Anda di halaman 1dari 39

Rumah Tangga

ber-
Perilaku Hidup Bersih & Sehat
APA ITU PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEH
AT ?
1. PHBS adalah semua perilaku kesehatan yang
dilakukan atas kesadaran sehingga anggota
keluarga atau keluarga dapat menolong dirinya
sendiri dibidang kesehatan dan berperan aktif
dalam kegiatan-kegiatan kesehatan di
masyarakat
2. Setiap anggota rumah tangga dianjurkan
untuk melaksanakan semua perilaku kesehatan.
APA ITU PHBS Di Rumah Tangga ?

PHBS di rumah tangga adalah upaya u


ntuk memberdayakan anggota ru
mah tangga agar tahu, mau dan ma
mpu melaksanakan perilaku hidup bers
ih dan sehat serta aktif dalam gerak
an kesehatan di masyarakat.
RUMAH TANGGA BER-PHBS
Adalah Rumah Tangga Yang
melakukan 10 Indikator PHBS :
1. Persalinan Ditolong oleh Tenaga
Kesehatan
2. Memberi Bayi Asi Eksklusif
3. Menimbang Balita Setiap Bulan
4. Menggunakan Air Bersih
5. Mencuci Tangan dengan Air Bersih
dan Sabun
6. Menggunakan Jamban Sehat.
7. Memberantas Jentik dirumah sekali
seminggu
8. Makan buah dan sayur setiap hari
9. Melakukan aktifitas Fisik setiap hari
10. Tidak Merokok didalam rumah.
MANFAAT BER-PHBS
BAGI RUMAH TANGGA
1. Setiap anggota keluarga menjadi sehat
dan tidak mudah sakit.
2. Anak tumbuh sehat dan cerdas
3. Anggota keluarga giat bekerja
4. Pengeluran biaya rumah tangga dapat
ditujukan untuk memenuhi gizi keluarga,
pendidikan dan modal usaha demi
menambah pendapatan keluarga.
MANFAAT PHBS BAGI MASYARAKAT
1. Masyarakat mampu mengupayakan Lingkungan
Sehat.
2. Masyarakat mampu mencegah dan menanggulangi
masalah-masalah kesehatan.
3. Masyarakat memanfaatkan pelayanan kesehatan
yang ada
4. Masyarakat mampu mengembangkan Upaya
Kesehatan Bersumberdaya Masyarakat (UKBM)
seperti Posyandu, Tabungan ibu bersalin, Arisan
Jamban, ambulance desa dan lain-lain.
I. PERSALINAN DITOLONG
TENAGA KESEHATAN

Adalah persalinan yang ditolong


Bidan,Dokter dan atau tenaga medis
lainnya.
Mengapa Harus Ditolong Oleh Tenag
a Kesehatan ?
a. Karena Tenaga kesehatan
merupakan orang yang sdh ahli
dalam membantu persalinan
sehingga keselamatan ibu dan
bayi terjamin.
b. Apabila terdapat kelainan dapat
diketahui dan segera ditolong
atau dirujuk ke Puskesmas atau
Rumah Sakit.
c. Persalinan yang ditolong oleh
tenaga Kesehatan menggunakan
peralatan yang aman, bersih dan
steril sehingga mencegah terjadi
nya infeksi dan bahaya kesehatan
lainnya.
II. MEMBERI BAYI ASI EKSLUSIF
Bayi usia 0-6 bulan hanya diberi
ASI saja tanpa memberikan tambahan
makanan atau minuman lain
ASI : adalah makanan alamiah berupa cairan
dengan kandungan gizi yang cukup dan sesuai
untuk kebutuhan bayi, sehingga bayi tumbuh dan
berkembang dengan baik. Asi pertama berup
a cairan bening berwarna kekuningan (kolostr
um), sangat baik untuk bayi karena karena meng
andung zat kekebalan terhadap penyakit
KEUNGGULAN DARI ASI
1.Mengandung Zat gizi sesuai kebutuhan bayi untuk
pertumbuhan dan perkembangan fisik serta
kecerdasan.
2. Mengandung zat kekebalan
3. Melindungi bayi dari alergi
4. Aman dan terjamin kebersihan nya karena langsung
disusukan kepada bayi dalam keadaan segar.
5. Tidak akan pernah basi, mempunyai suhu yang
tepat dan dapat diberikan kapan saja dan dimana saja
6. Membantu memperbaiki refleks menghisap,
menelan dan pernapasan bayi
III. MENIMBANG BALITA TIAP BULAN
-. Penimbangan balita dilakukan
tiap bulan dengan maksud
untuk memantau
pertumbuhannya setiap bulan.
-. Penimbangan dilakukan setiap bulan dari
mulai umur 1 Thn sampai 5 tahun di
posyandu.
-. Untuk mengetahui naik/tidak berat badan
anak harus dicatat pada buku KIA
IV. MENGGUNAKAN AIR BERSIH

Air adalah kebutuhan dasar yang diperguna- kan sehari


-hari untuk minum, memasak, mandi, berkumur,
membersihkan lantai,
mencuci dan sebagainya,
agar kita tidak terkena
penyakit
Persyaratan Air Bersih :
- Tidak berwarna harus bening/jernih
- Tidak keruh harus bebas dari pasir,
debu, lumpur, sampah, busa dan
kotoran lainnya.
- Tidak berasa; (asin asam, payau, pahit
dan bebas dari bahan kimia beracu)
- Tidak Berbau (amis, anyir, bau busuk
atau bau belerang)
MANFAAT DARI MENGGUNAKAN
AIR BERSIH
-. Terhindar dari gangguan penyakit
seperti; Diare, Kolera, Disentri,
Thypus,kecacingan, penyakit mata,
penyakit kulit atau keracunan.
-. Setiap anggota keluarga terpelihara
kebersihan dirinya.
SUMBER AIR BERSIH

-. Mata Air
-. Sumur Gali
-. Air Ledeng/PDAM
-. Air Hujan
-. Air Dalam Kemasan
MENCUCI TANGAN DENGAN AIR BERSIH
DAN SABUN.
-. Mengapa harus mencuci tangan dengan
air bersih dan sabun.
Air yang tidak bersih banyak mengandung
kuman dan bakteri penyebab penyakit.
-. Sabun dapat membersihkan kotoran dan
membunuh kuman dan bakteri karena
tanpa sabun kotoran dan kuman masih
tertinggal ditangan.
KAPAN HARUS MENCUCI TANGAN
- Setiap kali tangan kotor
- Setelah buang air kecil.
- Setelah buang air besar.
- Setelah menceboki bayi/balita
- Sebelum makan dan menyuapi anak.
- Sebelum memegang makanan.
- Sebelum menyusui bayi.
MANFAAT MENCUCI TANGAN
- Membunuh kuman penyakit yang ada
ditangan.
- Mencegah penularan penyakit melalui
tangan (Diare,Kolera Disentri,Thypus,
Kecacingan,penyakit kulit,infeksi Saluran
Pernapasan Akut, Flu Burung dll.)
- Tangan menjadi bersih an bebas dari
kuman.
CARA MENCUCI TANGAN YANG BENAR

-. Cuci tangan dengan Air Bersih yang


mengalir dan memakai sabun
-. Bersihkan telapak tangan, pergelangan
tangan, sela-sela jari dan punggung
tangan
-. Setelah itu keringkan dengan lap bersih
VI. MENGGUNAKAN JAMBAN SEHAT

Jamban adalah
suatu ruangan yang mempunyai
fasilitas pembuangan kotoran
manusia yang terdiri atas tempat
jongkok atau tempat duduk
dengan leher angsa/tanpa leher angsa yang
dilengkapi dengan unit penampungan
kotoran atau air untuk membersihkannya.
JENIS JAMBAN YANG DIGUNAKAN

-. Jamban Cemplung (kusus bagi daerah


yang sulit mendapat air)
-. Jamban dengan tangki septik/leher
angsa (bagi daerah yang air bersih
cukup dan yang padat penduduk)
Kegunaan dari jamban :
-. Menjaga lingkungan bersih, sehat, dan
tidak berbau.
-. Tidak mencemari sumber air yang ada
disekitarnya.
-. Tidak mengundang lalat,kecoak, atau
serangga penular penyakit.(diare,
Kolera Disentri, Thypus, Kecacingan,
penyakit saluran pencernaan)
Syarat Jamban Sehat:
-. Tidak mencemari sumber air minum (jarak dengan
lobang septik tang minimal 10-15 m)
-. Tidak berbau, Kotoran tdk dapat dijamah oleh
serangga dan tikus
Tidak mencemari tanah disekitarnya.
-. Mudah dibersihkan dan aman digunakan
-. Dilengkapi dinding dan atap pelindung
-. Penerangan dan ventilasi yang cukup
-. Lantai kedap air dan luas memadai
-. Tersedia air, sabun dan alat pembersih
VII. MEMBERANTAS JENTIK DIRUMAH
Agar rumah bebas jentik nyamuk, saat dilakukan
pemeriksaan jentik, pemeriksaan dilakukan pada
tempat perkembangbiakan jentik
(tempat penempungan air; Bak Mandi/WC, Vas bung
a, tatakan kulkas dll)
- Yang melakukan
pemeriksaan jentik
(anggota rumah tangga,
Kader, Jumantik/juru pemantau
jentik, tenaga pemeriksa lain)
Untuk Menghindari gigitan Nyamuk :
-. Menggunakan kelambu pada saat tidur
-. Memakai obat pencegah gigitan nyamuk
-. Menghindari kebiasaan menggantung
pakaian didalam kamar
-. Pencahayaan dan ventilasi yang memadai
-. Memperbaiki saluran yang rusak
-. Menaburkan Larvasida (bubuk pembunuh
jentik)
-. Memelihara ikan pemakan jentik.
VIII.Makan Sayur dan Buah Tiap hari
Setiap anggota rumah tangga diharapkan
mengkonsumsi 3 porsi buah dan 2 porsi
sayuran tiap hari.
-. Sayur dan buah mengandung vitamin
dan mineral yang mengatur
pertumbuhan dan
pemeliharaan tubuh.
-. Mengandung serat yang tinggi
Manfaat Vitamin yang ada dalam
sayuran dan buah
-. Vit. A. Untuk pemelihara kesehatan mata
-. Vit.D. Untuk Kesehatan tulang
-. Vit.E. Untuk kesuburan dan awet muda
-. Vit.K. Untuk pembekuan darah
-. Vit.C. Meningkatkan daya tahan tubuh
terhadap infesi
-. Vit.D. Mencegah penyakit beri-beri
-. Vit.B 12. Meningkatkan Napsu makan
Manfaat Serat yang ada dalam sayuran
dan buah;
-. Serat adalah makanan yang berasal dari tumbuh-
tumbuhan yang sangat berfungsi untuk
memelihara usus
-. Serat tidak dapat dicerna oleh pencernaan
sehingga serat tidak menghasilkan tenaga dan d
buang melalui tinja.
-. Serat tidak untuk mengenyangkan tetapi dapat
menunda pengosongan lambung sehingga orang
menjadi tidak cepat lapar.
Manfaat Makanan Berserat :
-. Mencegah Diabetes
-. Melancarkan buang air besar
-. Menurunkan berat badan
-. Membantu proses pembersihan racun (detoksifikasi)
-. Membuat awet muda
-. Mencegah kanker
-. Memperindah kulit, rambut dan kuku
-. Membantu mengatasi Anemia (kurang darah)
-. Membantu perkembangan bakteri yang baik dalam
usus
IX. MELAKUKAN AKTIFITAS FISIK SETIAP HARI
-. Aktifitas Fisik adalah melakukan pergerakan anggota
tubuh yang menyebabkan pengeluaran tenaga yang
sangat penting bagi pemeliharaan kesehatan fisik, mental
dan mempertahankan kualitas hidup agar tetap sehat dan
segar bugar sepanjang hari.
-. Aktifitas fisik berupa ; berjalan kaki, berkebun, mencuci
pakaian, ngepel laintai, naik turun tangga, membawa
belajaan, olah raga, push-up, lari ringan, bermain bola, dll.
-. Aktifitas fisik yang dilakukan minimal 30 menit sehari
untuk menyehatkan jantung dan paru-paru serta alat
tubuh lainnya.
KEUNTUNGAN MELAKUKAN AKTIFITAS FISIK
SECARA TERATUR ;
-. Terhindar dari penyakit Jantung, Stroke, Kanker,
Osteoporosis, Tekanan Darah Tinggi, DM, dll.
-. Berat badan terkendali
-. Otot lebih lentur dan tulang
lebih kuat
-. Bentuk tubuh menjadi bagus
-. Lebih percaya diri
-. Lebih bertenaga dan bugar
-. Secara keseluruhan keadaan kesehatan
menjadi lebih baik.
X. TIDAK MEROKOK DI DALAM RUMAH
MENGAPA HARUS TIDAK MEROKOK ?
-. Rokok ibarat pabrik bahan kimia. Dalam 1 batang rok
ok yang diisap akan dikeluarkan sekitar 4.000 bahan kim
ia berbahaya, diantaranya yang sangat berbahaya adala
h Nikotin, Tar, dan Carbon Monoksida (CO),
-. Nikotin menyebabkan ketagihan dan merusak jantung
dan aliran darah
-. Tar menyebabkan kerusakan sel paru-paru dan kanker
-. CO menyebabkan berkurangnya kemampuan darah
membawa oksigen, sehingga sel-sel tubuh akan mati
-. Perokok Aktif : adalah orang yang mengkonsumsi
rokok secara rutin
-. Perokok Pasif : adalah orang yang bukan perokok

tetapi menghirup asap rokok orang lain atau


orang berada dalam satu ruangan tertutup
dengan orang yang sedang merokok

-. Rumah adalah tempat berlindung, termasuk dari


asap rokok. Perokok Pasif harus berani menyuara
kan haknya untuk tidak menghirup asap rokok.
BAHAYA PEROKOK AKTIF DAN PEROKOK PASIF
-. Menyebabkan kerontokan rambut
-. Gangguan pada mata seperti katarak
-. Kehilangan pendengaran lebih awal dibanding bukan
perokok
-. Menyebabkan penyakit paru-paru kronis
-. Merusak gigi dan menyebabkan bau mulut yang tidak
sedap
-. Menyebabkan stroke dan serangan jantung
-. Tulang lebih mudah patah
-. Menyebabkan kanker kulit
-. Menyebabkan kemandulan dan impotensi
-. Menyebabkan kanker leher rahim dan keguguran
ADA 3 CARA UNTUK
BERHENTI MEROKOK
-. Berhenti Seketika
-. Menunda
-. Mengurangi

HAL YANG PALING UTAMA ADALAH


NIAT & TEKAT

Anda mungkin juga menyukai