Anda di halaman 1dari 7

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA


RESORT BANTUL
Jl. Jenderal Sudirman No. 202 Bantul 55711

SATRESKRIM POLRES BANTUL

BANTUL, 15 OKTOBER 2015

1
PERKARA TINDAK PIDANA PEMAKAIAN TANAH TANPA IJIN

PELAPOR : YATINEM PASAL 6 Angka 1 Huruf a UU NOMOR 51 PRP 1960 TERLAPOR :


TTG MEMAKAI TANAH TANPA IJIN Dalam Lidik

SAKSI :
ALAT BUKTI :
TERDIRI ADA 6 ORANG
FC sertifikat tanah Hak Milik
TERDIRI DARI : No. 4544 atas nama NY.
1.YATINEM (PELAPOR) CIPTO DARYONO yang
2.ENI WINDARSIH (ANAK terletak di Dsn. Jogoripon Rt.
PELAPOR) 05 Panggungharjo, Sewon,
3.PONIMAN (PENGGARAP MODUS : Bantul.
SAWAH) Tanah sawah tanpa seijin pemilik sudah digunakan untuk
4.WIDO TRIATMOJO menumpuk material bangunan
BPR ARUM MANDIRI
(PENGGARAP SAWAH). Jl. Bantul Km. 7 Bantul
5.KRIS ADIWIJAYA
(PELAKSANA WAKTU KEJADIAN :
PEMBANGUNAN). Diketahui bulan Juni 2014
Dilelang dan dimenangkan oleh Sdr.
6.Dr. Y. SUMANDIYO HADI, RUKMAN RUSADI
S.ST.,SU. (PEMILIK
BANGUNAN).
Dibeli oleh Sdr. Dr. Y. SUMANDIYO HADI,
S.ST.,SU
KERUGIAN MATERIIL :
Rp. 3.000.000,- 2
DENAH LOKASI

3
POSISI KASUS/ANATOMI KASUS

 Bahwa Sdr. YATINEM sebagai pemilik tanah dengan SHM No. 4544 atas nama Ny. CIPTO DARYONO
dengan luas 258 M2 di Dsn. Jogoripon Rt. 05, Panggungharjo, Sewon, Bantul sekira Bulan Juni 2014
diberitahu oleh saksi PONIMAN sebagai penggarap tanah, jika tanah sawah tersebut digunakan untuk
menaruh material bangunan yang akan digunakan untuk membangun pondasi yang terletak ditanah
sebelah utara dan barat tanah milik Sdr. YATINEM.

 Yang mana penempatan material bangunan tersebut sebelumnya tidak meminta ijin terlebih dahulu
kepada pemilik tanah sawah yaitu Sdr. YATINEM.

 Sehingga akibat nya tanah tersebut tidak dapat ditanami dan mengalami kerugian sebesar
Rp. 3.000.000,- (tiga juta rupiah).

4
 MELAKUKAN PEMERIKSAAN TERHADAP 6 (ENAM) ORANG SAKSI.

 MELAKUKAN CEK TKP DENGAN HASIL BAHWA DIATAS TANAH MILIK NY. YATINEM TERSEBUT TIDAK ADA
MATERIAL BANGUNAN.

 KIRIM SP2HP TERHADAP PELAPOR SEBANYAK 2 (DUA) KALI PADA TANGGAL 18 AGUSTUS 2014 DAN 11 JUNI
2015.

PASAL 6 ANGKA 1 HURUF A UU NOMOR 51 PRP 1960


YANG BERBUNYI : “DIPIDANA DENGAN HUKUMAN KURUNGAN SELAMA-LAMANYA 3 (TIGA) BULAN DAN/ATAU
DENDA SEBANYAK-BANYAKNYA Rp. 5.000,- (LIMA RIBU RUPIAH)”

a. “BARANG SIAPA MEMAKAI TANAH TANPA IJIN YANG BERHAK ATAU KUASANYA YANG SAH

5
A. PADA SAAT PENYIDIK MELAKUKAN CEK TKP, BAHAN / MATERIAL BANGUNAN SUDAH
TIDAK ADA DIATAS TANAH SAWAH MILIK NY. YATINEM SERTA DARI PIHAK PELAPOR
SAMPAI SAAT INI SAMA SEKALI TIDAK BISA MENUNJUKKAN SATUPUN BUKTI
KAITAN LAPORANNYA TERSEBUT.

B. PENYIDIK DALAM PERKARA INI BELUM MENEMUKAN SATUPUN ALAT BUKTI


SEHINGGA PENYIDIK BELUM BISA MENENTUKAN TERSANGKA.

C. MOHON TANGGAPAN DAN PETUNJUK LEBIH LANJUT.

6
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai