Anda di halaman 1dari 7

KEDISIPLINAN

TUGAS KONSELOR &


Konsep Dasar Etika Profesi Konselor

TITIK ANGERENI W, M.PD.,KONS

1
Disiplin
Disiplin adalah kecenderungan suatu sikap mental untuk
mematuhi aturan, tata tertib, dan sekaligus mengendalikan
diri, menyesuaikan diri terhadap aturan-aturan
Cara Meningkatkan Disiplin

1. Ambil beberapa langkah 2. Cobalah untuk tidak


kecil secara konsisten menunda-nunda

3. Perhitungkan Setiap 4. Belajarlah untuk


Hari menolak kepuasan Instan
Macam-macam disiplin siswa

 Disiplin siswa dalam menentukan dan


menggunakan cara atau strategi belajar
 Disiplin terhadap tugas
 Disiplin terhadap tata tertib
Tips untuk dapat hidup dengan disiplin:
Kalahkan diri sendiri
Lakukan kegiatan selingan sesekali di luar rutinitas
Fokuskan fikiran pada tujuan akhir yang ingin dicapai
TERIMA KASIH…..
buatlah sebuah standar hidup, dan disiplinkan diri anda untuk hidup
diatas standar yang anda buat tadi

Anda mungkin juga menyukai