Anda di halaman 1dari 6

P ENDALAMAN MATERI

TEMA 4
HIDUP BERSIH DAN SEHAT
PM Subtema 4:
Hidup Bersih dan Sehat di Tempat Umum
Pembelajaran 1: T4 St4
P1
Menuliskan Informasi Penting dari Muatan
Bahasa Indonesia
Teks KD 3.4 dan 4.4

1. Bacalah teks dengan saksama.


2. Tandailah kata yang tidak kamu
pahami artinya.
3. Carilah arti kata tersebut dengan
bertanya pada guru atau orang
tuamu.
4. Tulislah informasi tersebut
menggunakan bahasamu sendiri.
Pembelajaran 1: T4 St4
P1
Muatan
Kerajinan dari Bahan Alam SBdP
KD 3.4 dan 4.4
Kerajinan dapat dibuat dari
bahan alam atau bahan
buatan.

Contoh bahan alam


misalnya biji-bijian, daun
kering, kulit buah, rotan, tanah
liat, dan cangkang kerang.
Pembelajaran 1: T4 St4
P1
Muatan
Unsur-Unsur Bangun Ruang Matematika
KD 3.9 dan 4.9
Ayo, ingat kembali unsur-unsur
beberapa bangun ruang berikut!

Kubus
Banyak sisi: 6
Banyak rusuk: 12
Banyak titik sudut: 8
Balok
Banyak sisi: 6
Banyak rusuk: 12
Banyak titik sudut: 8

Prisma segitiga
Banyak sisi: 5
Banyak rusuk: 9
Banyak titik sudut: 6
Limas segitiga
Banyak sisi: 4
Banyak rusuk: 6
Banyak titik sudut: 4

Prisma segitiga
Banyak sisi: 5
Banyak rusuk: 8
Banyak titik sudut: 5

Anda mungkin juga menyukai