Anda di halaman 1dari 8

M AT E M AT I K A

MENGEKSPLORASI
BANYAK BENDA
Tujuan Pembelajaran

• Siswa dapat memahami pembelajaran matematika


• siswa dapat membaca dan mempresentasikan gambar dan
diagram
A. MEMBACA DATA DALAM
BENTUK DIAGRAM GAMBAR

Data merupakan sekumpulan informasi.


informasi tersebut berdasarkan fakta.
Data dapat disajikan dalam berbagai bentuk.
salah satu nya diagram gambar.
Hari Jumlah Sepeda yang Terjual (Unit)

Senin

Selasa

Rabu

Kamis

Jum'at
Jawablah
Pertanyaan • Penjualan empat sepeda pada hari ....
disamping ini! • Sepeda paling banyak terjual pada hari ...
• Selisih sepeda terjual pada hari Jum'at dan
Keterangan : Senin adalah ...

mewakili 1 sepeda
Menyajikan Data dalam Diagram gambar

Langkah - langkah :
• Buatlah tabel
• Isi jenis data pada tabel
• Pilih gambar yang mewakili banyak data
• Gambarkan pada tabel sesuai banyak data
CONTOH :

Nilai Banyak SIswa

70
Berikut adalah data nilai matematika 10 Siswa.

80
70, 70, 80, 70, 100, 90, 80, 80, 90, 70.
Diagram gambarnya sebagai berikut :
90

100

Anda mungkin juga menyukai