Anda di halaman 1dari 7

DASAR

FILSAFAT
METODE
PENDIDIKAN
KEPANDUAN

OLEH: KELOMPOK 1
A. Kode Kehormatan (Trisatya & Dasadarma)
Kode kehormatan adalah suatu norma atau nilai-nilai luhur
dalam kehidupan para anggota Gerakan Pramuka yang
merupakan ukuran atau standar tingkah laku seorang anggota
Gerakan Pramuka.
1. Janji (Satya) yang berupa Trisatya.
2. Ketentuan moral (darma) berupa dasadarma   

Jadi dengan adanya kode kehormatan bagi Gerakan Pramuka, diharapkan pola
tingkah laku atau tindakan para anggota Gerakan Pramuka akan menjadi lebih
baik sesuai dengan tujuan dan sasaran dari Pendidikan Gerakan Pramuka seperti
tercantum dalam anggaran dasar Gerakan Pramuka.
B. PRINSIP KESUKARELAAN
1. Prinsip kesukarelaan adalah salah satu dari prinsip-prinsip dasar
metodik pendidikan kepramukaan menurut ketentuan Anggaran Dasar
dan Anggaran Rumah Gerakan Pramuka.
2. Kesukarelaan merupakan sikap laku atau perbuatan yang bukan karena
paksa atau tekanan-tekanan dan yang dilandaskan pada sifat-sifat :
ketulusan hati, tanpa pamrih, mengutamakan kewajiban daripada hak,
pengabdian, tanggungjawab.
*Diterapkannya prinsip kesukarelaan dalam proses pendidikan kepramukaan karena
merupakan prinsip-prinsip dasar metodik pendidikan kepramukaan yang ditetapkan dalam
Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka.Anggaran Dasar dan Anggaran
Rumah Tangga adalah landasan hukum organisasi Gerakan Pramuka, oleh karena itu wajib
dilaksanakan dan ditaati oleh setiap anggota Gerakan Pramuka.

- Gerakan Pramuka, sebagi organisasi pendidikan non-formal,


- Gerakan Pramuka adalah gerakan anak/remaja/pemuda
- Orang dewasa dalam Gerakan Pramuka bertanggung jawab atas terlaksananya proses pendidikan kepramukaan
dalam bentuk kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh, untuk, dan dipimpin anak/remaja/pemuda 
*Cara prinsip kesukarelaan dilaksanakan
1. Kesukarelaan harus menjadi dasar bagi seseorang untuk menjadi anggota Gerakan Pramuka.
2. Seseorang itu adalah anggota Gerakan Pramuka dan mengenakan seragam Gerakan Pramuka serta
menggunakan hak-haknya sebagai anggota Gerakan Pramuka.
3. Kesukarelaan itu akan timbul dan berkembang pada setiap peserta didik dalam Gerakan Pramuka.
4. para pembina pramka dan semua orang dewasa harus mampu menciptakan faktor-faktor yang dapat
menumbuhkan kesukarelaan pada peserta proses pendidikan dalam Gerakan Pramuka.

*Maksud dan tujuan kesukarelaan


1. Maksud diterapkannya prinsip kesukarelaan adalah untuk melaksanakan prinsip-prinsip dasar metodik
pendidikan kepramukaan sesuai dengan ketentuan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga gerakan
Pramuka.
2. Tujuan prinsip kesukarelaan adalah agar pendidikan kepramukaan itu masuk pada setiap peserta didik,
sehingga menjadi pengabdi masyarakat yang tulus hati, tanpa pamrih bertanggungjawab dan
mengutamakan kewajiban daripada hak.
D. Pengertian Dan Fungsi Ad/Art Gerakan Pramuka
AD/ART merupakan ketentuan dasar dan ketentuan operasional
bagi suatu organisasi yg mencerminkan aspirasi, visi dan misi
Gerakan Pramuka Indonesia

*Fungsi Ad/Art Gerakan Pramuka


AD/ART merupakan landasan kerja dan landasan gerak Gerakan
Pramuka dalam mewujudkan visi dan misinya.

*Landasan Hukum Gerakan Pramuka


KEPPRES No 238 Tahun 1961 tentang Gerakan Pramuka
*LIMA UNSUR TERPADU DALAM KEPRAMUKAAN
– Prinsip Dasar Kepramukaan
– Metode Kepramukaan
– Kode Kehormatan Pramuka
– Motto Gerakan Pramuka
– Kiasan Dasar Kepramukaan

*PRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN adalah :


– Iman dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa;
– Peduli terhadap bangsa dan tanah air, sesama hidup dan alam
seisinya;
– Peduli terhadap diri pribadinya;
– Taat Kode
– Kehormatan Pramuka.
Kesimpulan
Pendidikan kepramukaan diindonesia merupakan salah satu
segi pendidikan nasional yang penting yang merupakan bagian
dari sejarah perjuangan bangsa indonesia. Untuk perlu
diketahui sejarah perkembangan kepramukaan diindonesia.

“SATYAKU KUDARMAKAN, DARMAKU KUBAKTIKAN”

SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai