Anda di halaman 1dari 8

URBAN

SECOND
STUFF
Add Company Name Pitch Deck

URBAN SECOND
STUFF
Bisnis thrift shop yang menyediakan
busana second (jaket, kaos, dan celana)
dengan kualitas baik dan brand yang
terjamin.
Urban Second Stuff Pitch Deck Back to Agenda Page

ASPEK UMUM
DAN LEGALITAS
Urban Second Stuff dikelola oleh bersama dengan modal awal sejumlah 7 juta dari akumulasi dana pribadi dan
dijalankan dengan platform toko online yang beroperasi 24 jam. Tidak ada struktur organisasi yang tersusun,
namun terdapat pembagian jobdesk.

Admin : Suryaningtyas W.

Sortir Barang : Salma Juniyanto

Konten dan Upload Barang : Naufal Rashad P.

Packing : Dilakukan bersama


Urban Second Stuff Pitch Deck Back to Agenda Page

ASPEK PEMASARAN
ANALISIS PRODUK PASAR Fokus pada produk fashion yang selalu dicari dan tidak turun permintaannya.

ANALISI PERMINTAAN Menyediakan pakaian brand tertentu dengan harga terjangkau sebagai alternatif.

ANALISIS PENAWARAN Menawarkan barang berkualitas lebih baik daripada barang kw dengan harga relatif murah.

Memanfaakan permintaan anak muda yang ingin tampil modis dengan barang branded namun
ANALISIS PELUANG PASAR
menyesuaikan budget sesuai usianya.
Urban Second Stuff Pitch Deck Back to Agenda Page

ASPEK PEMASARAN
Sasaran pemasaran ditujukan kepada generasi muda dan kalangan umum dari semua kalangan
STRATEGI PASAR SASARAN
karena dalam fashoin tidak ada batasan usia.

Memenuhi permintaan fashion branded yang selalu ada dan menjadi alternatif konsumen yang
STRATEGI POSISI PASAR
ingin harga yang murah dan kualitas yang baik.

PRODUCT
Produk meliputi produk fashion anak muda dan masyarakat umum seperti jaket, kemeja, dan
celana.
PRICE
Membandingkan harga modal dengan harga jual sehingga keuntungan yang diperoleh kurang
STRATEGI BAURAN PASAR (4P) lebih Rp1.000.000,00 per ball.
PLACE
Area pemasaran mencakup hampir seluruh negara Indonesia melalui toko online.
PROMOTION
Membuat konten video untuk memeperlihatkan barang dan promote for promote antar sesama
seller thrifting.
Urban Second Stuff Pitch Deck Back to Agenda Page

ASPEK TEKNIK DAN


PRODUKSI
• LOKASI USAHA
Fokus pada usaha online shop yang
beroperasi selama 24 jam dan
dikembangkan untuk kedepannya
membuka offline store.
2. PENGADAAN BARANG/PASOKAN
Supply barang diambil dari gudang ball
yang telah tersedia di indonesia
Urban second Stuff Pitch Deck Back to Agenda Page

ASPEK KEUANGAN
Harga Jual Per Kategori

Barang Branded Terkenal (Kepala) Barang Branded Menengah (Fashion)


Dijual dengan kisaran harga Rp100.000,00 - Rp300.000,00 Dijual dengan kisaran harga Rp80.000,00 - Rp100.000,00

Barang No Brand Barang Reject


Dijual dengan kisaran harga Rp50.000,00 - Rp80.000,00 Dijual dengan harga Rp20.000,00

Perkiraan keuntungan satu ball nya kurang lebih Rp1.000.000,00 tergantung


pada kategori dan isi dari ball.
Urban Second Stuff Pitch Deck Back to Agenda Page

KESIMPULAN
Usaha ini memiliki resiko yaitu kita tidak mengetahui apa saja isi
di dalam ball tersebut alhasil mempengaruhi nilai jual. Akan tetapi
hal itu dapat diminimalisir dengan melakukan survey pada
beberapa gudang ball sehingga dapat meninjau kualitas barang
yang didapat. Di sisi lain, bisnis ini tergolong menjanjikan karena
anak muda adalah target pasar yang luas dan empuk, serta
memiliki kecenderungan tidak segan menggelontorkan uang demi
memenuhi lifestyle.

Anda mungkin juga menyukai