Anda di halaman 1dari 10

PERBANDINGAN

BESARAN/SATUAN Vektor dan


Skalar
FISIKA DASAR I

ADAM DZAKY (3336220038) ILHAM MAULANA (3336220120)


Besaran dan Satuan Skalar
.
SKALAR
Dalam fisika, skalar merupakan kuantitas yang mampu dijelaskan dengan suatu angka. Kuantitas skalar mempunyai magnitudo,
tetapi tidak mempunyai arah

Besaran Satuan Satuan

Panjang (l) Meter m

Massa (m) Kilogram kg

Waktu (t) Second s

Suhu (T) Kelvin K

Jarak (s) Meter m

Kelajuan (v) Meter per sekon m/s

Kuat arus listrik (I) Ampere A


SKALAR
Besaran Satuan Satuan

Kalor (Q) Joule J

Massa jenis (ρ) Kilogram per meter kubik kg/m3

Daya (P) Watt W

Usaha (W) Joule J

Energi (E) Joule J

Intensitas cahaya (J) Kandela cd

Jumlah mol zat (N) mole mol

Volume (V) Meter kubik m3


Besaran dan Satuan Vektor
.
Vektor
Besaran vektor adalah besaran yang dinyatakan dengan nilai
dan arahnya.
Besaran Satuan Satuan

Perpindahan (∆s) Meter M

Berat (W) Newton N

Kecepatan (v) Meter per sekon m/s

Percepatan (a) Meter per sekon m/s2

Percepatan gravitasi (g) Meter per sekon kuadrat m/s 2

Momentum (p) Kilogram meter per sekon kg m/s

Impuls (I) Newton sekon Ns


Vektor
Besaran Satuan Satuan

Gaya (F) Newton N

Tekanan (P) Pascal Pa

Momen gaya (τ) Newton meter Nm

Tegangan Permukaan (γ) Newton per meter N/m

Gaya gesek (Fg) Newton N

Induksi magnetic (B) Weber per meter kuadrat Wb/m

Kuat medan gravitasi (F) Newton N

Kuat medan listrik (E) Newton per coulomb N/C


Tabel Perbandingan
Besaran/Satuan Vektor dan Skalar
.
Tabel Perbandingan Besaran/Satuan Vektor dan Skalar

Besaran (Skalar)
Besaran ( vector) Satuan (vector) Satuan (skalar)

Perpindahan (∆s) m m Jarak (s)

Kecepatan (v) m/s Kg Massa (m)

Percepatan (a) m/s2 s Waktu (t)

Gaya (F) N K Suhu (T)

Momentum (p) (kg m/s) m/s Kelajuan (v)

Berat (W) N m3 Volume

Medan listrik (E) N/C Watt Daya (P)


Daftar Pustaka
Pengertian dan Contoh Besaran Vektor dan SkalarBeserta Simbol dan Satuanny,2017 : Web:
fisikabc.com. 2 September 2022

Anda mungkin juga menyukai