Anda di halaman 1dari 25

TREATMENT

Dr. dr. Juliandi Harahap, MA


UJI KLINIS (OBAT)
 Manusia sebagai subjek penelitian, dapat dibagi
menjadi 4 fase, yaitu:

 Fase I :bertujuan untuk meneliti keamanan serta


toleransi pengobatan, dengan mengikutsertakan
20-100 orang subjek penelitian.

 Fase II : bertujuan untuk menilai sistem atau


dosis pengobatan yang paling efektif, biasanya
dilaksanakan dengan mengikutsertakan sebanyak
100-200 subjek penelitian.
UJI KLINIS (OBAT)
 Fase III: bertujuan untuk mengevaluasi obat atau cara
pengobatan baru dibandingkan dengan pengobatan
yang telah ada (pengobatan standar). Uji klinis yang
banyak dilakukan termasuk dalam fase ini. Baku
emas uji klinis fase III adalah uji klinis acak terkontrol
(RCT).

 Fase IV: bertujuan untuk mengevaluasi obat baru


yang telah dipakai di masyarakat dalam jangka waktu
yang relatif lama (5 tahun atau lebih). Fase ini
penting karena ada kemungkinan efek samping obat
timbul setelah lebih banyak pemakai. Fase ini disebut
juga sebagai uji klinis pascapasar (post marketing).
DESAIN UJI KLINIS
Desain yang paling sering digunakan:
a. Desain paralel, merupakan
perbandingan antar kelompok (group
comparison), dapat bersifat pasangan
serasi (matched pairs) atau bukan.

b. Desain menyilang (cross-over design)


 Desain Paralel
Kelompok I memperoleh pengobatan baru
(kel.experimen).
Kelompok II menerima pengobatan standar
(kel.kontrol)
Kedua kelompok hrs sebanding:
 Dgn melakukan randomisasi
 Dgn pemilihan pasangan serasi (matching)

KEL.EXPERIMEN EFEK ?

SUBJEK
PENELITIAN R

KEL.KONTROL EFEK ?
Desain Paralel

 Desain paralel tanpa matching (kelompok


independen)
 Subjek penelitian yg memenuhi kriteria
pemilihan dilakukan randomisasi shg tbtk kel
experimen dan kel kontrol.

 Desain paralel dgn matching


 Subjek penelitian yg masuk kel experimen
dicarikan padanannya (matching variabel) yaitu
karakteristik klinis yg sama dlm hal faktor
prognosisnya (mis: umur, jenis kelamin, derajat
penyakit)
 Desain Menyilang
Stlh dilakukan randomisasi, subjek pd kel
experimen menerima obat yg diteliti, dan
subjek kel lainnya mjd kel kontrol. Stlh waktu
ttt, jenis pengobatan dipertukarkan, subjek yg
semula menerima obat yg diteliti diganti mjd
kontrol dan sebaliknya.
Intervensi A EFEK ? Intervensi A EFEK ?

SUBJEK
PENELITIAN R

Intervensi B EFEK ? Intervensi B EFEK ?

Perlakukan Perlakukan

PERIODE ‘WASH OUT’


BEBERAPA HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN
PADA DESAIN MENYILANG
 Carry over effect yaitu efek obat pertama belum
hilang pada saat dimulai pengobatan kedua.

 Order Effect yaitu terjadi perubahan derajat berat


penyakit, keadaan lingkungan selama penelitian
berlangsung.

 Wash Out Peroid yaitu waktu untuk menghilangkan


efek obat awal, sebelum pengobatan kedua dimulai.
Lama periode wash out ini bergantung kepada sifat
kinetik obat, dapat hanya beberapa jam (misal
dopamin) atau beberapa minggu (misal
fenobarbital).
PRINSIP PELAKSANAAN RCT

 Randomisasi (Random Assignment)


 Kelompok Kontrol (Comparison)
 Tersamar (Blinding/Masking)
RANDOMISASI:
 Randomisasi Sederhana
 Randomisasi Blok
 Randomisasi Berstrata
KELOMPOK KONTROL
 Matching
 Non matching

Desain tanpa matching lebih sering


digunakan.
Desain dengan matching untuk mencari
subyek yang serasi dalam pelbagai
variabel prognosis yang mungkin
berperan seringkali sangat sulit.
BLINDING
 Singel Blind
 Double Blind
 Triple Blind

 Open Trial (non blind)


DESAIN PENELITIAN UTK
THERAPY
 Penelitian experimental (pra experimental,
true experimental dan quasi experimental)

 Desain utk gold standard (true experimental)


 Pretest post test design with control group
T1 X T2
R
T1 T2
DESAIN PENELITIAN UTK
THERAPY
 Pra Experimental
 One group pretest-posttest design

T1 X T2

 Quasi Experimental
 Times series design

T1 T2 T3 X T4 T5 T6
MAGNITUDE OF THERAPIES
 Event rates
 Absolute risk reduction
 Relative risk reduction
 Number needed to treat
MAGNITUDE OF THERAPIES
 Event rates
n with event / total
 Death, hospitalized, adverse event, etc

 Control event rate (CER): event in the group


without treatment/placebo.

 Experimental event rate (EER): event in the


group with treatment
MAGNITUDE OF THERAPIES
 Absolute risk reduction
 is the difference in risk between the control
group and the treatment group
 ARR = (CER – EER)

 Relative risk reduction


 is the percent reduction in risk in the control
group compared to treated group
 Is measure of how the treatment studied
has reduced the frequency of an adverse
event
 RRR= (CER-EER) / CER
SIGNIFICANCE OF
RELATIVE RISK REDUCTION
 Negative RRR (- 38%): treatment may do harm: patients
given the new treatment might be 38% more likely to die
than the control patients

 RRR of 0%: no treatment effect or benefit

 Positive RRR (50%): patients receiving the new


treatment might have less than 1/2 risk of dying
compared to not treated

 The greater the relative risk reduction the more


effective the therapy (>>> RRR efficacy of
therapy)
MAGNITUDE OF THERAPIES
 Number needed to treat
 Number of patients should be treated to
avoid 1 (one) bad outcome
 Number of patients should be treated to
have additional good outcome

 NNT = 1 / ARR
 NNT=72; we need to treat 72 people
with a statin (rather than placebo)
for 5 years to prevent one additional
person from suffering a stroke
PRECISION:
 95% confidence interval
range within which the true value falls
with 95% confidence

<< CI   precision of the treatment


effect
THERAPY - CASE STUDY

A randomized double blind control clinical trial


on 3 month – 5 year old children with mild to
moderate croup (laryngotracheobronchitis).

The experimental group : 2 mg (4 ml)


nebulized budesonide.
The control group : 4 ml nebulized normal
saline.

Event being prevented : hospital admission due


to upper-airway obstruction.
The study protocol

1
Hospitalized
27

26 Non-Hospitalized

N = 54 R
7 Hospitalized

27

20 Non-Hospitalized
budesonide
normal saline
Assessing Important:

Upper-airway obstruction

No Yes Total
Budesonide (E) 26 1 27
NaCl (C) 20 7 27

X2 df =1 p = 0.04
Upper-airway obstruction
No Yes Total
Budesonide (E) 26 1 27
NaCl (C) 20 7 27

CER = 7/27 = 0.26 EER = 1/27 = 0.04


RRR = (CER – EER)/CER
RRR = (0.26 – 0.04)/0.26 = 85%

ARR = (CER – EER) = (0.26 – 0.04) = 0.22


NNT = 1/ARR = 1/0.22 = 5

Anda mungkin juga menyukai