Anda di halaman 1dari 5

BAB 3

TATA CARA MEMPEROLEH


SAMBUNGAN INTERNET
MTsN PADANG PANJANG
BY: AMY PRISKA SIREGAR, S. Pd
INSTALASI KONEKSI
INSTALASI
INTERNET
MODEM DIAL
MELALUI
UP ISP SE
CARA DIAL UP PEMILIHAN ISP
KRITERIA ISP (Internet Service Provider)
a. Kecepatan Transfer Data(Bandwidth): 32 – 512 Kbps

b. Memilih Server Proxy: berfungsi menyimpan alamat2 favorit


pelanggan.

c. Memilih Backbone: jaringan dasar yang mengubungkan setiap


sarana telekomunikasi yang berfungsi sebagai sarana
penunjang/tulang punggung atas ketersedian hubungan/koneksi.

d. Keamana Data: transaksi internet rawan terhadap pembajakan. Perlu


adanya firewall untuk menjamin keaman transaksi online yang
dilakukan.
e. Layanan yang diberikan: POP3, Spam Filter,
download, dll

f. Biaya: memberikan pilihan pembayaran


dengan menggunakan system Paket.

g. Hardware : berapa banak modem yang


dimiliki oleh ISP, kecepatan moden yang
digunakan, dan rasio pelanggan per modem.

h. Teknologi yang digunakan: kompresi data


yang memungkinkan transfer data menjadi lebih
cepat. 3G, HSDPA, dll.
PERHATIAN!!

1. KERJAKAN UJI KOMPETENSI Halaman 57 -59 pada LKS


2. KERJAKAN ULANGAN AKHIR SEMESTER Halaman 60 – 63 pada LKS
3. KERJAKAN EVALUASI BAB 3 Halaman 73 -74 (Esai) di buku Latihan

Anda mungkin juga menyukai