Anda di halaman 1dari 19

BIOETIKA

Muhana Rafika, S.Gz., M.P.H.


PENUGASAN
1. BAYI TABUNG PADA HEWAN DAN MANUSIA
2. TRANSPLANTASI ORGAN PADA MANUSIA DAN
HEWAN
3. KLONING HEWAN
4. TANAMAN TRANSGENIK
5. HEWAN TRANSGENIK
6. DNA REKOMBINAN
PENDAHULUAN
• Petumbuhan penduduk dunia semakin meningkat
• Kebutuhan sandang, pangan dan papan meningkat
• Peningkatan teknologi untuk :
1. Meningkatkan nilai tambah SDA
2. Produktivitas pertanian
3. Penyediaan bahan pangan dg bioteknologi modern
Bioteknologi modern
Contoh :
• Tanaman transgenik = tanaman hasil rekayasa genetika yg
diperoleh dg bantuan bioteknologi
• DNA organisme yg memiliki keunggulan disisipkan ke dlm
organisme lain, bahkan yg sangat jauh hub kekerabatannya
• Sayur dan buah tahan hama, penyakit, cemaran lingkungan,
nilai gizi tingi & berproduksi tinggi
Keunggulan :
• Kemampuan mengubah suatu sifat organisme menjadi sifat
baru dan lebih unggul sesuai dg yg dikehendaki shg dpt
disesuaikan dg kebutuhan manusia akan organisme tsb
Resiko Transgenik
• Efek akibat gen asing yang diintroduksi ke dlm
organisme transgenik
• Efek yg tdk diharapkan dan tidk ditargetkan akibat
penyisipan gen scr random dan interaksi gen asing
dan gen inang dlm organisme transgenik
BIOETIKA
• Muncul utk mengatasi dan meminimalisir resiko yg
mungkin ditimbulkan oleh produksi transgenik
• Bioetika dr bahasa Yunani
• Bios = “hidup” segala sesuatu yg menyangkut
kehidupan
• Ethicos = etika moral
• Dalam arti luas = penerapan etika dlm ilmu2
biologis, obat, pemeliharaan kesehatan dan
bidang2 terkait
BIOETIKA MENURUT PAKAR
Callahan
• Bioetika sebagai sebuah disiplin ilmu yg bertanggungjawab
atas tugas pengolahan sebuah metodologi yg membantu
para pakar medis dan mereka yg terjun dlm bidang ilmu
pengetahuan utk mengambil keputusan2 yg baik dan benar
dari tinjauan sosiologis, psikologis dan sejarah
Varga
• Tugas bioetika utk mempelajari moralitas tentang perilaku
manusia dlm bidang ilmu pengetahuan tentang hidup,
mencakup etika medis namun dr sisi lain melampaui masalah
masalah moral dlm bidang pengobatan dan masalah masalh
etis tentang ilmu biologi
SEJARAH
BIOETIKA
BIOETIKA
• Istilah bioetika mulai muncul pd 1960an dan awal
1970an
• Pd tanggal 4 Nov 1950 diselenggarakan konvensi
perlindungan hak hak manusia dan kebebasan
dasar yang menelurkan rentetan pernyataan ttg
perlindungan hidup dan integritas fisik bersama
perlindungan dan penyelamataan kekebasan dasar
sipil dan politik hingga dikeluarkannya pernyataan,
konvensi, rekomendasi dan piagam2.
BIOETIKA
• Awalnya konsep bioetika dilatarbelakangi masalah
yg timbul dr kecerobohan manusia seperti polusi
lingkungan shg lingkungan bumi serta sistem
ekologinya berada dlm bahaya
• Saat ini bioetika mengarah pd penanganan isu2
tentang nilai2 dan etika yg timbul karena
perkembangan ilmu dan teknologi yg pesat
PERKEMBANGAN
BIOETIKA
Perkembangan dalam biologi
molekuler
• 1953 => Watson dan Crick memenangkan hadiah
Nobel bidang biokimia atas keberhasilan penelitian
dlm menyingkap struktur molekul DNA yaitu suatu
mateŕi genetik yg bertanggungjawab pemindahan
sifat dr induk ke keturunannya
• Dengan diketahuinya struktur gen, manusia dapat
mengontrol kerja DNA
• 1965 => kode genetik pada DNA dpt dibaca oleh
para ahli = muncul teknik rekombinasi DNA
Rekombinasi DNA

• Smith dan Nathan mampu melakukan Pengirisan


DNA pd segmen gen tertentu, kemudian irisan tsb
dipindahkan dan disambungkan ke DNA makhluk
lain
• Contoh :
• 1986 => Karry Mullis => pengkopian gen mjd jutaan
kali lipat gen yg identik
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai