Anda di halaman 1dari 15

BUNGA SEDERHANA

1. Amir memohon pinjaman 2 tahun sebesar Rp


6.500.000,- kepada Bank “ Duit Makmur “ . Bank
menyetujui pemberian pinjaman tersebut dengan tarip
bunga tahunan 14 %.
a. Berapa bunga sederhana dari pinjaman tersebut ?
b. Berapa nilai jatuh temponya ?
Uang pokok  = Rp 6.500.000
Tarif bunga   =  14   %   =  0, 14
 Waktu          =  2 tahun
a. SI  =  Prt
= Rp 6.500.000   X  0,14   X  2
=  Rp 1. 820.000

b.  Nilai   jatuh  tempo
S  =  P  +  SI
=  Rp 6.500.000   +   Rp 1.820.000
           =  Rp 8.329.000
2. Setelah meminjam selama 73 hari , ibu Rina
melunasi pembayaran bunga pinjamannnya sebesar
Rp 2.880.000. Berapakah besarnya pinjaman Ibu
Rina jika tingkat bunga sederhana 18 % p.a ?
                                                     73
r  =  18  %                          t  =  ------            SI  =  Rp 2.880.000
                                                    365
Rumus
 
    SI
P  = ------
    r  t
 
                   Rp 2.880.000
P =        -------------------------                  P  =   Rp  80.000.000
          19 %  X  73 / 365
3. Koperasi XYZ menawarkan pinjaman sebesar Rp
1.000.000 yang harus dilunasi dalam waktu 10 bulan
sebesar Rp 1.250.000. Berapa tingkat bunga
sederhana tahunan yang dikenakan atas pinjaman
tersebut?
P = Rp 1.000.000, t = 10 bulan, dan
SI = Rp 1.250.000 – Rp 1.000.000 = Rp 250.000
 
r = SI
Pxt
= Rp 250.000 = 0,3 atau 30% p.a.
Rp 1.000.000 x 10
12
4. Seseorang menabung Rp 10.000.000 di bank
ABC dengan tingkat bunga 10% p.a. Berapa lama
waktu agar tabungan seseorang tersebut
menghasilkan bunga sebesar Rp 500.000?
P = Rp 10.000.000, r = 0,10 dan SI = Rp 500.000
 
t = SI
Pxr

  = Rp 500.000 = 0,5 tahun atau 6 bulan.


Rp 10.000.000 x 0,10
5. Seseorang menyimpan uang sebesar tertentu
dengan tingkat bunga sederhana 10% p.a. akan
menjadi sebesar Rp 2.000.000 setelah 6 bulan.
Berapa yang ia harus simpan?
r = 0,10;
SI = Rp 2.000.000; dan t = 6 bulan.

 P = Si
(1 + rt)
= Rp 2.000.000 = Rp 40.000.000,00
(1 + 0,10 x 6 )
12
6. Hitung jumlah hari antara tanggal 20 Januari dan
15 April dalam tahun kabisat (tahun yang habis dibagi
dengan 4, pada tahun kabisat jumlah hari dalam bulan
Februari adalah 29 hari, sedangkan pada tahun biasa
28 hari).
Jumlah hari dalam bulan Januari = 11 hari
(31-20)
Februari = 29
  Maret = 31
  April = 15
Jumlah = 86 hari
7. Suatu dealer menjual motor seharga Rp
15.000.000 kepada seseorang. Sebagai tanda jadi,
seseorang membayar uang muka sebesar 2.500.000
dan sisanya akan diangsur dalam 6 kali angsuran
yang besarnya tetap tiap akhir bulan, dengan bunga
sederhana 8% p.a. Hitung besarnya angsuran tiap
bulan yang harus dibayar seseorang tersebut.
P = Rp 12.500.000 (15.000.000 – 2.500.000);
r = 8% =0,08; dan t = 6 bulan atau 6/12.
 
S = P (1 + rt)
  = Rp 12.500.000(1 + 0,08 ´ 6 ) = Rp 13.000.000
12
 
Besarnya angsuran tiap bulan adalah
 
M t = Rp 13.000.000 = Rp 2.166.666,67
6 6

Anda mungkin juga menyukai