Anda di halaman 1dari 23

PERTEMUAN 4

ACTIVITY BASED COSTING


(ABC)
PENDAHULUAN

Banyak cara untuk menentukan harga pokok produk. Diawal


sudah dibahas untuk menentukan harga pokok produk adalah
dengan menggunakan metode Full Costing dan Variable Costing.
Full Costing dan Variable Costing menitikberatkan penentuan
harga pokok produk pada fase produksi saja, penentuan diluar
fase desain dan pengembangan produk serta dukungan logistik.

Full Costing dan Variable Costing disebut juga Metode


Konvensional.
PENDAHULUAN ...

Metode Konvensional hanya menghitung harga poko berdasarkan


pada fase produksi saja. Pada fase-fase lainnya tidak
diperhitungkan. Agar infromasi menjadi lengkap dan
pengambilan keputusan adalah akurat, maka perhitungan harus
juga termasuk didalam fase desain dan pengembangan serta fase
dukungan logistik.
PENGERTIAN ABC

Activity Based Costing (ABC) adalah sistem akumulasi biaya


dan pembebanan biaya ke produk dengan menggunakan berbagai
Cost Driver, dilakukan dengan menelusuri biaya dari aktivitas
dan setelah itu menelusuri biaya dari aktivitas ke produk.
TUJUAN ABC

Tujuan ABC adalah untuk mengalokasikan biaya-biaya produksi


berdasarkan aktivitas-aktivitas yang dilaksanakan, kemudian
mengalokasikan biaya tersebut berdasarkan aktivitas-
aktivitasnya.
FASE PEMBUATAN PRODUK

1. Fase Disain dan Pengembangan Produk


 Biaya Desain
 Biaya Pengujian

2. Fase Produksi
 Unit level activity cost
 Batch Level activity Cost
 Product Sustaining activity cost
 Facility sustaining activity cost

3. Fase Dukungan Logistik


 Biaya Iklan
 Biaya DIStribusi
 Biaya Garansi Produk
MANFAAT PENERAPAN ABC

1. Sebagai penentu harga pokok produk yang lebih akurat.


2. Meningkatkan mutu pembuatan keputusan.
3. Menyempurnakan perencanaan stratejik.
4. Meningkatkan kemampuan yang lebih baik dalam mengelola
aktivitas melalui penyempuranaan berkesinambungan.
AKTIVITAS ABC

1. Aktivitas Berlevel Unit 3. Aktivitas Berlevel Produk


Adalah aktivitas yang Adalah aktivitas yang dikerjakan
untuk mendukung berbagai
dikerjakan setiap kali 1 produk yang diproduksi oleh
unit produk diproduksi. perusahaan.

2. Aktivitas Berlevel Batch 4. Aktivitas Berlevel Fasilitas


Meliputi aktivitas yang
Adalah aktivitas yang menopang proses manufaktur
besar kecilnya secara umum yang diperlukan
dipengaruhi oleh jumlah untuk menyediakan fasilitas atau
batch yang diproduksi. kapasitas pabrik untuk
memproduksi produk.
COST DRIVER

Cost Driver merupakan suatu faktor yang menyebabkan


perubahan biaya aktivitas.

Pemilihan Driver Cost memerlukan pertimbangan sebagai


berikut :
1. Biaya Pengukuran

2. Pengukuran Tidak Langsung dan Tingkat Korelasi.


TAHAP-TAHAP PENERAPAN ABC

• Prosedur tahap Pertama


1. Penggolongan berbagai aktivitas
2. Pengasosiasian berbagai biaya dengan berbagai aktivitas.
3. Menentukan Cost Driver yang tepat.
4. Penentuan kelompok-kelompok biaya yang homogen
(Homogeneous Cost Pool).
5. Penentuan Tarif Kelompok (Pool Rate).
TAHAP-TAHAP ...

• Prosedur Tahap Kedua


Tahap kedua untuk menentukan Harga Pokok Produksi yaitu
biaya untuk setiap kelompok biaya overhead pabrik (BOP)
dilacak ke berbagai jenis produk. Hali ini dilakukan dengan
menggunakan tarif kelompok yang dikonsumsi oleh setiap
produk.
CONTOH

Usaha Jasa penyewaan Meja Bilyard. Jenis meja bilyard hanya


ada satu standard, jumlah meja 50 unit dengan tarif Rp 22.000
per jam. Setiap hari buka 14 jam. Jumlah Jam penyewaan
selama tahun 2014 sbb:
Tabel Jumlah Jam dan Hari Penyewaan Meja Bilyard
Jam Meja PerHari Jumlah Hari
Bulan (Jumlah Meja yg Laku dalam 1 Bulan Jumlah 1 Tahun
x Jam yang Laku)
Januari 350 30 10500
Febrauari 300 28 8400
Maret 250 30 7500
April 250 30 7500
Mei 400 30 12000
Juni 400 30 12000
Juli 300 30 9000
Agustus 150 30 4500
September 300 30 9000
Oktober 300 30 9000
Nopember 300 30 9000
Desember 400 30 12000
Pe rhitung a n HPP be rda s a rka n Me to de Full Co s ting
J umla h ja m Me ja J umla h ja m Me ja
Bula n Te rs e dia 1 ta hun Te rjua l Oc c upa nc y Ra te
(50 me ja x 14 ja m x i bula n)
J a nua ri 21000 10500 0,5
Fe brua ri 19600 14000 0,714285714
Ma re t 21000 12000 0,571428571
April 21000 12000 0,571428571
Me i 21000 12000 0,571428571
J uni 21000 12000 0,571428571
J uli 21000 10500 0,5
Agus tus 21000 10500 0,5
Se pte mbe r 21000 10500 0,5
Oktobe r 21000 13500 0,642857143
Nope mbe r 21000 12000 0,571428571
De s e mbe r 21000 13500 0,642857143
METODE FULL ...
Jam Meja Jumlah Total
. Bulan Per hari
Tarif/Jam
Bulan Pemasukan
Januari 350 22000 30 231000000
Februari 500 22000 28 308000000
Maret 400 22000 30 264000000
April 400 22000 30 264000000
Mei 400 22000 30 264000000
Juni 400 22000 30 264000000
Juli 350 22000 30 231000000
Agustus 350 22000 30 231000000
September 350 22000 30 231000000
Oktober 450 22000 30 297000000
Nopember 400 22000 30 264000000
Desember 450 22000 30 297000000
Pendapatan 3146000000
Biaya Langsung
Biaya-Biaya Jumlah (Rp)
Gaji Karyawan Meja Bilyard 720000000
Bonus Akhir Tahun Karyawan Meja Bilyard 40000000
Seragam Karyawan Meja Bilyard 20000000
Biaya kebutuhan Makan Karyawan 93600000
873600000

Biaya Overhead
Biaya-Biaya Jumlah (Rp)
Biaya Listrik 75440000
Biaya Air 19870000
Biaya telepon 59320000
Biaya Pemasaran 66200000
Biaya pembelian Alat Kebersihan 48000000
Biaya pemeliharaan 47700000
Biaya Habis pakai 36000000
Biaya Depresiasi Motor dan Mobil 72000000
Biaya depresiasi Gedung 475000000
Biaya Depresiasi Meja 425000000
Uang Kemanan 60000000
TOTAL BIAYA 1384530000

Metode Full Costing : Membebankan semua biaya untuk menghitung Harga Pokok Produk. Biaya Langsung
dan Tidak Langsung / Meja Bilyard Tersewa setahun.

(Rp. 873.600.000 + Rp. 1.384.530.000) / 143.000 = Rp. 15.791

Jadi HPP berdasarkan metode Tradisional adalah Rp. 15.791 per jam dan per meja.
PERHITUNGAN BERDASARKAN ABC

1. Identifikasi dan Klasifikasi Aktivitas

Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah


mengidentifikasi berbagai aktivitas yang biasa dijalankan
oleh perusahaan dalam rangka menyewakan meja bilyard.
Aktivitas-aktivitas tersebut diidentifikasi menurut
tingkatannya berdasarkan tabel sebagai berikut :
METODE ABC ...

. Identifikasi dan Klasifikasi Aktivtas (Sistem ABC)


Aktivitas Perusahaan Tingkat Aktivitas
Aktivitas Meja Bilyard Unit
Aktivitas Listrik Fasilitas
Aktivitas Air Fasilitas
Aktivitas telepon Fasilitas
Aktivitas Penyusutan Fasilitas
Aktivitas Pemasaran Fasilitas
Aktivitas Penggajian Fasilitas
Aktivitas Pemasaran Fasilitas
METODE ABC ...

2. Penentuan Cost Driver (Penggerak Biaya)


Kelompok Aktivitas dan Kelompok Biaya Sejenis
Aktivitas Biaya Tingkat Aktivitas Cost Driver
Kelompok Biaya 1 :
Aktivitas Meja Bilyard Unit Jumlah Jam Terjual
Aktivitas Listrik Fasilitas Jumlah Jam Terjual
Aktivitas Air Fasilitas Jumlah Jam Terjual
Kelompok Biaya 2 :
Aktivitas Penyusutan Fasilitas Jumlah Jam Tersedia
Aktivitas Pemasaran Fasilitas Jumlah Jam Tersedia
Aktivitas Pemeliharaan Fasilitas Jumlah Jam Tersedia
Aktivitas Telpon Fasilitas Jumalh Jam tersedia
Kelompok Biaya 3 :
Aktivitas Penggajian Fasilitas Jumlah Jam Kerja
METODE ABC ...

3. Perhitungan Tarif Overhead Kelompok (Pool Rate)

Selanjutnya adalah menghitung tarif overhead dari masing-


masing kelompok biaya, yaitu dengan cara membagi biaya
overhead dengan Cost Drivernya.
Total Overhead Cost
Pool Rate = ------------------------------------
Cost Driver
Perhitungan Pool Rate meja Bilyard adalah :

Kelompok Biaya 1 :
Aktivitas Meja Bilyard
.
Perhitungan Pool Rate Kelompok 1 :

Biaya Habis Pakai 36000000


Aktivitas Listrik
Listrik 75440000
. Aktivitas Air
Air 19870000
Total Biaya 1 131310000

Perhitungan Pool Rate Kelompok Biaya 2 :


Kelompok Biaya 2 :
Aktivitas Penyusutan
Biaya Peny. Motor dan Mobil 72000000
Biaya Pemy. Gedung 475000000
Biaya Peny. Meja 425000000
Aktivitas Pemasaran
Pemasaran 66200000
Aktivitas Pemeliharaan
Pemeliharaan 47700000
Biaya pembelian Alat Kebersihan 48000000
Aktivitas Telepon
Telepon 59320000
Total Biaya 2 1193220000

Perhitungan {Pool Rate Kelompok Biaya 3 :


Kelompok Biaya 3 :
Aktivitas Penggajian
Uang Keamanan 60000000
Total Biaya 3 60000000
Pengalokasian Data Cost Driver
No Cost Driver . Jumlah
1 Alokasi Jumlah Meja Tersewa (jam) 143000
2 Alokasi Jumlah Meja tersedia (Jam) 250600
. 3 Alokasi Jam Kerja 250600

Tarif Cost Pool


Cost Pool Total Cost Pool Cost Driver Tarif Cost Pool (Rp)
Kelompok Biaya 1 131310000 143000 918,2517483
Kelompok Biaya 2 1193220000 250600 4761,452514
Kelompok Biaya 3 60000000 250600 239,4253791

Biaya Langsung
Biaya-Biaya Jumlah
Gaji Karyawan Meja Bilyard 720000000
Bonus Akhir Tahun Karyawan Meja Bilyard 40000000
Seragam Karyawan Meja Bilyard 20000000
Biaya Kebutuhan Makan Karyawan 93600000
873600000
.
HPP Berdasrkan Metode ABC
.
No Cost Pool Tarif Cost Pool Cost Driver Total (Rp)
1 Cost Pool 1 918,2517483 143000 131310000
2 Cost Pool 2 4761,452514 250600 1193220000
3 Cost Pool 3 239,4253791 250600 60000000
1384530000
Biaya Langsung 873000000 2257530000
Jumlah Meja tersewa 143000
Harga Pokok Produk 15786,92308
TUGAS

Kerjakan Latihan : Studi Kasus 5.1. PT. ABM Malang


Buku Dewi Utari Halaman 81.

Kumpulkan pada Pertemuan 5.

Anda mungkin juga menyukai