Anda di halaman 1dari 7

PIONERING

AKSI PENEGAK XI
R a c a n a Wi y a t a M a n d a l a
Institut Pendidikan Indonesia
PIONERING (PIONEERING)
Pionering (Pioneering dalam bahasa Inggris)
adalah salah satu teknik pramuka dalam
penggunaan peralatan tongkat dan tali yang
dirangkai menjadi sebuah model suatu objek,
Seperti bangunan kreatif, tandu, menara pandang
kaki tiga, menara segitiga terbalik, menara kaki
empat,
Sumber : dan alat-alat lain nya.
Wikipedia/google

Pionering Menara Pandang adalah sebuah jenis


bangunan yang terbuat dari susunan tongkat
pramuka atau kayu yang diikat dan disimpul yang
digunakan untuk melihat atau memantau situasi
sekitar
Sumber lingkungan.
: kakakiki.id/google
KETENTUAN PESERTA
1. Tema Pionering : Pionering Menara Pandang Kreasi
2. Peserta Lomba: Peserta maksimal 3 orang
3. Jenis Tongkat : Tongkat bambu dengan panjang maksimal 160 cm ( boleh
menggunakan tongkat kurang dari 160 jika di butuhkan asal jangan lebih dari
160 cm )
4. Jumlah Tongka : Jumlah tongkat yang di gunakan bebas sesuai dengan
yang di butuhkan
5. Jenis Tali : Menggunakan tali/tambang pramuka murni
6. Durasi : Waktu pengerjaan maksmal 90 menit
KRITERIA PENILAIAN
No Jenis Nilai
1. Kecepatan Waktu 200 Poin
2. Ketepatan simpul dan ikatan 300 Poin
3. Kekuatan 100 Poin
4. Kerapihan 100 Poin
5. Kreasi (kreatifitas) 200 Poin
6. Deskripsi 100 Poin
JUMLAH 1.000 Poin
FORMAT PENILAIAN
NO KATEGORI PENILAIAN JUMLAH KET.
WAKTU SIMPUL KEKUATAN KERAPIHA KREATIFITA DESKRIPS
N S I
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
TEKNIS PERLOMBAAN
1. Sebelum memasuki area perlombaan peserta daftar ulang terlebih dahulu di meja
Registrasi Pionering
2. Setelah itu peserta memasuki area perlombaan
3. Peserta memulai dan mengakhiri pekerjaan setelah ada tanda dari Panitia
4. Peserta membuat Pionering secara bersama-sama dengan waktu yang sudah di tentukan
( maks. 90 menit )
5. Setelah selesai, peserta mengangkat tangan sebagai kode bahwa pekerjaan sudah
selesai.
6. Peserta membuat tanda identitas kelompok/ambalan,yang di pasang di pionering.
7. Peserta membuat deskripsi pionering yang di buatnya
TERIMA KASIH
SALAM PRAMUKA

Anda mungkin juga menyukai