Anda di halaman 1dari 10

MARCH 22, 2023

Komunikasi bisnis dalam Bahasa

inggris
nama kelompok
1. Arinal Munah 3421051
2. M. Fa’an Hamli Zaadin
3421054
Bahasa inggris merupakan bahasa internasional
yang digunakan oleh banyak negara. Sebagian
Negara memberlakukan bahasa inggris sebagai
bahasa kedua sesudah bahasa nasional mereka
Menerapkan Komunikasi Bisnis karena peran bahasa inggris sebagai alat
komunikasi di seluruh dunia. bahasa Inggris
memegang peran sangat penting dalam
dalam Bahasa Inggris komunikasi bisnis, khususnya dalam menghadapi
perdagangan bebas disamping itu juga di kancah
perdagangan internasional bisa berjalan dengan
baik dan lancar karena pengunaan bahasa
Inggris. Ada lebih dari 750 juta orang yang
berbahasa Inggris sebagai bahasa asing dan pada
tahun 2000 British Council mengatakan bahwa
ada sekitar satu miliar orang belajar bahasa
Inggris. .. ,
Perusahaan Internasional Menggunakan Bahasa Inggris
Dalam dunia bisnis dengan kemampuan menggunakan Inggris akan dapat
diterapkan untuk berinteraksi dengan orang-orang dari negara yang berbeda
untuk melakukan transaksi bisnis mereka. Hal ini juga membantu suatu
negara ketika mereka mengunjungi negara lain untuk urusan bisnis..
Disamping itu dengan penguasaan bahasa Inggris,
akan memberi keuntungan antara lain :
1. Pesan kedua belah pihak antara negara satu dan
negara lain akan bisa berjalan dengan baik.
2. Bahasa Inggris memiliki prospek yang baik untuk
Bisnis
3. Akan membantu dalam urusan bisnis di beberapa
negara

1
Negosiasi Bisnis Negosiasi bisnis merupakan pertemuan tatap muka antara dua orang atau dua kelompok
Menggunakan pengusaha untuk melakukan serangkaian tawar menawar yang berkesinambungan
bahasa inggris
mengenai suatu bisnis tertentu yang bertujuan untuk mencapai suatu perjanjian atau
suatu kontrak dagang..

Faktor yang paling berpengaruh dalam negosiasi bagaimana menginformasikan pesan-

pesan masing-masing pihak yang terlibat dari berbagai negara. Dengan harapan dalam

negosiasi ini bisa memperoleh hasil yang maksimal yakni adanya “win-win solution”.

Tidak hanya menggunakan bahasa Indonesia saja namun di perusahaan besar dan
multinasional sering menggunakan bahasa internasional yaitu bahasa inggris. Dalam
berkomunikasi dalam bahasa Inggris tentunya harus ada tata cara dalam melakukannya.
Berikut ini contoh dalam melakukan negosiasi bisnis :

01 02 03 04

Mulai dari hal Ajukan Agar kolega Tunjukkan


positif pertanyaan tidak kerendahan
tersinggung hati
Surat Bisnis Menggunakan Bahasa Inggris

Di zaman modern ini kebutuhan akan keterampilan berbahasa inggris


sangat diperlukan untuk berbagai pekerjaan. Salah satunya adalah
menulis dokumen resmi dalam bahasa inggris atau surat resmi dalam
bahasa inggris. Sebagaimana yang kita ketahui bahwasanya banyak
sekali contoh surat yang tergolong dalam surat bisnis, diantaranya
adalah contoh surat penawaran jasa, contoh surat pemesanan
barang, contoh surat penawaran barang dan lain sebagainya.

.
Cara Membuat Surat Bisnis dalam Bahasa Inggris

Membuat surat bisnis dalam bahasa inggris tentu mudah


bagi anda yang sudah mahir berbahasa inggris, lalu
bagaimana dengan mereka yang belum mahir? Tentu hal ini
akan menjadi kendala tersendiri bagi anda, maka dari sini
akan dibahas sedikit gambaran cara membuat surat bisnis
dalam bahasa Inggris.
Adapun untuk susunan dari
surat bisnis dalam bahasa
Inggris adalah sebagai
berikut:
1. Kepala Surat
2. Tempat dan Tanggal Surat
Orang/Perusahaan/Alamat
yang dituju
3. Isi
4. Tanda Tangan
Thank you

See you again!

Anda mungkin juga menyukai