Anda di halaman 1dari 31

SKIZOFRENIA DAN

GANGGUAN PSIKOTIK LAIN


DARYANTO
GANGGUAN PSIKOTIK
 GANGGUAN JIWA BERAT DENGAN
GEJALA GANGGUAN PENILAIAN
REALITAS, DISERTAI DISABILITAS
KOGNITIF DAN EMOSI SEHINGGA
KEMAMPUAN FUNGSI NORMAL
SANGAT TERGANGGU
SKIZOFRENIA
KATEGORI DSM IV

 295.XX SKIZOFRENIA
 295.30 SKIZOFRENIA TIPE PARANOID
 295.10 SKIZOFRENIA TIPE TAK
TERORGANISASI
 295.20 SKIZOFRENIA TIPE KATATONIK
 295.90 SKIZOFRENIA TIPE TAK TERINCI
 295.60 SKIZOFRENIA TIPE RESIDUAL
PPDGJ-III
F.20 SKIZOFRENIA
 F20.0 SKIZOFRENIA PARANOID
 F20.1 SKIZOFRENIA HEBEFRENIK
 F20.2 SKIZOFRENIA KATATONIK
 F20.3 SKIZOFRENIA TAK TERINCI
 F20.4 DEPRESI PASCA SKIZOFRENIA
 F20.5 SKIZOFRENIA RESIDUAL
 F20.6 SKIZOFRENIA SIMPLEKS
 F20.7 SKIZOFRENIA LAINYA
 F20.8 SKIZOFRENIA YTT
 F21 GANGGUAN SKIZOTIPAL
 F22 GANGGUAN WAHAM MENETAP
 F23 GANGGUAN PSIKOTIK AKUT
DAN SEMENTARA
 F24 GANGGUAN WAHAM INDUKSI
 F25 GANGGUAN SKIZOAFEKTIF
 F26 PSIKOTIK NON ORGANIK
LAINYA
 F27 GANGGUAN PSIKOTIK NON
ORGANIK YTT
SKIZOFRENIA DAN GANGGUAN
PSIKOTIK LAINYA

 DITANDAI ADANYA GANGGUAN


DALAM;
 KOMUNIKASI,
 BAHASA,
 PIKIRAN,
 PERSEPSI,
 AFEK
 PERILAKU
SKIZOFRENIA
 1% PENDUDUK DUNIA
 PENDUDUK KOTA
 KELOMPOK SOSEK RENDAH
 INDONESIA ; 1-3 PASIEN PER 1000
PENDUDUK
FASE SKIZOFRENIA (COPEL, 2000)
A. FASE PRODROMAL

 KEMUNDURAN FUNGSI PERWATAN


DIRI, SOSIAL, WAKTU LUANG,
PEKERJAAN ATAU AKADEMIK
 BERLANGSUNG LAMA (6 – 12
BULAN)
 TIMBUL GEJALA POSITIF DAN
NEGATIF
 PERIODE KEBINGUNGAN KLIEN
DAN KELUARGA
FASE AKTIF
 PERMULAAN INTERVENSI ASKEP;
KHUSUSNYA HOSPITALISASI
 PENGENALAN PEMBERIAN OBAT
DAN TERAPI MODALITAS LAINYA
 PERAWATAN DIFOKUSKAN PADA
REHABILITASI PSIKIATRIK SAAT
KLIEN MULAI BELAJAR HIDUP
DENGAN PENYAKIT YG PENGARUHI
PIKIRAN, PERASAAN DAN PERILAKU
FASE RESIDUAL
 PENGALAMAN SEHARI-HARI
DENGAN PENANGANAN GEJALA
 PENGURANGAN DAN PENGUATAN
GEJALA
 ADAPTASI
FASE Schizophrenia:
 FASE I: KEPRIBADIAN Schizoid
 indifferent to social relationships
 appear cold and aloof
 does not always progress to schizophrenia
 FASE II: FASE Prodromal
 MENARIK DARI SOSIAL
 PERILAKU ANEH ATAU EKSENTRIK
 GAGASAN bizarre
 PENGALAMAN PERSEPSI TIDAK BIASA
 ACUH KEBERSIHAN DIRI DAN GROOMING
 KURANG INISIATIF, MINAT ATAU TENAGA
 FASE BISA BERLANGSUNG BEBERAPA TAHUN
LANJUTAN
 FASE III: Schizophrenia
 DELUSI (WAHAM) DAN /hallucinations
 PEMBICARAAN disorganized
 PERILAKU KACAU ATAU KATATONIK
(MEMATUNG)
 AFEK DATAR
 PENURUNAN FUNGSI BERMAKNA
 MENETAP SETIDAKNYA 6 BULAN.
 FASE IV: FASE RESIDUAL
 BIASANYA MENYERTAI FASE AKTIF PENYAKIT
 AFEK DATAR DAN KELEMAHAN PERAN FUNGSI
 KELEMAHAN RESIDUAL BIASANYA MENINGKAT
SETIAP WAKTU
PENYEBAB
 Umunya disebabkan oleh interaksi genetic dan
faktor lingkungan:
 Neurodevelopmental – brain abnormalities
 Pembesaran ventricles
 Cortex-left localized
 Disfungsi lobus Temporal
 Metabolisme Phospholipid
 Disfungsi lobus Frontal
 Disfungsi sirkuit otak
 Densitas Neuronal

NEUROTRANSMITTER SYSTEM
Dopamin
Schizophenria
 BLEULER’S 4A
 Ambivalence—Mempertahankan 2
sikap/emosi/perasaan berbeda pada
saat yg sama
 Autistic thinking—Gangguan
berfikir-khayal dunia/ respons
abnormal terhadap orang/ peristiwa
dari dunia nyata
Bleuler’s 4 A’s(cont)
 Kehilangan Associations-gagasan
cepat dan terbelah-perlikau tidak
berhubungan.
 Gangguan Affective – Bisa
Tumpul, datar, tidak sesuai, labil
Gejala-gejala Positif

 DELUSIONS (paranoid/reference)
 HALLUCINATIONS(auditory/visual)
 DISORANIZED
SPEECH/THINKING(tangential/loa/incoherent/neol
ogisms
 GROSSLY DISORGANIZED BEHAVIOR(Kesulitan
mencapai tujuan/ ADL’s;AGITASI yg tidak bisa
diramalkan/ MALU/HAMBATAN SOSIAL/Perilaku
bizarre
 PERILAKU CATATONIC (REAKSI MENURUN
TERHADAP LINGKUNGAN/ POSTUR-SIKAP TUBUH
BIZARRE/ AKTIVITAS MOTOR TIDAK BERTUJUAN).
Gejala-gejala Negative
 AFEK DATAR
 ALOGIA (Kemiskinan pembicaraan/
bicara lambat/ isi dan kelancaran
menurun.
 ABULIA
(AVOLITION=KETIDAKMAMPUAN
MEMULAI PERILAKU YG DIARAHKAN
PADA TUJUAN)
TYPES OF SCHIZOPHRENIA
 Disorganized
 Paranoid
 Catatonic
 Undifferentiated
 Residual

Related Psychotic Disorders:


 Schizoaffective Disorder
 Schizophreniform disorder
 Delusional disorder
 Brief Psychotic disorder
TIPE Paranoid
 WAHAM MENETAP /persecuatory nature
 HALUSINASI Auditory-TUNGGAL ATAU TEMA
BERKAITAN.
 MERASA DIAWASI, CURIGA, BERMUSUHAN,
MARAH, MUNGKIN VIOLEN =KEKERASAN
 ANSIETAS Pervasive
 INTERAKSI SOSIAL INTENSIF, TERKONTROL
ATAU REserved
 Onset- DI AKHIR KEHIDUPAN
 UMUMNYA LEBIH DISUKAI MISALNYA re: HIDUP
MANDIRI, FUNGSI PEKERJAAN.
TIPE Disorganized

 AFEK TIDAK SESUAI ATAU DATAR


 PERILAKU Primitive / TIDAK TERHAMBAT
 BIASANYA mannerisms-giggle/TERIAK
KERAS/EKSPRESI DISTORSI WAJAH
 Hypochondriasis (BANYAK KELUHAN
FISIK
O Onset DINI- PERIODE prepsychotic
period- MASALAH PENYESUAIAN
BERMAKNA
Hallucinations/WAHAM LEBIH TERPISAH
TIPE Catatonic

GANGGUAN AKTIVITAS PSIKOMOTOR


BERMAKNA
BISA immobile/ATAU EKSITASI
Psychomotor
MENUNJUKKAN negativism/mutism

Posturing (MEMATUNG)

Bizarre positions-waxy flexibility


TIPE TIDAK TERDIFERENSIASI
 GEJALA PSIKOTIK Florid :
WAHAM/ HALUSINASI/ INKOHEREN/
PERCAKAPAN/PERILAKU
DISORGANISASI.
 *TIDAK JELAS COCOK DENGAN
KATEGORI LAINYA
GANGGUAN Schizophreniform
 MEMENUHI KRITERIA SKIZOFRENIA,
KECUALI :
1) DURASI SETIDAKNYA 1 BULAN ATAU <
6 BULAN.
2) FUNGSI SOSIAL/PEKERJAAN BISA ATAU
TIDAK TERGANGGU VS schizophrenia
DIMANA GANGGUAN FUNGSI YAITU:
HUBUNGAN, SEKOLAH, PERAWATAN DIRI
ADA.
GANGGUAN Schizoaffective D
 GEJALA Schizophrenia DAN GANGGUAN
affective (mood)
* WAHAM/HALUSINASI/ PEMBICARAAN
DISORGANISASI
 DEPRESI MAYOR, MANIA ATAU CAMPURAN
 SETIDAKNYA PERIODE 2 MINGGU GEJALA
PSIKOTIK SAJA
 Onset LANJUT SETELAH schizophrenia
 Prognosis LEBIH BAIK DARI schizophrenia, TAPI
LEBIH BURUK DARIPADA GANGGUAN Affective
TIPE RESIDUAL
 KLIEN MENGALAMI SETIDAKNYA
SATU EPISODE AKUT.
 BEBAS GEJALA PSIKOTIK
 BERLANJUT MEMPERLIHATKAN
MENARIK DIRI DARI SOSIAL
MENETAP / EMOSI TUMPUL/ TIDAK
LOGIS.
BERFIKIR DAN PERILAKU EKSENTRIK
Delusional Disorder
 Presence of one or more nonbizarre
delusions persist for ONE month or
more
 Bizarre delusion ie:brain removed by
aliens-replaced with computer
 vs. nonbizarre delusion- more
believable ie:believes the IRS is going
to prosecute his family for his
wrongdoings.
Subtypes of Delusional Disorder
 Erotomanic—may involve stalking/spying
 Jealous—efforts made to follow & “Catch”
 Grandiose—has extraodinary
talent/knowledge
 Persecutoy-victim of a
conspiracy/poisining/spying
 Somatic-bodily sensations/believes body
has a foul odor/insects or parasites on/in
body/body part is nonfunctional
SHARED PSYCHOTIC
DISORDER
 Delusional disorder– also known as
“folie `a deux”
develops in a person who is
involved in a relationship with
another person who already has a
psychotic d/o with prominent
delusions.
Psychotic Disorder due to medical
conditions
 Characterized by: prominent
hallucinations and /or delusions due
to physiologic effect of medical
condition
Substance Induced Psychotic
Disorder
 Characterized by: prominent
hallucinations and /or delusions
produced by the physiological
effects of a substance ie:
 Drugs of abuse,medications or toxins
 The disorder first occurs during
intoxication or withdrawal stages, but
can last for weeks thereafter.

Anda mungkin juga menyukai