Anda di halaman 1dari 12

Peradaban Islam

di Benua
Amerika
Nama : Erica Della Rosa
Nim : 2020602131 Dosen Pengampu : Abu Bakar Sidik, S.H.I., M.E.Sy
IDENTITAS BUKU
Judul Buku : Sejarah Terlengkap Peradaban Islam

Penulis : Abdul Syukur Al-Azizi

Penerbit : Noktah

Jumlah Halaman : 620 Halaman


2
1.
Umat Islam Adalah
Penemu Benua
Amerika

3
Kedatangan umat Islam ke Benua Amerika diperkirakan sudah
dimulai sejak kekhalifahan Bani Umayyah di Spanyol, yaitu pada
masa pemerintahan Abdurrahman III. Pada pertengahan abad ke-
10, seorang navigator Muslim, Khashkhash bin Said bin Aswad
dari Cordoba, berlayar ke Barat dari pelabuhan Delbra di Spanyol,
menembus ‘samudera yang gelap dan berkabut’ yang disebutnya
Ard Majhoola. Setelah menghilang beberapa lama, mereka
kembali dengan sejumlah harta dari negeri yang ‘tak dikenal dan
aneh’. Ada kaum muslimin yang tinggal bermukim di negeri baru
itu, dan mereka inilah yang dianggap kaum imigran Muslim
gelombang pertama di Amerika

4
Sehingga dapat disimpulkan bahwa sekitar abad ke
10 umat Islam telah menemukan dunia baru yaitu
benua Amerika, dan umat muslim telah melakukan
interaksi dengan masyarakat atau dengan orang
Amerika tersebut sejak abad 10M. Sehingga dari
sinilah awal dimulainya hubungan antara Islam
dengan benua Amerika, dan ternyata jauh sebelum
kedatangan Columbus.

5
Bukti Penemu Benua Amerika Kaum Muslim
1. Di Amerika Utara terdapat 565 nama tempat, baik negara bagian, kota,
sungai, gunung, danau, dan desa yang diambil dari nama Islam atau nama
dengan akar kata dari bahasa Arab. Nama-nama ini diberikan oleh penduduk
asli yang telah ada sebelum Columbus menginjakkan kaki di Amerika.

2. Bukti-bukti tak terbantahkan ditemukan dalam surat-surat yang ditulis


Colombus sendiri. Ia menyebutkan, pada 21 Oktober 1492 saat berlayar di
sekitar Gibara, pesisir timur laut Kuba, ia menyaksikan sebuah masjid yang
berdiri kokoh di atas gunung yang indah. Ia juga menemukan reruntuhan
menara masjid dengan tulisan ayat-ayat Alquran di wilayah yang sekarang
bernama Kuba, Meksiko, Texas, dan Nevada.

6
2.
Islam di Amerika
Serikat

Para sejarawan sepakat tentang kedatangan imigran
muslim pada tahap ini. Mereka mengatakan,
sekurang-kurangnya terjadi dalam lima gelombang
kedatangan imigran muslim ke Amerika, khususnya
Amerika Serikat

8
Gelombang kedua datang
menjelang berakhirnya Perang
Gelombang pertama terjadi
Dunia I setelah runtuhnya
sejak tahun 1875 hingga
Dinasti Turki Utsmani.
1912. Mereka yang
Mereka bermigrasi juga untuk
berimigrasi umumnya
mendapatkan kehidupan yang
pemuda-pemuda desa tidak
lebih layak seperti saudara-
terpelajar dan tidak
saudara yang sudah ada di
mempunyai keterampilan.
Amerika Serikat.

9
Gelombang keempat
Gelombang ketiga terjadi berlangsung dari tahun 1947
antara tahun 1930 hingga hingga 1960, dan terjadi
1938. Kedatangan para peningkatan besar jumlah
imigran karena kebijakan imigran. Berbeda dengan
imigrasi Amerika Serikat yang rekan-rekan mereka yang
memberikan prioritas kepada datang lebih dahulu,
mereka yang keluarganya telah kebanyakan imigran kali ini
menetap di Amerika Serikat. memiliki latar belakang
berpendidikan yang lebih baik.

10
Gelombang kelima dimulai sejak tahun 1967
sampai sekarang. Gelombang terakhir ini terkait
dengan keputusan internal Amerika Serikat.
Untuk pertama kali sejak masa awal abad ke-20,
hak seseorang untuk memasuki negara ini tidak
khusus tergantung pada asal-usul suku bangsa
seseorang.

11
Terima Kasih !

12

Anda mungkin juga menyukai