Anda di halaman 1dari 8

Pengaruh Digitalisasi Terhadap Perubahan Perilaku Individu Dalam

Meningkatkan Kualitas SDM Pada Generasi Z di Pekon Jatiagung

PRODI MANAJEMEN FAKULTAS


EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
PRINGSEWU
TAHUN 2021-2022
1 DOSEN
2 PEMBIMBING
Dosen Pembimbing 1
Atmi Sapta Rini, S.E.,M.M.
3 Dosen Pembimbing 2
4 Arifin, S.Sos.,M.M

5
LATAR
1 BELAKANG
Era digitalisasi pada masa sekarang sangat
mendominasi komunikasi semua kalangan ,
1
2
menghasilkan budaya baru yang berdampak pada
adanya perubahan perilaku individu

Dampak dari perubahan perilaku ini menimbulkan


permasalahan pada generasi yang memiliki peran
2
3
vital saat ini yaitu BONUS DEMOGRAFI GEN Z
kelahiran (1995-2010)

Generasi Z disebut penduduk asli digital karena sejak


dini sudah bersentuhan dengan PC, HP, GAMING

4 Online, Introved sejak dini , dan Ketergantungan


internet
3
Perubahan perilaku pada Gen Z inilah yang

5 4
mendorong peneliti untuk melakukan penelitian
terkait dengan ada tidak nya pengaruh terhadap
kualitas SDM di Pekon Jatiagung
RUMUSAN MASALAH DAN
1 TUJUAN PENELITIAN
RUMUSAN MASALAH

2 1. Apakan ada pengaruh digitalisasi terhadap perubahan perilaku individu pada generasi Z
di Pekon Jatiagung?
2. Apakah ada pengaruh perubahan perilaku individu terhadap kualitas SDM pada generasi
Z di Pekon Jatiagung?

3 3. Apakah ada pengaruh digitalisasi terhadap perubahan perilaku individu dalam


meningkatkan kualitas SDM pada generasi Z di Pekon Jatiagung?

TUJUAN PENELITIAN

4 4. Ingin mengetahui pengaruh digitalisasi dalam merubah perilaku individu pada generasi Z di
Pekon Jatiagung.
5. Ingin mengetahui pengaruh perubahan perilaku individu terhadap kualitas SDM pada
generasi Z di Pekon Jatiagung.

5 6. Ingin mengetahui pengaruh digitalisasi terhadap perubahan perilaku individu dalam


meningkatkan kualitas SDM pada generasi Z di Pekon Jatiagung.
1 Ruang Lingkup Penelitian

2 Ruang lingkup dalam penelitian ini menggunakan metode lapangan atau


survey dengan sasaran para peserta didik yang masuk dalam kategori generasi
Z di Pekon Jatiagung pada tahun 2022.

3 Variabel yang diamati dalam penelitian ini antara lain : pengaruh digitalisasi,
kualitas SDM, dan perilaku individu pada generasi Z di Pekon Jatiagung

4
5
1 MANFAAT
PENELITIAN
2 Manfaat secara teoritis
Hasil penelitian ini diharapkan dapat mengembangkan ilmu pengetahuan
bagi akademis, menambah kajian referensi keilmuan dibidang manajemen

3 terutama tentang Pengaruh Digitalisasi Terhadap Perubahan Perilaku


Individu Dalam Meningkatkan Kualitas SDM Pada Generasi Z di Pekon
Jatiagung

4 Manfaat secara praktis


Bagi penulis merupakan sarana untuk mempraktekan teori-teori yang
didapatkan pada penelitian ini, juga sebagai syarat untuk memperoleh gelar
5 sarjana di program studi Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Pringsewu Lampung
METODE
1 PENELITIAN Populasi : 117remaja
Jenis penelitian :
1 4 generasi Z di Pekon

2
Kuantitatif Jatiagung
Desain penelitian : Sampel : 54 remaja
Survey 2 5 generasi Z
Lokasi : Pekon Teknik pengumpulan

3 Jatiagung Kecamatan
Ambarawa
3 6 data : kuesioner dan
dokumentasi
Teknik analisis data :
7 analisis regresi berganda,

4 uji t, uji simultan F, dan uji


determinasi R

Variabel Dependen variabel ini dalam bahasa indonesia disebut dengan variabel terikat,

5 dalam penelitian ini yang menjadi variabel terikat yaitu Kualitas Sumber Daya Manusia
pada Generasi Z (Y)
Sekian Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai