Anda di halaman 1dari 6

ESTIMASI (PENDUGAAN)

ESTIMASI SELANG untuk


RATA-RATA
 Selang kepercayaan untuk  jika n sampel
acak diambil dari populasi :
 Pendugaan rata-rata dengan sampel besar

 Asumsi variansi 2 diketahui :

 
x  Z .    x  Z 2 .
2 n n
Sebuah Biro Pariwisata di Kota Mataram
mengadakan penelitian tentang kepariwisataan
di NTB dan ingin memperkirakan pengeluaran
rata-rata Wisatawan Asing per kunjungannya di
NTB. Suatu sampel random 100 Wisatawan
Asing telah dipilih guna diinterview. Diketahui
rata-rata pengeluarannya $800 per kunjungan
dengan standar deviasi $120. Buatlah interval
keyakinan (confidence interval) 95% guna
menduga rata-rata pengeluaran seluruh
Wisatawan per kunjungannya di NTB.
Lima puluh pegawai suatu perusahaan
dijadikan sampel dan dicatat gaji
tahunan masing-masing dan didapat
rata-rata gaji Rp 30 juta dan
simpangan baku Rp 6 juta. Bentuk
selang kepercayaan 95 % untuk
menduga berapa sesungguhnya rata-
rata gaji para karyawan perusahaan
tersebut.
ESTIMASI SELANG untuk
RATA-RATA

 Variansi populasi tidak diketahui, tetapi


n ≥ 30

s s
x  Z .    x  Z 2 .
2 n n
Estimasi Selang Sampel Besar
Diketahui terdapat 600 investor sebagai
populasi yang membeli saham. Hasil
penelitian terhadap 33 orang investor
ternyata jumlah saham yang dibeli (ribuan
lembar) sbb.:
20 15 17 18 22 21 18 14 15 13 16
14 24 25 26 21 18 17 15 19 21 23
20 15 17 18 22 21 24 25 26 21 18
Hitunglah nilai estimasi selang 95% dari
data tersebut

Anda mungkin juga menyukai