Anda di halaman 1dari 14

Jawaban Latihan Soal

Pertemuan 8, 9,10
Pertemuan 8 Soal 1
Jawaban
Pertemuan 8 Soal no 2
Jawaban 2 a
Pertama-tama cari dulu titik silang dari masing-masing lokasi tersebut
Titik silang lokasi 1 & 2: 500 + 11 x = 1000 + 7x => 4x = 500 => x = 125
Titik Silang lokasi 1 & 3 : 500 + 11 x = 1700 + 4x =>7x = 1200 => x = 171
Titik Silang lokasi 2 & 3 : 1000 + 7 x = 1700 + 4x => 3x = 700 => x = 233
Sehingga,
Produksi di lokasi 1 akan optimal pada skala 0 – 125
Produksi di lokasi 2 akan optimal pada skala 125 – 233
Produksi di lokasi 3 akan optimal pada skala di atas 233
Jawaban 2 b
Jika jumlah produksi 200 maka loakasi yang terbaik adalah, cari yang
total biayanya paling rendah: TC = FC + VC ( ∑ Produksi)

Lokasi 1 TC = 500 + 11 (200) = 2700


Lokasi 2 TC = 1000 + 7 (200) = 2400
Lokasi 3 TC = 1700 + 4 (200) = 2500

Pilih lokasi 2 karena memiliki nilai total cost terendah


PERTEMUAN 9 SOAL NOMER 1
Jawaban
Biaya: A-B = 4 x 8 x $ 1 = $ 32
A-C = 9 x 7 x $ 1 = $ 63
A-D = 7 x 4 x $ 1 = $ 28
B-C = 6 x 3 x $ 1 = $ 18
B-D = 8 x 2 x $ 1 = $ 16
C-D = 10 x 6 x $ 1 = $ 60
Total = $ 217 x 100 = $ 21.700
LATIHAN SOAL NOMER 2
Jawaban
Hitung jumlah stasiun kerja minimal secara teoritis

Σ Waktu pengerjaan tugas


Jumlah stasiun kerja minimum = -------------------------------------
Waktu siklus

Jumlah stasiun kerja minimum = 5+3+4+3+6+1+4+2 = 2,8 atau 3


10
Hitung efisiensi dengan rumus :

Σ waktu pengerjaan tugas


Efisiensi = ---------------------------------------------------- x 100 %
(jumlah stasiun kerja aktual) x (waktu siklus)

Efisiensi = 28 x 100 % = 93,3%


3 x 10
Pertemuan 10 Soal 1
Hasil pengamatan staf pengawasan menunjukkan bahwa daur waktu
operasional tiap unsur kegiatan adalah 10,8,9,6 menit. Faktor rating di
tetapkan oleh staf pengawas adalah 95%, sedangkan waktu tenggang di
tetapkan 10%.
• a) berapa data rata daur waktu ?
• b) waktu normal ?
• c) standar waktu ?
JAWABAN NO 1

Jawab :
Data rata daur waktu = 10+8+9+6 (menit) = 8,25 menit
4
Waktu normal = 8,25menit x 95% =7,8
Standar waktu = 7,8 = 8,6
(1-0,10)
Soal 2
Karamel membuat rangkaian berbagai macam bunga untuk dijual,
dia dan karyawannya saat ini bekerja total 10 jam per-hari dengan
membuat 120 rangkaian bunga. Hitunglah :
a) Berapa produktivitas mereka?
b) Karamel dan karyawannya mendiskusikan dengan
meningkatkan 133 per-hari, maka berapa produktivitas baru
mereka?
c) Berapa persentase peningkatan produktivitasnya?
JAWABAN NO 2

Dik : unit produce : 120


unit used : 10
Dit : productivity ?
Jawab :
a) Produktivitas= unit yang di produksi
unit yang di gunakan
= 120 = 12 rangkaian/jam
10
b) p= 133/10= 13,3 rangkaian /jam
c) Percentage increase
(13,3 - 12/12) x 100 % = 10,83%

Anda mungkin juga menyukai