Anda di halaman 1dari 21

KELOMPOK :

KOMUNIKASI BISNIS

Anggota Kelompok :
LATAR BELAKANG USAHA

IDEC merupakan startup yang bergerak


dalam bidang dekorasi dan juga menjadi
wadah bagi penyedia jasa dekorasi event
atau pun dekorasi kamar/rumah. Dengan
adanya IDEC ini di harapkan masyarakat
yang membutuhkan jasa dekorasi untuk
sebuah acara ataupun yang ingin
mendekorasi rumah/kamar, dapat memilih
jasa yang sesuai dengan keinginan
dekorasinya.
MAKNA LOGO IDEC

Makna dari logo IDEC sebagai berikut ini :


1. Pada gambar rumah yang terdapat di logo bermakna
bahwa, IDEC sendiri akan mendekorasi suatu event
maupun dekorasi rumah ataupun property lainnya yang
ingin didekorasi.
2. Warna tosca dimaknai sebagai warna yang
menyegarkan, dimana IDEC memiliki tujuan selalu
menghadirkan dekorasi yang segar atau fresh.
3. Gambar kuas dimaknai sebagai bentuk dekorasi yang
dikerjakan, sesuai dengan keinginan dekorasinya, dan
juga sejalan dengan bidang yang didalami dari IDEC
PROFIL USAHA

Nama Usaha : IDEC (I Decoration)


Alamat :
No.Hp :
VISI DAN MISI

1. VISI
Memberi Warna baru dalam usaha dekorasi kereatif, menjadi startup
terkemuka dan menjadi pilihan.
2. MISI

IDEC Memberikan pelayanan terbaik dan profesional dalam pemasangan


dan pemesanan untuk kebutuhan dan menjaga kepercayaan,Kepuasan,
Kenyamanan kepada setiap konsumen yang memakai jasa IDEC.
TUJUAN & MANFAAT USAHA

 Tujuan : Sebagai penyedia jasa dekorasi untuk saling berkolaborasi

menciptakan kreatifitas dekorasi dan desain interior untuk menciptakan

suasana indah dan emosi positif dalam personal space maupun momen

momen indah serta selalu menghadirkan dekorasi yang segar atau fresh.
 Manfaat : Dapat melakukan kerja sama dengan penyedia jasa dekorasi

serta penyedia alat dan bahan dekorasi sebagai mitra kerja IDEC dalam

menyediakan dan menawarkan jasa, alat dan bahan dekorasi dalam satu

aplikasi.
STRUKTUR ORGANISASI
ANALISIS ASPEK FINANSIAL
SYARAT DAN KETENTUAN MENJADI
MITRA KERJA IDEC

1. Terdiri dari penyedia jasa dan produk dekorasi memiliki pengalaman


dalam menangani, melayani dan mengerjakan dekorasi dengan baik.
2. Pengguna harus mengajukan permohonan di aplikasi Mitra untuk dapat
menjadi mitra.
3. Pengguna menjamin dan bertanggung jawab atas kebenaran informasi dan
dokumen yang diberikan saat mengajukan permohonan pendaftaran
sebagai Mitra IDEC.
4. Pengguna menyetujui tindakan IDEC untuk mengumpulkan,
menggunakan, mengungkapkan atau mengolah konten, data pribadi sesuai
kebijakan privasi IDEC.
5. Menyetujui dan mengakui bahwa hak kepemilikan atas Informasi
pengguna dimiliki secara bersama oleh pengguna dan IDEC
6. IDEC tidak akan, baik secara langsung maupun tidak langsung,
mengungkapkan informasi pengguna Anda kepada setiap pihak
ketiga, atau sebaliknya memperbolehkan setiap pihak ketiga untuk
mengakses atau menggunakan informasi pengguna Anda, tanpa
persetujuan tertulis sebelumnya dari IDEC.
7. Tim IDEC dan Mitra setuju bahwa hubungan antara Tim IDEC
dan Mitra bukan merupakan hubungan kerja sebagaimana
dimaksud dalam peraturan perundang-undangan dibidang
ketenagakerjaan yang berlaku melainkan suatu bentuk persetujuan
biasa sebagaimana dimaksudkan dalam Kitab Undang-Undang
Hukum Perdata Indonesia.
8. IDEC tidak memungut biaya pendaftaran apa pun bagi para
pengguna yang ingin menjadi Mitra.
HAK DAN KEWAJIBAN
MITRA KERJA

1. Mendapatkan informasi terkini tentang produk dan jasa berikut


perubahannya dari waktu ke waktu.
2. Mendapatkan keuntungan dari penjualan produk dan jasa dekorasi.
3. Mendapatkan data penjualan.
4. Mitra berkewajiban untuk mematuhi seluruh ketentuan dalam syarat
dan ketentuan yang berlaku.
5. Mitra berkewajiban harus bertindak dengan itikad baik, jujur, dan
berintegritas serta memberikan informasi yang benar mengenai jasa
dan produk kepada konsumen.
6. Mitra bertanggung jawab secara pribadi atas layanan jasa dekorasi
dan produk yang ditawarkan ke konsumen.
CARA IDEC MENDAPATKAN
KEUNTUNGAN

1. Dari penjualan atau sewa alat dekorasi dan


penjualan produk berupa bahan dekorasi.
2. Mendapatkan keuntungan dari IDEC ads.
3. Biaya pendaftaran program IDEC bulanan seperti
program promo dan big sale.
4. Biaya penggunaan jasa kirim IDEC.
5. Biaya admin pada layanan sistem IDEC.
PROBLEM YANG DITAWARKAN

Berdasarkan uraian sebelumnya serta melihat


bagaimana perkembangan di lapangan, maka dapat
ditemukan beberapa permasalahan yang ditemukan
diantaranya:
1. Adanya fluktuasi permintaan
2. Jasa dekorasi sulit untuk dikenal oleh khalayak
ramai
3. Sistem booking jasa yang masih konvensional
4. Ketersediaan alat dan bahan yang sulit ditemukan
SOLUSI YANG DITAWARKAN

Berdasarkan uraian masalah yang ditemukan, maka


IDEC memiliki beberapa solusi yang akan ditawarkan
diantaranya:
1. Mewadahi penyedia jasa dekorasi dengan pelanggan
2. Promosi jasa dekorasi
3. Sistem booking jasa
4. Penyediaan alat dan bahan dekorasi
UNIQUE
SELLING PROPOSITION

IDEC mengambil unique selling proposition yaitu mewadahi penyedia jasa


dekorasi dengan pelanggan yang mana belum kami temukan start up
sejenisnya. Tidak hanya terpaku pada dekorasi rumah, bahan untuk dekorasi
event special. Terdapat promo – promo di hari – hari tertentu yang dapat
digunakan oleh pelanggan. IDEC juga memberikan jasa sewa alat dan bahan
dekorasi kepada pelanggan dan penyedia jasa dekorasi. IDEC memiliki tagline
“Love what you see to see what you love”. Adapun fitur- fitur dalam aplikasi
IDEC dapat dijabarkan sebagai berikut:
1. Memberikan fitur haggle.
2. Memberikan fitur myVoucher
3. Memberikan fitur myPoint
4. Memberikan fitur IDEC ads diantaranya Display Ads dan Video ads.
MARKET SEGMENTATION

Segmentasi pasar merupakan salah satu faktor yang harus diperhatikan dalam

usaha kegiatan menyisipkan produk dengan merek tertentu dan citra perusahaan

agar target pasar mengetahui dan menganggap penting posisi perusahaan di

antara pesaing (Gea, 2022). Langkah awal untuk menentukan strategi pemasaran

yang dilakukan oleh IDEC adalah menentukan market segmentation. Market

segmentation yang dilakukan oleh IDEC dapat dijabarkan sebagai berikut:

1. Segmentasi Geografis

2. Segmentasi Demografis

3. Segmentasi Psikografis
NOBLE PURPOSE &
MONETIZATION

 IDEC memiliki noble purpose yaitu membangun industri


kreatif dengan model unik, baru, dan mudah serta
implementasi kreatifitas yang tanpa batas dan sesuai kaidah
dan norma.

• Monetization adalah metode mengubah suatu aset fisik


maupun digital menjadi sumber penghasilan yang
menjanjikan. IDEC berencana melakukan monetisasi dengan
menggunakan Media Sosial. Berikut cara monetisasi yang
dapat dilakukan oleh IDEC sebagai berikut:
1. Periklanan
2. Pemasaran Langsung dan Interaktif
SKEMA BUSINESS MODEL
CANVAS (BMC) IDEC

Berikut gambar skema Business Model Canvas IDEC


yg dapat dilihat pada gambar dibawah ini.
KESIMPULAN
1. Melalui sistem IDEC diharapkan dapat menjadi
penghubung antara penyedia jasa dan alat bahan
dekorasi dengan konsumen.
2. Memudahkan penyedia jasa dalam mempromosikan,
mengelola transaksi penjualan dan memudahkan dalam
pembelian atau menyewa alat dan bahan dekorasi.
3. Konsumen dimudahkan dalam mendapatkan informasi
dan melakukan transaksi sewa jasa dekorasi.
SEKIAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai