Anda di halaman 1dari 17

OLEH :

DINI ROCHDIANI, IR.MS


APA ITU INOVATIF DAN KREATIF ?
INOVATIF === PENEMUAN BARU

KREATIF === DAYA CIPTA


KETERAMPILAN
BERBEDA
KEUNGGULAN/UNIK
BERPIKIR INOVATIF DAN KREATIF :
MENCIPTAKAN SESUATU YANG BARU DENGAN
PENUH DAYA CIPTA YANG DIPEROLEH DARI
PEMIKIRAN DAN KETERAMPILAN SESEORANG
UNTUK MENCIPTAKAN SESUATU YANG BERBEDA
DARI YANG LAIN SEHINGGA MEMPUNYAI
KEUNGGULAN/KEUNIKAN
DARI MANA INOVASI DAN KREATIFITAS
DATANG ?

MIMPI
MOTIVASI
APA ITU MIMPI ?

PERNAHKAN ANDA BERMIMPI ?

BIASANYA MIMPI DATANG DIIKUTI ADANYA


KEINGINAN DARI DALAM YANG MENJADI CITA-
CITA YANG BELUM TERSAMPAIKAN DAN
TERBAWA DALAM PIKIRAN DAN PADA SAAT KITA
TIDUR
MOTIVASI ?
 DORONGAN DARI DALAM DIRI
INDIVIDU YANG BERKAITAN
DENGAN PROSES PENGEMBANGAN
DAN MENGARAHKAN PERILAKU
INDIVIDU ATAU KELOMPOK AGAR
MENGHASILKAN OUTPUT YANG
DIHARAPKAN SESUAI DENGAN
SASARAN DAN TUJUAN YANG
INGIN DICAPAI OLEH ORGANISASI
ATAU PERUSAHAAN
KEBUTUHAN INDIVIDU = KEBUTUHAN
DASAR SESEORANG DAN KEBUTUHAN
MOTIVASI DAPAT TIMBUL :
LAINNYA.

KEBUTUHAN DASAR :
MAKAN, MINUM, SANDANG, PAPAN,
PENDIDIKAN

KEBUTUHAN LAINNYA :
MENINGKATKAN STATUS DIRI DI
MASYARAKAT, INGIN LEBIH DIHARGAI DAN
DIHORMATI ORANG LAIN/MASYARAKAT
PENCIPTAAN PRODUK :
PRODUK BARU
PENGEMBANGAN DARI
PRODUK YANG SUDAH ADA
(PENGOLAHAN LEBIH LANJUT
ATAU PENGEMASAN, DLL)
APAKAH ANDA SUDAH TERLAMBAT UNTUK
MEMOTIVASI DIRI UNTUK
BERWIRAUSAHA ?
JAWABNYA :
BELUM TERLAMBAT DAN JANGAN
PERNAH ADA KATA TERLAMBAT
UNTUK MEMULAI SESUATU

KARENA :
ANDA DALAM TAHAP BELAJAR
POSTUR LAYAK BERKEMBANG
1. TAHAP BELAJAR : 17 – 27 TAHUN
- Lingkungan punya komitmen untuk
pengembangan SDM
- Tahap pelatihan dan pembinaan
- Pendidikan informal/pelatihan

2. TAHAP KEPEMIMPINAN : 25 – 35 TAHUN


- Dapat mengembangkan kemampuan
memimpin
- Senang mengatur/memimpin orang lain
BAGAIMANA MENUMBUHKAN MOTIVASI
UNTUK BERWIRAUSAHA?
 COMMUNICATION
 DREAM
 OPEN YOUR EYES
 HUMAN RELATION
 EXPERIENCE
 EDUCATION/KNOWLEDGE/SKILL
 INOVATIF
 KREATIFITAS
 APLICATION/ACTION
KEBAHAGIAAN APA YANG
AKAN PALING DIRASAKAN
OLEH KITA SEMUA YANG
DAPAT BERMANFAAT BAGI
DIRI SENDIRI
DAN ORANG LAIN /
MASYARAKAT ?

Anda mungkin juga menyukai