Anda di halaman 1dari 3

AMORTISASI HUTANG

Mata Kuliah : Matematika Keuangan Bisnis


Dosen : Idamiharti, SE, M.Sc

Tujuan: Agar dapat memahami dan menerapkan konsep amortisasi hutang.

Uraian:
• Amortisasi hutang merupakan metode pembayaran hutang secara anuitas, dimana
cicilan/angsuran hutang dibayarkan secara periodik pada waktu yang sama dan dalam jumlah
yang sama pula.
• Rumus yang digunakan, yaitu:
P jm
A= i = n = t×m
 1 − (1 + i )−n  m
 
 
 i 
Ket:
P= nilai diskonto / nilai awal / nilai sekarang
A= pembayaran periodik cicilan/angsuran hutang
i = tingkat bunga setiap periode pemajemukkan bunga (dalam %)
jm = tingkat bunga per tahun yang dimajemukkan m kali dalam setahun (dalam %)
m = banyaknya pemajemukkan bunga dalam setahun (……kali)
ex: tahunan = 1 kali, bulanan =12 kali, semester = 2 kali, kuartal = 4 kali,
caturwulan = 3 kali
t = time atau waktu
n = total pemajemukkan bunga dalam keseluruhan jangka waktu (…..kali)

• Contoh soal:
1. Hutang sebesar Rp 2 juta akan diamortisasi dengan 6 kali pembayaran setengah tahunan
yang sama besar. Hitunglah besarnya pembayaran per tengah tahun (semesteran) jika
bunganya 18% dimajemukkan secara semesteran serta buatlah skedul amortisasinya!
Jawab:
Diket: P = Rp 2 juta n = 6 kali m = 2 i = 18%:2 = 9%
Dit: A dan skedul amortisasi!
P
Jawab: A =
 1 − (1 + i )−n 
 
 
 i 

MIA ®
2 juta
A= = Rp 445.831
 1 − (1 + 9% )−6 
 
 
 9% 
Skedul amortisasi:
Ke- Pembayaran (A) Bunga (9%) Pokok Hutang Sisa Hutang
(1) (2) (3) (4)
(2) = 9% x (4) (3) = (1) – (2) (4) = (4) – (3)
0 - - - 2.000.000
1 445.831 180.000 265.831 1.734.169
2 445.831 156.075 289.756 1.444.413
3 445.831 129.997 315.834 1.128.579
4 445.831 101.572 344.259 784.320
5 445.831 70.589 375.242 409.078
6 445.831 36.817 409.014 0 (Lunas)

2. Anda ingin membeli mobil seharga Rp 30 juta yang dibayar secara cicilan bulanan selama
10 tahun dengan bunga 12% yang dimajemukkan secara bulanan. Hitunglah pembayaran
per bulan dan buatlah skedul amortisasinya untuk 6 kali pembayaran!
Jawab:

Diket: P = Rp 30 juta n = 10thn x 12 = 120 kali m = 12 i = 12%:12 = 1%


Dit: A dan skedul amortisasi!
P
Jawab: A =
 1 − (1 + i )−n 
 
 
 i 

30 juta
A= = Rp 430.416
 1 − (1 + 1% )−120 
 
 
 1% 
Skedul amortisasi:
Ke- Pembayaran (A) Bunga (1%) Pokok Hutang Sisa Hutang
(1) (2) (3) (4)
(2) = 1% x (4) (3) = (1) – (2) (4) = (4) –(3)
0 - - - 30.000.000
1 430.416 300.000 130.416 29.869.584
2 430.416 298.696 131.720 29.737.864
3 430.416 297.379 133.037 29.604.827
4 430.416 296.048 134.368 29.470.459
5 430.416 294.705 135.711 29.334.748
6 430.416 293.347 137.069 29.197.679

MIA ®
Catt: materi ini juga dapat dibaca dari buku ataupun sumber lainnya.

#pakaimasker #stayhealthy #stayclean

MIA ®

Anda mungkin juga menyukai