Anda di halaman 1dari 8

PEKERJAAN ERECTION PCU GIRDER

ELEVATED
TOL CIMANGGIS CIBITUNG
SEKSI 2

DUKUNGAN KESELAMATAN KONSTRUKSI


DISUSUN OLEH :
14 _ AHMAD RISBIYANTO

BIMBINGAN TEKNIS SISTEM MANAGEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI


JUNI 2021
D. OPERASI KESELAMATAN KONSTRUKSI

D. 1. OPERASI KESELAMATAN KONSTRUKSI


1. Struktur Organisasi Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi

PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN


Ir. SUDARNO , MT

DIREKSI LAPANGAN/ KONS. MK KONSULTAN PENGAWAS / DIREKSI TEKNIS


PT. GRAHA DESAIN PT. REKA CIPTA MADANI

PT. HANIND KARYA UTAMA

PIMPINAN TERTINGGI PIMPINAN UKK


Ir. SUDARNO, MT AGUS RANDI, ST

MANAGER TEKNIK MANGER PRODUKSI MANAGER QA/QC


IMAM FARUQ,A.ST A. RIAN. NF. ST KUKUH, ST

SUPERVISOR SUPERVISOR SUPERVISOR


TONY WIBOWO, ST ANANG SETYO.N.ST GUNDALA, ST
SATGAS COVID19

Gambar 4.1 Struktur Organisasi Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi


Tugas dan Tanggung Jawab terhadap Keselamatan Konstruksi
NO JABATAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB

1 2 3

1 Pimpinan Tertinggi Pekerjaan Konstruksi 1). Menetapkan sasaran dan program keselamatan konstruksi
2). Memimpin pelaksanaan penerapan manajemen keselamatan konstruksi
3). Mempromosikan keselamatan konstruksi
4). Memantau dan mengevaluasi penerapan manjemen keselamatan konstruksi
2 Pimpinan UKK 1) Menyiapkan sasaran dan program keselamatan konstruksi untuk ditetapkan
oleh direktur
2) Meyiapkan rencana sosialisasi, pelatihan dan simulasi, sebagai tindak lanjut
pelaksanaan program keselamatan konstruksi
3) Menyiapkan prosedur tanggap darurat
4) Bertanggung jawab atas pelaksanaan inspeksi harian keselamatan
konstruksi
5) Mengkoordinasikan penerapan keselamatan konstruksi kepada seluruh lini
organisasi
3 Manager Teknis 1) Memberi masukan dalam perumusan sasaran dan program keselamatan
konstruksi
2) Memberi dukungan dan kepercayaan pada program keselamatan konstruksi
3) Memastikan metode dan prosedur kerja memperhatikan keselamatan
konstruksi
4 Manager Produksi 1) Memberikan masukan dalam perumusan sasaran dan program
keselamatan konstruksi
2) Memantau pelaksanaan keselamatan konstruksi dilapangan bersama
bagian keselamatan konstruksi
3) Memberikan pengarahan kepada supervisor, mandor dan sub kontraktor
terkait tanggung jawab pelaksanaan keselamatan konstruksi
4) Memastikan supervisor dan sub kontraktor telah melakukan penilaian resiko
pekerjaan dan memasukkan dalam pengajuan persetujuan ijin kerja
2. Daftar Induk Prosedur dan/ atau Instruksi Kerja

   
No Disahkan oleh
Nomor Daftar Dokumen (Prosedur, Instruksi Kerja)
Dokumen
Mekanisme Organisasi
    Prosedur dan/atau instruksi kerja yang menggambarkan hubungan kerja antara Pelaksana Pekerjaan Direktur Utama
Konstruksi dengan Kantor Pusat Penyedia Jasa Penyedia Jasa

Sumber Daya
    Prosedur dan/atau petunjuk penggunaan pesawat angkat dan angkut (alat berat) dan Penanggung Jawab
peralatan konstruksi lainnya Peralatan dan Kepala
Pelaksana Pekerjaan
Konstruksi
Kepedulian
    Prosedur dan/atau petunjuk kerja peningkatan kepedulian Keselamatan Konstruksi Kepala Pelaksana
berdasarkan tingkat risiko Pekerjaan Konstruksi dan
Ahli Teknik terkait

Komunikasi
    Prosedur dan/atau petunjuk kerja induksi Keselamatan Konstruksi (safety induction) Penanggung Jawab
Keselamatan Konstruksi
dan Kepala Pelaksana
Pekerjaan
Konstruksi
    Prosedur dan/atau petunjuk kerja pertemuan pagi hari (safety morning) Penanggung Jawab
Keselamatan Konstruksi
dan Kepala Pelaksana
  Nomor Dokumen Daftar Dokumen (Prosedur,  
No Instruksi Kerja) Disahkan oleh

    Prosedur dan/atau petunjuk kerja Penanggung Jawab


penyelidikan insiden (kecelakaan, Keselamatan Konstruksi dan
kejadian berbahaya, dan penyakit akibat Kepala Pelaksana Pekerjaan
kerja) Konstruksi

Inspeksi dan Audit


    Prosedur dan/atau instruksi kerja inspeksi Ahli Teknik terkait atau
Penanggung Jawab
Keselamatan Konstruksi dan
Wakil
Manajemen
    Prosedur dan/atau petunjuk kerja Patroli Ahli Teknik terkait atau
Keselamatan Konstruksi Penanggung Jawab
Keselamatan Konstruksi dan
Wakil
Manajemen
    Prosedur dan/atau instruksi kerja audit Ahli Teknik terkait atau
internal Penanggung Jawab
Keselamatan Konstruksi dan
Wakil
Manajemen
Peningkatan Kinerja Keselamatan Konstruksi
    Prosedur dan/atau instruksi kerja terkait Ahli Teknik terkait atau
pelaksanaan tinjauan manajemen Penanggung Jawab
Keselamatan Konstruksi dan
Wakil
Manajemen
D.2 Pengendalian Operasional
1. Analisa Keselamatan Konstruksi (construction safety analysis)

Tabel 4-2 Analisa keselamatan konstruksi (construction safety analysis)

Nama Pemohon Izin Kerja : PT. HANIND KARYA UTAMA No : -050-

Pekerjaan : Erection PCU Girder Elevated Pengawas Pekerjaan : PT. REKA CIPTA MADANI
Tol Cimanggis – Cibitung seksi 2
Tanggal Pekerjaan : 18 /08/2021 Departemen : Teknis

Helm/ self helmet Rompi keselamatan/ Pelindung lain – lain


√ √ vers
safety √
wajah/faceshield √

Sepatu/ Safety Shoes √ Pelindung ketinggian/Full √
penutup telinga/

body harness earmufs

√ Sarung tangan/ Safety


Gloves
√ Kacamata pengaman/
safety glasses √
penyumbat
telinga/ear plug
√ Masker
√ Pernapasan/ respiratory baju kerja las
√ /appron

Urutan langkah Identifikasi Bahaya Pengendalian Pena


No pekerjaan nggu
Pekerja Peralatan Material Lingkungan/ ng
Keselamatan publik Jawa
b

1 Mobilisasi grider ke terjepit Multi axel Pengendara jalan 1) Pekerja diberika Penga
Disahkan Oleh Ditinjau ulang oleh PT. HANIND KARYA
PEJABAT PEMBUAT UTAMA
KOMITMEN

Ir. SURIPTO, PhD DEVY PUSPITASARI, ST IMAM FARUQ.A, ST Ir. SUDARNO, ST.MT
NIP. 199990003339999 (ahli K3 Konstruksi) (menager teknik) Direktur

Anggota Tim PT. REKA CIPTA MADANI

SUTEJO, ST YUDI, ST SUBHAN, ST RICKO, ST


(Pengawas)

Anda mungkin juga menyukai