Anda di halaman 1dari 10

TEORI DASAR WEBSITE

PERTEMUAN ke-1

Oleh:
I Komang Budi Mas Aryawan, S.Pd., M.Pd

Mata Kuliah Pemrograman Web @ 2023 - All Right Reserved


IDENTITAS PENGAJAR
Nama:
I Komang Budi Mas Aryawan, S.Pd., M.Pd

Panggilan:
Budimas/Komang/Komang Budimas/Mas

TTL:
Singaraja, 8 Maret 1989

HP/WA:
08174795328

Email:
budimas.aryawan@stikom-bali.ac.id

Pendidikan:
S1 Pendidikan Teknik Informatika – 2012, Undiksha
S2 Pendidikan Dasar – 2014, Undiksha
KETENTUAN PERKULIAHAN

SI

BD

1.Tidak ada toleransi keterlambatan pengumpulan UTS & UAS


2.Nilai kuis & tugas mempengaruhi nilai akhir (formulasi khusus)
3.Kuliah offline, dan online jika diperlukan
4.Korti buat group kelas, WA: 08174795328
ROAD MAP MATERI KULIAH

APLIKASI PRAKTIKUM
1.Server (XAMPP, WampServer, MAMP (MacOS), LAMP (Linux), dll)
2.Editor (Visual Code, Sublime Text, Notepad ++, dll)
3.Browser (Google Crome, Mozilla, Opera, dll)
4.Kelas online: Ms Teams
Ada Pertanyaan??
INTERNET & TEKNOLOGI WEB
Internet adalah jaringan global yang terdiri dari jutaan perangkat yang
terhubung secara fisik di seluruh dunia. Internet merupakan jaringan fisik
yang terdiri dari server, router, kabel serat optik, satelit, dan sebagainya.
Internet adalah jaringan yang sangat luas dan mencakup berbagai layanan
seperti email, World Wide Web (WWW), file sharing, video streaming,
dan banyak lagi.

Teknologi web merujuk pada berbagai teknologi dan protokol yang digunakan
untuk mengakses, mengirim, dan menerima informasi melalui World Wide
Web (WWW).
Teknologi web mencakup bahasa pemrograman web seperti HTML
(Hypertext Markup Language), CSS (Cascading Style Sheets),
JavaScript, PHP serta berbagai platform dan framework web untuk
membangun aplikasi dan situs web.
ANATOMI WEBSITE

HTML adalah salah satu markup language yang digunakan untuk


membuat struktur dan menampilkan konten pada World Wide Web
(Website).
CSS dan JavaScript merupakan fondasi lainnya yang digunakan untuk
mempercantik dan menjadikan website lebih dinamis dan interaktif
CLIENT SIDE vs SERVER SIDE

Client Side Programming Client Side Programming

Website Dinamis
Website Statis (HTML + CSS)
Bagaimana WEB SERVER Bekerja??

Web server juga mengatur semua komunikasi yang terjadi antara browser
dengan server dalam memproses sebuah website
DISKUSI

Anda mungkin juga menyukai