Anda di halaman 1dari 6

KONSEP PERUBAHAN MELALUI

PERBAIKAN LINGKUNGAN
BERDASARKAN AYAT-AYAT AL-QUR’AN
PENGERTIAN LINGKUNGAN
Lingkungan adalah sesuatu yang berada diluar atau sekitar makhluk
hidup.
Para ahli mendefinisikan lingkungan (environment atau habitat) adalah
suatu sistem yang kompleks dimana berbagai faktor berpengaruh timbal-
balik satu sama lain dan dengan masyarakat, hewan, dan tumbuh-
tumbuhan.
Jenis Lingkungan

Masyaraka Diri
Orangtua Pemerintah
t Sendiri
TEKNIK PERUBAHAN LINGKUNGAN
‫ت م ۢ ْن ب ْين ي َد ْيه وم ْن َخ ْلفه ي ْحفَظُ ْونَ ٗه م ْن اَمر هّٰللا ۗا َّن هّٰللا‬
َ ِ ِ ِ ْ ِ َ ِٖ ِ َ ِ َ ِ َ ِّ ٌ ‫لَ ٗه ُم َعقِّ ٰب‬
‫هّٰللا‬
‫ا َد ُ بِق ْو ٍم‬E‫ َما بِقَ ْو ٍم َح ٰتّى يُ َغيِّر ُْوا َما بِا َ ْنفُ ِس ِه ۗ ْم َواِ َذٓا اَ َر‬E‫اَل يُ َغيِّ ُر‬
َ
ٍ ‫ َّد لَ ٗه ۚ َو َما لَهُ ْم ِّم ْن ُد ْونِ ٖه ِم ْن َّو‬E‫س ۤ ُْو ًءا فَاَل َم َر‬
‫ال‬
Baginya (manusia) ada malaikat-malaikat yang selalu menjaganya bergiliran, dari depan dan
belakangnya. Mereka menjaganya atas perintah Allah. Sesungguhnya Allah tidak akan
mengubah keadaan suatu kaum sebelum mereka mengubah keadaan diri mereka sendiri.
Dan apabila Allah menghendaki keburukan terhadap suatu kaum, maka tak ada yang dapat
menolaknya dan tidak ada pelindung bagi mereka selain Dia (QS. Ar-Ra’d: 11).
Tindakan Perbaikan Lingkungan
Preventif Kuratif

Represif Hukuman

Pembinaan
Rehabilitasi Mental
Keagamaan
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai