Anda di halaman 1dari 16

Aljabbar Linear

KELOMPOK 2
Khabissa Assyura El Zahran (11220930000076)
Azzahra Maura (11220930000078)
Muhammad Naufal Yasri (11220930000091)
Yusrika Nur Iffadah (11220930000093)
Miftahul Jannah (11220930000098)
Torik Abu Hanifah (11220930000130)
Muhammad Al Fatih Wahid (11220930000131)
6.1 DEFINISI SISTEM PERSAMAAN LINIER

Salah satu persamaan yang sangat penting dalam Matematika adalah persamaan linier, yaitu suatu
persamaan yang variabel-variabelnya berpangkat satu. Misalkan saja Anda mempunyai sebuah restoran
yang terletak di Jl. Simpang Lima kota Semarang. Berbagai menu yang disediakan berikut harganya
adalah :
Dan uang tersebut habis tidak bersisa dan tidak kurang. Berdasarkan pesanan tersebut, berapa
bungkus/gelas yang diperoleh masing-masing pelanggaan?

Penyelesaian soal tersebut akan lebih mudah bila disusun sebuah sistem persamaan berikut :

a11x1 + a12x3 + a13 x6 = 250.000


a21x2 + a22x5 + a23x6 = 300.000
a31x2 + a32x5 + a33x4 = 150.000
a41x2 + a42x5 + a43x5 = 275.000
a51x2 + a52x5 + a53x5 = 325.000

Persamaan tersebut merupakan persamaan yang mempunyai hubungan linier (pangkat sebagai variabel x
adalah satu dan tidak mengandung perkalian antara satu variabel dengan vaiabel)

Anda mungkin juga menyukai