Psikologi Pendidikan - Kusniasih Kel1 - Pgmi2b

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 10

PSIKOLOGI

PENDIDIKAN

KUSNIASIH-2023.3.11.1.00822
PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH
FAKULTAS TARBIYAH UIBBC
PSIKOLOGI ?

Yunani :
Psyche : jiwa, dan Logos : ilmu Psikologi adalah
ilmu pengetahuan yang mempelajari tingkah laku
manusia, baik sebagai individu maupun dalam
hubungannya dengan lingkungannya
PENDIDIKAN ?

Asal kata education (Inggris) dan Educere (Latin) yang


artinya memasukkan sesuatu. Jadi, pendidikan adalah usaha
untuk memandirikan peserta didik dengan adanya bantuan
dari pendidik untuk meningkatkan kedewasaan peserta didik
untuk lebih berkembang dan menggalih potensi yang ada
didalam individu peserta didik tersebu t.
PSIKOLOGI PENDIDIKAN ?
Psikologi Pendidikan adalah cabang dari ilmu psikologi yang
mengkhususkan diri pada cara memahami pengajaran dan pembelajaran
dalam lingkungan Pendidikan
• Mempelajari penerapan teori-teori psikologi dalam bidang pendidikan.
• Seluruh tingkah laku yang terlibat dalam proses pendidikan, yaitu
tingkah laku siswa dalam belajar dan guru dalam mengajar.
• Obyek utama : belajar dan pembelajaran
• Aspek-aspek psikis atau gejala kejiwaan yang terdapat pada siswa
ketika belajar
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI
PENDIDIKAN
Mempelajari, meneliti, dan membahas tentang tingkah laku
manusia yang terdapat dalam pendidikan diantaranya tingkah
laku belajar dari siswa, tingkah laku mengajar dari seorang
guru, dan tingkah laku mengajar-belajar yang terjadi akibat
adanya interaksi antara guru dan siswa.
MANFAAT PSIKOLOGI PENDIDIKAN
Untuk Siswa :
1. Meningkatkan keinginan untuk mencari dan memperoleh
pengetahuan.
2. Mengidentifikasi naluri dan potensi belajar.
3. Berkembang menjadi manusia pembelajar
4. Berkomitmen untuk meningkatkan martabatnya lebih baik daripada
generasi sebelumnya

Next…
Untuk Pendidik :
1. Peka terhadap perilaku dan kebutuhan siswa
untuk belajar.
2. Mengembangkan diri sendiri untuk menjadi
manusia pembelajar dan dapat membagi ilmunya
pada orang lain secara professional.
3. Mengetahui teknik-teknik yang tepat untuk
memaksimalkan potensi belajar anak didik
4. Mampu menganalisis kekurangan dan
kelebihan dalam metode belajar mengajar baik
terhadap diri sendiri maupun orang lain serta
berupaya untuk terus memperbaikinya.
Tujuan Psikologi Pendidikan

Mengembangkan metode pembelajaran yang sesuai


dengan kondisi peserta didik sekolah.
Memaksimalkan pembelajaran sebagai upaya untuk
mencapai tujuan pendidikan nasional.
Memperkokoh sistem pendidikan dengan
memaksimalkan SDM di dalamnya.
Membantu peserta didik mengembangkan potensi di
dalam diri.
Memahami berbagai perubahan perilaku peserta didik
di sekolah.
KESIMPULAN
Mempelajari psikologi pendidikan sangat penting
karena membantu pengajar memahami karakter siswa
dan cara mengatasi karakter mereka. Dengan demikian,
psikologi pendidikan sangat membantu pengajar
memahami siswa secara emosional dan memberikan
proses mengajar yang tepat.
Terima Kasih !!!

Semangat belajar ayok ke sekolah …

Anda mungkin juga menyukai