Anda di halaman 1dari 7

PENCEGAHAN DAN

PENANGANAN PASIEN RISIKO


JATUH INSTALASI RAWAT
JALAN DAN RAWAT INAP
ALUR PASIEN POLIKLINIK DAN IGD

PASIEN TIBA DI DILAKUKAN SKRINING O/ JIKA BERESIKO JATUH  ARAHKAN PASIEN DUDUK
POLIKLINIK PETUGAS (SECURITY) PASANG PITA KUNING DI KURSI PRIORITAS

PASIEN PRO RAWAT JALAN


• PITA DILEPAS OLEH PETUGAS DIBUANG DI
TEMPAT SAMPAH

PASIEN PRO RAWAT INAP


• PITA DILEPAS OLEH PETUGAS POLI (PERAWAT),
DIGANTI GELANG IDENTITAS DAN STIKER
RISIKO JATUH
PLAY VIDEO HERE! SKRINING RISIKO JATUH POLIKLINIK

SKRINING RISIKO JATUH IGD


SKRINING RISIKO JATUH PASIEN
RAWAT INAP
• FORM SKRINING NEONATUS
• FORM HUMPTY DUMPTY  PASIEN ANAK
• FORM MORSE FALL  PASIEN DEWASA

INTERVENSI DAN PENGKAJIAN ULANG DISESUAIKAN


DENGAN DERAJAT RISIKO
a. Resiko Tinggi: intervensi setiap shift dan dinilai ulang setiap 2 hari

b. Resiko Sedang: intervensi setiap pagi, dinilai ulang setiap 3 hari

c. Resiko Rendah: intervensi setiap pagi dan dinilai ulang setiap 3 hari
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai