Anda di halaman 1dari 31

PETA KONSEP PEMBELAJARAN

HARGA
KESEIMBANGAN

PERMINTAAN PENAWARAN
(Demand) (Supply)
Mekanisme
Harga
Hukum Permintaan Hukum Penawaran
(law of demand) (law of supply)

Faktor Yang Mempengaruhi


(factors affecting)

Bentuk & pergeseran Kurva


(type & displecment curve)

KONSEP ELASTISITAS
BENTUK PASAR
1. Pasar persaingan sempurna ( perfect competesion market )
yaitu suatu pasar dimana jumlah penjual dan pembeli banyak dan
produk yang dijual sejenis atau serupa.
Ciri-cirinya :
a. Penjual dan pembeli sangat banyak
b. Barang yang diperdagangkan bersifat homogen
c. Pembeli dan penjual bebas keluar masuk pasar
d. Harga yang terbentuk ditentukan oleh mekanisme pasar
Kelebihan :
e. Tidak ada halangan untuk keluar masuk pasar
f. Tidak ada biaya untuk memasuki pasar
g. Konsumen mengetahui tingkat harga
Kelemahan :
h. Pembeli sulit membedakan barang yang ditawarkan penjual karena
barangnya sama
b. Barang yang homogen menyebabkan pilihan konsumen te
2. Pasar persaingan tidak sempurna ( imperfect competision market )
yaitu bentuk pasar yang jumlah pembeli dan penjual tidak seimbang.
Pasar persaingan tidak sempurna :
A . Pasar Monopoli
yaitu : pasar yang terdapat hanya satu penjual dalam suatu industri
atau pasar.
Ciri-cirinya :
a. hanya terdapat satu penjual saja
b. terdapat banyak pembeli
c. tidak terdapat barang pengganti
d. produsen memiliki kekuatan menentukan harga
e. tidak ada perusahaan / penjual lain memasuki pasar tersebut
kelebihan :
a. sebagai produsen tunggal dalam pasar monopoli ,produsen
dapat menetapkan harga tinggi sehingga memperoleh
keuntungan.
b. pasar monopoli diatur oleh pemerintah dan pihak lain tidak boleh
memasuki pasar tersebut.
kelemahan pasar monopoli :
a. karena hanya satu produsen sehingga pembeli
tidak memiliki alternatif pilihan terhadap barang
yang dibeli.
b. penjual tunggal dapat memicu kesenjangan
penghasilan
c. Penjual dapat menetapkan harga tinggi sehingga
memberatkan pembeli.
B. Pasar Oligopoli
yaitu : suatu bentuk interaksi permintaan dan penawaran yang
dilakukan beberapa produsen dan sedikitnya produsen
dipengaruhi oleh biaya investasi awal yang besar.
Pasar Oligopoli :
1. pasar oligopoli terdiferensiasi produk ( bersifat berbeda corak )
contoh : semen, telekomunikasi seluler, otomotif.
2. pasar oligopoli tanpa terdiferensiasi produk ( bersifat homogen )
contoh : industri seng, pipa besi
ciri-ciri pasar oligopoli :
a. terdapat beberapa produsen di pasar
b. terdapat banyak pembeli
c. barang yang dijual sama dan berbeda corak
d. adanya hambatan yang masuk sangat kuat bagi
perusahaan lain yang masuk.
e. penetapan harga oleh perusahaan akan diikuti oleh
perusahaan yang lainnya
kelebihan :
a. memberikan alternatif pilihan bagi konsumen
b. sering melakukan inovasi.
kelemahan :
a. banyaknya iklan akan meningkatkan biaya produksi
sehingga produsen kecil sulit masuk ke pasar tersebut.
b. adanya hak paten
C. Pasar monopolistik
Ciri – cirinya :
a. Terdapat banyak penjual tetapi tidak sebanyak di pasar
persaingan sempurna.
b. Barang berbeda corak , seperti perbedaan bentuk ,
kemasan,
c. Efektivitas dalam promosi melalui iklan
Kelebihan :
d. Konsumen bebas memilih barang sesuai seleranya
e. Pemilihan barang sesuai dengan mutu, dan harga
Kekurangan :
f. Konsumen mengeluarkan biaya tinggi untuk memperoleh
barang yang berkualitas
g. Persaingan sangat ketat karena didominasi produk tertentu
PERMINTAAN (demand)
Permintaan adalah satu barang atau jasa yang diminta oleh
konsumen pada tingkat harga tertentu

Hukum Permintaan (law of demand)


If price increases the demand for goods or services will
decrease, if Hukum permintaan
price decreases berlaku
the demand forapabila
goods or servives
will increases . “CETERIS PARIBUS’

Ilustrasi

p Qd p Qd
Faktor -Faktor
Yang Mempengaruhi Permintaan
(the factory which influence demands)

1. Harga barang subtitusi


2. Jumlah penduduk
3. Pendapatan
4. Selera, mode. tradisi
5. Strategi produsen ( Marketing mix )
6. Perkiraan/harapan konsumen
Tabel Permintaan Barang

5.000
p A 10 Kg
Qd
B 4.000 20 Kg

C 3.000 30 Kg

D 2.000 40 Kg
p Qd
E 1.000 50 Kg
p A
5000
D

B
4000

C
3000

D
2000

E
1000
D
Qd

0 10 20 30 40 50 60
Ciri kurva permintaan
(Characteristic of demand curve)
 Dari kiri atas turun ke kanan bawah
 Berslope negatif
 Bentuk fungsi permintaan, Qd = - ap + b

P P
D D

D D
Qs Qs
LATIHAN SOAL
1. Bu Lisa penjual gula di pasar tradisional. Pada saat
tingkat harga Rp 10.000,00 per kg, jumlah gula yang
diminta 450 kg. ketika harga gula naik menjadi Rp
12.500,00 per kg, jumlah gula yang di minta menurun
menjadi 400 kg. berdasarkan uraian tersebut ,
bagaimana fungsi permintaan gula di pasar tersebut ?
2. Di ketahui :
P1 = Rp 2.000,00
P2 = Rp 2.500,00
Q1 = 150 unit
Q2 = 100 unit
hitunglah fungsi permintaannya !
3. Pada saat harga barang Rp 2.000,00, jumlah permintaan
sebesar 100 unit. Pada saat harga barang naik 20 %, jumlah
barang yang diminta turun 40 %. Hitunglah fungsi
permintaannya !
4.Fungsi permintaan di suatu pasar adalah Qd = - 1/5P + 1.000. Jika
harga barang Rp 2.000,00, jumlah barang yang diminta adalah ….
unit
Pergeseran kurva permintaan
(displacement of demand)
D1 Pendapatan Tn A 1.000.000,
naik menjadi
ia dapat
1.500.000,
membeli
harga
30
p unit barang
naik menjadidengan
50, ia dapat
hargamembeli
30.000 30 unit

50 D0

40

30 D1

20

10 D0

Qd
0 10 20 30 40 50 60
Pendapatan Tn A 1.000.000,
naik menjadiia dapat
1.500.000,
membeli
pada30
p unit barang
harga yang sama
dengan
(30),
harga
ia dapat
30.000membeli 50 unit

D0 D1
50

40

30

20

10 D0 D1

Qd
0 10 20 30 40 50 60
Pendapatan Tn A 1.000.000,
turun menjadi
ia dapat
700.000,
membeli
pada30
p unit barang
harga yang sama
dengan
(30),
harga
ia dapat
30.000membeli 20 unit

50 D1 D0

40

30

20

10 D0
D1

Qd
0 10 20 30 40 50 60
PENAWARAN (supply)
Penawaran adalah suatu barang atau jasa yang ditawarkan pada
tingkat harga tertentu

Hukum Penawaran (law of supply)


If price increases the supply for goods or services will increases,
Hukum
if price decrease penawaran
the supplyfor berlaku
goods apabila
or servives will decrease .
“CETERIS PARIBUS’

Ilustrasi

p Qs p Qs
Faktor -Faktor
Yang Mempengaruhi penawaran
(the factory which influence supply)

1. Biaya produksi
2. Jumlah produsen
3.Harga faktor produksi
4. Tehnologi
5. Harga barang itu sendiri
6. Perkiraan/harapan produsen
Tabel Penawaran Barang

5.000
p A 50 Kg
Qs
B 4.000 40 Kg

C 3.000 30 Kg

D 2.000 20 Kg
p Qd
E 1.000 10 Kg
P S
5000
A
4000
B
3000
C
2000
D
S
1000
E
Qs

0 10 20 30 40 50 60
Ciri kurva penawaran
(Characteristic of supply curve)
 Dari kiri bawah naik ke kanan atas
 Berslope positif
 Bentuk fungsi penawaran, Qs = ap - b
LATIHAN SOAL
1. Barang yang ditawarkan di suatu pasar memiliki
fungsi penawaran Qs = 4p – 4.500, pada tingkat
harga Rp 1.250,00. berapakah jumlah barang
yang ditawarkan oleh produsen di pasar
tersebut ?
2. Diketahui fungsi penawaran Ps = 25Q – 500
dengan harga barang mula – mula Rp 7.500,00.
jika harga menjadi Rp 8.000,00, berapa
perubahan jumlah barang yang ditawarkan ?
3. Diketahui fungsi penawaran Qs = 2p + 150. berapa
besarnya tingkat harga barang ketika jumlah
barang yang ditawarkan 400 unit adalah …..
Pergeseran kurva penawaran
(displacement of supply)
P (dalam ribuan Rupiah)
S S1
50

40

30

20

S S1
10

Qs
0 10 20 30 40 45 50 60
P (dalam ribuan Rupiah)
S1 S
50

40

30

S1 S
10

Qs
0 10 22 30 40 50 60
P (dalam ribuan Rupiah) S1
S
50

40

30

S1
20

S
10

Qs
0 10 20 30 40 50 60
HARGA KESEIMBANGAN
(equilibrium price)
Tabel
Permintaan dan Penawaran Barang

A 5.000 10 Kg 50 Kg
B 4.000 20 Kg 40 Kg

C 3.000 30 Kg 30 Kg

D 2.000 40 Kg 20 Kg

E 1.000 50 Kg 10 Kg
P
A S
5000
D A

B
4000
B
C
3000
C
D
2000
D

S E
1000
E D

0 10 20 30 40 50 60 Q
TERIMA KASIH DAN
SELAMAT BELAJAR
Fungsi PERMINTAAN
Fungsi yang menunjukan hubungan antara variabel harga (P)
dengan variabel jumlah barang (Q) yang diminta.

Secara matematik :

Qd = - aP + b

Keterangan :
Pd = harga barang
Qd =Jumlah barang
a = Konstanta

Anda mungkin juga menyukai