Anda di halaman 1dari 5

Intention to do

something

for X Grade
What is intentions to do something ?
Expressing intentions to do something digunakan untuk
mengungkapkan hal yang belum terjadi dan masih kita
rencanakan.
Jika ingin mengungkapkan rencana, keinginan atau maksud,
kita bisa menggunakan ekspresi berikut:

● To be + going to + verb 1
● Will + verb 1
● Would + like to + verb 1
● Would + rather to + verb 1
“will”, “would like to” dan “going to”, pada dasarnya memiliki
makna atau arti yang sama, yaitu “akan”

- “going to" ditujukan untuk menyatakan niat yang akan


terjadi secara pasti atau sesuatu yang telah diputuskan
atau direncanakan.
- “will”, biasanya digunakan untuk suatu tindakan yang
lebih sopan.
- “would like to” biasanya digunakan ketika kita
menunjukan niat dengan nada yang lebih formal.
I will go to New Zealand next month
(dalam kalimat tersebut, hanya menunjukan niat untuk pergi ke
Selandia Baru atau hanya sekadar mengatakan bahwa kamu ingin
pergi)I
I am going to go to New Zealand next month.
(sedangkan jika menggunakan kata “going to” menunjukan niat
untuk pergi ke Selandia Baru dan sudah mempersiapkan segala
sesuatunya
Would you like a cup of tea?
(kata ini hanya cara lain untuk mengatakan “apakah anda ingin
secangkir the”?)
• Would you like to come to my party this Sunday? (maukah
kamu datang ke pestaku hari minggu ini?)
• I would like to invite you to my new house this weekend. (aku
ingin mengundangmu kerumah baruku di akhir pekan)
• Dear Ferris, I would like to congratulate you on your
successful business. (Ferris yang terhormat, saya ingin
mengucapkan selamat atas kesuksesan bisnis Anda).

Anda mungkin juga menyukai