Anda di halaman 1dari 8

CARA MENGGOSOK GIGI

YANG BAIK DAN BENAR


Nadia Nur Alfu
P27905119020
Apa itu menggosok gigi ?
• Menggosok gigi, setelah makan dan sebelum
tidur adalah kegiatan rutin sehari-hari.
Tujuannya untuk memperoleh kesehatan gigi
dan mulut agar terhindar dari penyakit gigi
seperti karies, gigi berlubang dan bau mulut.
Manfaat & Tujuan
• Manfaat • Tujuan
Menghilangkan kotoran Membersihkan mulut
dan sisa makanan dari sisa makanana agar
sehinggga dapat fermentasi sisa
mencegah penyakit gigi makanan tidak
dan mulut berlangsung lama,
sehingga kerusakan gigi
dapat dihindari
Akibat tidak menggosok gigi
• Bau mulut
• Gigi berlubang
• Penyakit gigi
• Penyakit jantung
• Infeksi paru
Jenis jenis gigi
• Gigi seri
• Gigi taring
• Gigi premolar
• Gigi geraham

Anda mungkin juga menyukai