Anda di halaman 1dari 7

Naskah Talkshow

Hamidah Izzatu Laily, S.I.Kom., M.A.


Produksi sebuah program video dan televisi selalu dimulai
dari ide atau gagasan yang kemudian dituangkan ke dalam
sebuah naskah atau script. Naskah merupakan sebuah landasan
yang diperlukan untuk membuat sebuah program video dan
televisi apapun bentuknya. Penulisan sebuah naskah program
video dan televisi yang didasarkan pada sebuah ide biasanya
mempunyai tujuan yang spesifik yaitu :

• Memberi informasi (to inform)


• Memberi inspirasi (to inspire)
• Menghibur (to entertain)
• Propaganda
FUNGSI NASKAH

Sebuah naskah mempunyai peran sentral dalam produksi


sebuah program video dan televisi. Fungsi naskah dalam
produksi program video dan televisi adalah sebagai berikut:
 Konsep dasar (basic concept)
 Arah (direction)
 Acuan (reference)
LANGKAH-LANGKAH PENULISAN
NASKAH
Langkah penulisan sebuah program video biasanya terdiri dari
serangkaian kegiatan yaitu :
 Merumuskan ide
 Riset
 Penulisan outline
 Penulisan sinopsis
 Penulisan treatment
 Penulisan naskah
 Review naskah
 Finalisasi naskah
Talk Show
Program talk show adalah program yang menampilkan pembicara,
biasanya lebih dari satu orang, untuk membahas suatu tema atau topik
tertentu. Program dengan format talk show biasanya dipandu oleh
seorang moderator.
Agar program talk show dapat menarik perhatian audience maka
pembicara yang terlibat di dalam program harus memiliki latar belakang
yang berlainan, pro dan kontra, terhadap topik yang dibahas.
Setelah mengerjakan tugas UTS membuat video liputan berita di
lapangan, kini kita menuju bentuk atau gaya lain dari penyiaran audio
visual di televisi, yang salah satunya yakni:

TALKSHOW
Tugas
1. Buat sebuah rancangan program talkshow, yang menyimulasikan
bahwa Anda adalah moderator acara talkshownya.
2. Silahkan tentukan tema atau topik talkshow Anda sendiri.
3. Silahkan tentukan berapa jumlah narasumber talkshow Anda dan apa
kapabilitas narasumber tsb kaitannya dengan topik talkshow yang
Anda bawakan.
4. Buat naskah talkshow, mulai dari opening, content (memuat poin2
pertanyaan kepada narasumber), closing.

Anda mungkin juga menyukai