Anda di halaman 1dari 12

T U G A S A K U N TA N S I D A S A R

JENIS JENIS DAN BENTUK BENTUK BADAN


USAHA
DIKERJAKAN OLEH

1 . A G N ES M A U L A N A R .A ( 0 1 )
2 . F R A N SISC A F EB B Y K ( 1 7 )
3 . T ITA N IA C H O IR U N IZ A ( 3 3 )
4. UTHLAUL AMALAH (34)

X AK – 3
SMKN 1 TUREN
PENGERTIAN BADAN USAHA

• Badan Usaha ialah suatu kesatuan yuridis (hukum), teknis, dan ekonomis
dimana memiliki tujuan untuk mencari laba atau keuntungan.
JENIS JENIS BADAN USAHA

Jenis badan usaha berdasarkan kegiatan yang dilakukan, terdiri dari:

• Badan Usaha Ekstraktif


• Badan Usaha Agraris
• Badan Usaha Industri
• Badan Usaha Perdagangan
• Badan Usaha Jasa
Jenis Badan Usaha • Badan Usaha Milik Swasta (BUMS)
berdasarkan • Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
kepemilikan modal, • Badan Usaha Milik Daerah (BUMD)
terdiri dari: • Badan Usaha Campuran
Jenis-jenis badan usaha berdasarkan wilayah negara, terdiri dari:

• Badan Usaha Penanaman Modal Dalam Negeri


• Badan Usaha Penanaman Modal Asing
BENTUK BENTUK BADAN USAHA

Perusahaan perseorangan Contoh

• perusahaan perseorangan ini


merupakan suatu badan usaha • Toko kecil, UKM (Usaha Kecil
yang dimiliki oleh satu orang dan
Menengah), dll
orang tersebut yang menanggung
seluruh resiko secara pribadi
• Firma merupakan sebuah perusahaan yang didirikan minimal
Firma (fa) dua orang atau lebih. Untuk mendirikannya dapat dilakukan
dengan 2 cara yaitu dengan akta resmi atau akta dibawah tangan.

• Firma Pangudi Luhur


Contoh • Firma Sumber Rejeki
• Multimarketing
Komanditier atau Commanditaire
Vennootshcap lebih sering
Perseroan komanditer (CV) disingkat dengan CV merupakan
persekutuan yang didirikan
berdasarkan kepercayaan

CV Canvil Group
Contoh CV Global Energy System
Perseroan Terbatas (PT) Contoh

• Perseroan terbatas (PT) adalah badan


hukum perusahaan yang paling banyak • PT. Bumi Menara Internusa
digunakan dan diminati oleh para • PT. Pindad
pengusaha karena badan hukum seperti • PT. Reksa Multi Usaha
ini memiliki banyak kelebihan jika • PT. Varia Usaha Beton Malang
dibandingkan dengan badan hukum
lainnya.
• Koperasi merupakan badan usaha yang terdiri dari
kumpulan orang-orang yang bertujuan
Koperasi mensejahterakan para anggotanya, walaupun dalam
praktiknya koperasi juga melayani kepentingan
umum.

• Koperasi Simpan Pinjam


Contoh • Koperasi Sapi Perah Pujon
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai