT DIANGGAP PANTAS
ATAU ADIL DALAM SUATU TATANAN MASYARAKAT.
ISU GENDER DALAM KESEHATAN REPRODUKSI

>KESEHATAN IBU DAN BAYI

>KELUARGA BERENCANA

>REPRODUKSI REMAJA

> PENYAKIT MENULAR PMS


TERIMA KASIH
60% 40%

Anda mungkin juga menyukai