Anda di halaman 1dari 14

Mengetahui cara berfikir

kreatif , inovatif dan memahami


modal dasar kewirausahaan
Ridha Raya Dinayah (23040004)
Fatma Anggraini (23040178)
Ghefira Sari Kholili (23040008)
Hasya Rahma Nabila (23040175)
Alief Syahwal Alinafiawan(23040138)
Muhammad adzka Aulia (23040262)
Gilang Raya Azhar (23040186)
01
Berfikir
Kreatif
02
Berinovasi

03
Pembaharuan ,
Perubahan Dan
Keunggulan

Hasil Dari
Berfikir Kreatif
Dan Inovatif
01
Berfikir
Kreatif
Enjoy The Lesson Guys!
Apa Yang Dimaksud Berfikir Kreatif?

Ada Dua Aspek Penting Pada Kreatifitas Yaitu Proses


Dan Manusia . Berfikir Kreatif Ini Juga Dimaknai
Sebagai Sebuah Energi Atau Dorongan Dalam Diri
Yang Menyebabkan Seseorang Melakukan Tindakan
Agar Usahanya Itu Berjalan Sukses Atau Lancar
Bagaimana Berfikir Kreatif
Menurut Para Ahli?
1) Munandar (2009)
Berfikir Kreatif Merupakan
Kemampuan Untuk Memberi Gagasan
yang Baru yang dapat di terapkan dalam
pemecahan masalah

2) Schwarts (1996)
Berfikir Kreatif Berarti Menemukan
Cara-Cara Baru yang lebih baik untuk
mengerjakan apa saja
Ciri Dan Contoh Berfikir
Kreatif
Ciri-Ciri Berfikir Kreatif Contoh Berfikir
Kreatif
1) Creative Problem Solving:
1. Suka Dengan Hal Baru Kreatifitas Menciptakan Cara Baru
2. Mudah merasa bosan Untuk Menyelesaikan Masalah
3. Sangat Senang Berimajinasi 2) Artistic Creativity:
4. Perilaku cepat berubah Kreatifitas Menghasilkan Karya
5. Mudah beradaptasi Seni
3) Creativity In STEM:
kreatifitas Dalam Bidang
Sains,Teknologi,Matematika Dan
Teknik
02
Berinovasi Pembaharuan,
Perubahan Dan
Keunggulan
Enjoy The Lesson Guys!
Berinovasi
Pembaharuan,Perubahan Dan
Inovasi Keunggulan
Inovasi Inovasi
Pembaharuan Perubahan Keunggulan
Suatu kegiatan Upaya dalam
program yang benar- Menurut Dr.Addie E
Yusuf Berfikir perubahan melakukan pekerjaan
benar baru atau yang agar menghasilkan
berbeda dari yaitu seseorang harus
memiliki pola fikir yang keuntungan dan
sebelumnya dengan memiliki kualitas
maksud untuk produktif , pola fikir ini
yang menciptakan ide-ide kepemimpian dalam diri
perbaikan
baru
Contoh
Inovasi
Pembaharuan
1. Berinovasi Pembaharuana. E-commerce: Perkembangan e-commerce
telah mengubah cara kita berbelanja dan berbisnis,
memungkinkan transaksi online yang mudah dan nyaman.b.
Berbagi ekonomi (sharing economy): Platform seperti Airbnb dan
Uber memungkinkan orang untuk memanfaatkan aset mereka
Contoh
(rumah atau mobil) untuk mendapatkan penghasilan tambahan.
Inovasi
Perubahan
2. Berinovasi Perubahan Penggunaan energi terbarukan: Berinvestasi dalam

Contoh
sumber energi terbarukan seperti tenaga surya dan angin untuk
mengurangi dampak lingkungan.Desain produk berkelanjutan:
Merancang produk dengan pertimbangan terhadap siklus hidupnya dan

Inovasi
dampak lingkungan.

Keunggulan
3. Berinovasi Keunggulan Airbnb dan Bagikan Rumah: Airbnb menciptakan
pasar berbagi properti yang menghubungkan pemilik properti dengan
penyewa. Mereka mengubah cara orang mencari akomodasi dengan
memanfaatkan sumber daya yang sudah ada.
03
Hasil Berfikir kreatif
dan inovatif
Enjoy The Lesson Guys !
Hasil Berfikir Kreatif Dan Inovatif

Kreatif Inovatif
Menurut Saya, Hasil dari berfikir
Menurut Saya, Inovatif adalah
kreatif adalah menciptakan sesuatu
menciptakan sesuatu yang belum
yang berbeda dari yang lain /
ada menjadi ada , atau menciptakan
menghubungkan hal-hal yang
sesuatu yang sama sekali berbeda
tadinya tidak berhubungan
01
Membuat

02
Peralatan Rumah
Tangga Dengan
Rotan

Jasa Membuat

03
Konten

Penyewaan
Kostum
Awesome
words
THANK YOU Don't
f orget

...

get Jalan-Jalan Ke Amerika


Don't for
Pulang nya beli good time
Cukup sekian presentasi kita
... And see you next time

Anda mungkin juga menyukai