Anda di halaman 1dari 17

MATERI INDERA:

PENGLIHATAN
DAN
PENDENGARAN
PUSKESMAS SUKADAMI
ANATO
MI
MATA
KEGUNAAN DARI
SETIAP BAGIAN
MATA
#1 KELOPAK
MATA
 Kelopak mata terdiri dari atas dan bawah

 Tepinya terdapat bulu mata

 Gunanya : melindungi bola mata dari


gangguan luar
02 SELAPUT
LENDIR
MATA
Terdiri dari selaput lender yang tipis yang
menutupi bagian depan bola mata dan juga
melapisi bagian dalam kelopak mata

Fungsinya  melindungi bola mata


KORNEA
03 Merupakan bagian bening bola mata yang dapat
dilalui cahaya dari luar

Gunanya : tempat masuk cahaya ke dalam bola


mata  sehingga kita da[at melihat
04 LENSA
MATA
Merupakan bagian mata yang bening,
tembus cahaya, berbentuk cembung,
terletak tepat dibelakang pupil

Gunanya : memusatkan cahayan


memasuki mata agar dapat melihat
benda benda dengan jelas
Tanda Tanda Mata Sehat :

1) Bagian yang 2) Selaput bening 3) Pupil mata


putih benar – benar (kornea) benar berwarna hitam
putih benar jernih

4) Kelopak mata 5) Bulu mata teratur


dapat membuka dan dan mengarah ke
menutup dengan luar
baik
KEBIASAN YANG BAIK DAN SALAH
UNTUK MEJAGA MATA :
Kebiasaan yang Benar Kebiasaan yang Salah

Duduklah dengan sikap badan Sinar disorotkan langsung ke


tegak waktu membaca bacaan yang sedang kita baca
kurang baik pengaruhnya terhadap
penglihatan
Sinar lampu yang baik untuk Memaksakan diri secara berlebihan
membaca adalah datang dari untuk membaca, istirahatlah
sebelah kiri belakang sejenak setelah terasa penat
membaca dengan melihat – lihat
obyek yang jauh atau
pemandangan yang hijau
Letak lampu hendaknya cukup jauh
dari sisi meja sehingga tidak terjadi
bayangan dari tubuh
PENCEGAHA
N PENYAKIT
MATA
a. Penyakit mata yang dapat menular :
1) Radang Selaput Lendir = “Conjunctivitis”
 Tanda – Tanda :
 selaput lendir mata merah
 terasa gatal
 berair dan disertai kotoran mata (nanah) yang
kental atau agak cair
 ketajaman mata tidak terganggu
 Penyebab  Bakteri dan Virus
 Tindakan  Rujuk Ke Puskesmas
 Penularan  melalui kontak langsung dan barang
barang yang dipakai penderita (saputangan, handuk,
sabun)
 Pencegahan :
 Cucilah mata dengan air bersih setelah sekolah
 janganlah menggunakan handuk, saputangan,
alat tulis kepunyaan penderita
2) Traukoma
termasuk penyakit mata menular menyebabkan kebutaan.

 Tanda – tanda : mata merah, silau, gatal, bulu mata


melengkung ke dalam, penglihatan berkurang

 Penyebab  virus

 Tindakan : cabut bulu mata yang melengkung, cuci tangan


dengan kapas basah, rujuk ke puskesmas

 Penularan : kontak langsung, barang barang yang dipakai


penderita, mandi di bak air yang tercemar

 Pencegahan : jangan menggunakan barang yang sama dengan


penderita, jangan beristirahat dirumah orang yang sakit mata,
gunakan alat alat milik sendiri
b. Penyakit yang tidak dapat menular
1) Xeroftalmia ( kekurangan
vitamin A)
XEROFTALMIA dikenal dengan rabun senja atau buta
ayam
 Tanda – Tanda : rabun senja, bercak bitot atau
kekringan serta keriput dan keruh dari selaput
lendir

 Penyebab : kurang vitamin A

 Tindakan : beri vitamin A segera dengan tablet


vitamin A 200.000 IU, rujuk ke puskemsas

 Solusi : makan makanan yang mengandung vitamin A


TRAUMA
MATA
Trauma : terjadi langsung
mata dapat
Tanda tandanya :
Penurunan ketajaman
pada mata maupun tidak langsung #3 penglihatan
 pendarahan
 Gerakan bola mata
terganggu
#4
Trauma mekanik karena Pencegahan :
#1 terkena benda tajam,
Tindakan :
rujuk ke puskesmas atau RS
 Jangan bermain
tumpul dan ledakan membawa benda tajam
atau benda berbahaya
lainnya
 Jangan memandang
Tindakan :
dengan langsung cahaya
#2 Trauma bukan mekanik
karena terkena kimia, radiasi
jika terkena benda kimia
bilas dengan airbersih
yang menyilaukan
 Hati hati dalam
atau panas. selama mungkin
menggunakan bahan
Tutup mata dengan kassa
kimia
dans egera rujuk ke
THANK
YOU
Understanding our ears’ structure

Tragus
Venus has a beautiful name,
but it’s hot
Auricle
Mercury is the closest planet
to the Sun

Lobule
Despite being red, Mars is
actually a cold place
What can you hear?

Insects Cars

Ceres is located in the main asteroid The Moon is Earth’s only


belt natural satellite

Anda mungkin juga menyukai